Bos Manchester United Beri Sinyal Edinson Cavani Akan Hengkang

Reporter

Terjemahan

Editor

Febriyan

Minggu, 25 April 2021 06:28 WIB

Penyerang Manchester United Edinson Cavani melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Burnley dalam pertandingan Liga Inggris di Old Trafford, Manchester, 18 April 2021. Pool via REUTERS/Martin Rickett

TEMPO.CO, Jakarta - Manajer Manchester Unitd, Ole Gunnar Solskjaer, memberi sinyal penyerang Edinson Cavani akan hengkang pada akhir musim ini. Meskipun si pemain belum secara terang-terangan menyatakan keinginannya, Solskjaer menyatakan memahami keinginan Cavani untuk pulang kampung ke negara asalnya, Uruguay.

Cavani sebenarnya dikabarkan senang bermain di Manchester United. Akan tetapi dia disebut kesulitan beradaptasi dengan gaya hidup di Inggris, terutama di saat pandemi Covid-19 seperti ini.

Dia terus dikabarkan akan pulang ke negara asalnya sejak beberapa bulan terakhir. Eks penyerang PSG itu juga sempat dikabarkan akan bermain di Liga Amerika Serikat.

"Kami masih di perahu yang sama dengan Edinson bahwa dia belum 100 persen menentukan masa depannya," kata Solskjaer dalam konferensi pers menjelang laga kontra Leeds United.

"Dia belum mengatakan kepada saya dia ingin pergi, tetapi saya sangat mengerti dia mungkin ingin kembali ke kampung halamannya di Amerika Selatan dengan tahun yang sulit yang dia dapatkan di sini. Dan jika itu menjad keputusannya, saya akan memahaminya."

Advertising
Advertising

Edinson Cavani bergabung dengan Manchester United secara bebas transfer pada awal musim lalu setelah kontraknya dengan PSG habis. Dia dikontrak selama satu musim dengan opsi perpanjangan satu musim lagi.

Akan tetapi Manchester United disebut tak bisa serta merta memaksa Cavani untuk bertahan di Stadion Old Trafford. Pasalnya, dalam klausul perpanjangan kontrak itu disebutkan hanya bisa dilakukan jika si pemain ingin bertahan.

Performa Cavani di Manchester United sebenarnya tak terlalu mengecewakan. Meskipun kerap menjadi pemain cadangan, dia tercatat telah menciptakan 10 gol dan dua assist dalam 31 laga di semua kompetisi.

Di Liga Inggris performa Edinson Cavani bahkan tengah menanjak. Dalam dua laga terakhir, dia selalu mencetak gol dan membawa Manchester United mencatatkan kemenangan pada laga kontra Tottenham Hotspur dan Burnley.

MANCHESTER EVENING NEWS

Berita terkait

Prediksi Manchester City vs Wolves di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

15 jam lalu

Prediksi Manchester City vs Wolves di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Manchester City akan menjamu Wolverhampton Wanderers dalam lanjutan Liga Inggris 2023-2024 di Stadion Etihad pada Sabtu, 4 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Arsenal vs Bournemouth di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Terkini Tim, Perkiraan Formasi

15 jam lalu

Prediksi Arsenal vs Bournemouth di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Laga Arsenal vs Bournemouth akan tersaji pada pekan ke-36 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners diunggulkan memetik kemenangan.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Tottenham Hotspur 2-0 dalam Laga Tunda

1 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Tottenham Hotspur 2-0 dalam Laga Tunda

Chelsea mengalahkan Tottenham Hotspur dengan skor 2-0 dalam laga tunda Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

2 hari lalu

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

Jadwal bola pada Kamis malam hingga Jumat dinihari, 2-3 Mei 2024: Timnas U-23 di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, dan Liga Conference.

Baca Selengkapnya

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

4 hari lalu

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

Arsenal berpeluang menjadi juara Liga Inggris musim ini. Siapa saja pemain kunci mereka?

Baca Selengkapnya

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

5 hari lalu

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

Kemenangan Arsenal atas Tottenham Hotspur pada pekan ke-35 Liga Inggris menjaga peluang The Gunners meraih gelar Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

5 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

Rangkaian pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24 telah berakhir. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

5 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

Manchester City berhasil mengalahkan Nottingham Forest 2-0 dalam lanjutan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

6 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

Arsenal berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dalam pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

6 hari lalu

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Duel Nottingham Forest vs Manchester City akan tersaji pada laga pekan ke-35 Liga Inggris musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya