Jadwal, Hasil, dan Klasemen Sepak Bola di SEA Games 2021

Reporter

Skor.id

Senin, 9 Mei 2022 05:00 WIB

Pemain Timnas U-23 Indonesia, Ricky Kambuaya (tengah) berebut bola dengan pesepak bola Timnas U-23 Vietnam, Binh Nguyen Thanh (kiri) dalam laga perdana Grup A Sepak Bola SEA Games 2021 di Stadion Viet Tri, Phu Tho, Vietnam, Jumat, 6 Mei 2022.| ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/nym.

TEMPO.CO, Jakarta - Cabang olahraga (Cabor) sepak bola putra sudah melewati beberapa pertandingan pada SEA Games 2021 Vietnam. Sebanyak 10 tim nasional atau negara ikut serta pada pesta olahraga di kawasan Asia Tenggara yang bergulir pada 6-22 Mei 2022.

Ke-10 timnas tersebut dibagi menjadi dua grup. Tim yang ambil bagian pada cabor sepak bola putra SEA Games 2021 ialah Timnas U-23, dengan maksimal disertai tiga pemain senior.

Untuk lokasi pertandingan, panitia menyiapkan 3 tempat yang digunakan untuk menggelar cabor sepak bola putra SEA Games 2021. Tiga tempat itu ialah Stadion Nasional My Dinh (Hanoi), Stadion Viet Tri (Phu Tho), dan Stadion Trien Truong (Nam Dinh).

Stadion Viet Tri dipakai untuk seluruh pertandingan di Grup A dan semifinal. Lalu Grup B di Stadion Trien Truong dan Stadion Nasional My Dinh untuk perebutan medali.

Rekap Hasil dan Jadwal Babak Penyisihan Grup Sepak Bola SEA Games 2021:

Advertising
Advertising

Hasil

Jumat, 6 Mei 2022
Filipina 4-0 Timor Leste
Vietnam 3-0 Indonesia.

Sabtu, 7 Mei 2022
Singapura 2-2 Laos
Thailand 1-2 Malaysia.

Minggu, 8 Mei 2022
Timor Leste 2-3 Myanmar
Vietnam 0-0 Filipina.

Senin, 9 Mei 2022
Laos 1-4 Kamboja
Thailand 5-0 Singapura.

Selasa, 10 Mei 2022
Myanmar 3-2 Filipina
Indonesia 4-1 Timor Leste.

Jadwal

Rabu, 11 Mei 2022
Kamboja vs Singapura - 16.00 WIB
Malaysia vs Laos - 19.00 WIB

Jumat, 13 Mei 2022
Filipina vs Indonesia - 16.00 WIB
Myanmar vs Vietnam - 19.00 WIB

Sabtu, 14 Mei 2022
Singapura vs Malaysia - 16.00 WIB
Kamboja vs Thailand - 19.00 WIB

Minggu, 15 Mei 2022
Indonesia vs Myanmar - 16.00 WIB
Timor Leste vs Vietnam - 19.00 WIB

Senin, 16 Mei 2022
Malaysia vs Kamboja - 16.00 WIB
Laos vs Thailand - 19.00 WIB

Klasemen

Grup A

No TimMain Gol Poin
1Myanmar2+26
2Filipina3+34
3Vietnam2+33
4Indonesia203
5Timor Leste 3−80


Grup B

No Tim Main Gol Poin
1Thailand2+43
2Kamboja1+33
3Malaysia1+13
4Laos2-31
5Singapura 2-51


Jadwal Semifinal

Kamis, 19 Mei 2022
Juara Grup A vs Runner-up Grup B - 16.00 WIB
Juara Grup B vs Runner-up Grup A - 19.00 WIB.

Jadwal Perebutan Perunggu
Minggu, 22 Mei 2022, 16.00 WIB.

Jadwal Perebutan Medali Emas SEA Games 2022
Minggu, 22 Mei 2022, 19.00 WIB.

Baca: Timnas U-23 Indonesia vs Vietnam 0-3, Ketua PSSI Minta Kekurangan Tim Diperbaiki

Berita terkait

KKP Tangkap 3 Kapal Ikan Asing di Laut Natuna dan Selat Malaka, Berbendera Vietnam dan Malaysia

6 jam lalu

KKP Tangkap 3 Kapal Ikan Asing di Laut Natuna dan Selat Malaka, Berbendera Vietnam dan Malaysia

Dua Kapal Ikan Asing berbendera Vietnam sempat hendak kabur sehingga petugas harus mengeluarkan tembakan peringatan.

Baca Selengkapnya

Profil Kim Sang-sik, Pelatih Baru Timnas Vietnam asal Korea Selatan

11 jam lalu

Profil Kim Sang-sik, Pelatih Baru Timnas Vietnam asal Korea Selatan

Timnas Vietnam sudah memiliki pelatih anyar. VFF) mengumumkan penunjukan Kim Sang-sik sebagai pengganti Philippe Troussier.

Baca Selengkapnya

Lawan Timnas U-23 Indonesia di Playoff Olimpiade, Timnas Guinea Dipenuhi Pemain yang Berkiprah di Eropa

13 jam lalu

Lawan Timnas U-23 Indonesia di Playoff Olimpiade, Timnas Guinea Dipenuhi Pemain yang Berkiprah di Eropa

Timnas U-23 Indonesia akan menghadapi Guinea U-23 pada babak playoff untuk memperebutkan satu tiket ke Olimpiade 2024.

Baca Selengkapnya

Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Ajak Turis Wisata Pagi dan Sore

18 jam lalu

Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Ajak Turis Wisata Pagi dan Sore

Cuaca yang terik membuat warga Thailand, terutama warga lanjut usia, enggan bepergian.

Baca Selengkapnya

Suhu Panas di Thailand, Petani Pakai Boneka Doraemon untuk Berdoa agar Turun Hujan

22 jam lalu

Suhu Panas di Thailand, Petani Pakai Boneka Doraemon untuk Berdoa agar Turun Hujan

Sejumlah negara Asia Tenggara, termasuk Thailand, mengalami panas ekstrem beberapa pekan ini. Suhu 40 derajat Celcius terasa 52 derajat Celcius.

Baca Selengkapnya

Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea Digelar Tertutup, Ini Cara Nonton Live Streamingnya

23 jam lalu

Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea Digelar Tertutup, Ini Cara Nonton Live Streamingnya

Timnas U-23 Indonesia bakal menjalani laga play-off menghadapi Guinea untuk memperebutkan satu jatah tersisa ke Olimpiade 2024.

Baca Selengkapnya

Piala Asia U-23 2024 Tuntas: Simak Tim Juara, Top Skor, Pemain Terbaik, dan Kiper Terbaik

1 hari lalu

Piala Asia U-23 2024 Tuntas: Simak Tim Juara, Top Skor, Pemain Terbaik, dan Kiper Terbaik

Piala Asia U-23 2024 yang berlangsung di Qatar sudah usai digelar. Simak tim yang juara, top skor, pemain terbaik, dan kiper terbaik.

Baca Selengkapnya

Bila Justin Hubner Benar-benar Absen, Timnas U-23 Indonesia Dinilai Akan Kesulitan saat Hadapi Guinea di Playoff Olimpiade 2024

1 hari lalu

Bila Justin Hubner Benar-benar Absen, Timnas U-23 Indonesia Dinilai Akan Kesulitan saat Hadapi Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Peluang Timnas U-23 Indonesia untuk lolos ke Olimpiade 2024 Paris akan semakin berat apabila Justin Hubner absen pada laga playoff melawan Guinea.

Baca Selengkapnya

Timnas U-23 Indonesia vs Guinea di Laga Playoff: Justin Hubner dan Rizky Ridho Absen, Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga Dipanggil

1 hari lalu

Timnas U-23 Indonesia vs Guinea di Laga Playoff: Justin Hubner dan Rizky Ridho Absen, Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga Dipanggil

Timnas U-23 Indonesia bertolak ke Paris tanpa Justin Hubner. Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga dipanggil.

Baca Selengkapnya

Jepang Juara Piala Asia U-23 2024 Usai Kalahkan Uzbekistan 1-0

1 hari lalu

Jepang Juara Piala Asia U-23 2024 Usai Kalahkan Uzbekistan 1-0

Timnas U-23 Jepang keluar sebagai juara Piala Asia U-23 2024 setelah mengalahkan Uzbekistan pada partai final. Rekor sempurna Uzbekistan runtuh.

Baca Selengkapnya