Liga Inggris 2021-2022: Manchester City Juara, Mohamed Salah dan Son Top Skor

Reporter

Tempo.co

Senin, 23 Mei 2022 00:51 WIB

Manchester City vs Aston Villa dalam pertandingan pekan terakhir Liga Inggris di Stadion Etihad, 22 Mei 2022. Ilkay Gundogan merayakan gol ketiga timya. REUTERS/Hannah Mckay

TEMPO.CO, Jakarta - Manchester City sukses merebut gelar juara Liga Inggris musim 2021-2022 pada Ahad, 22 Mei 2022. Anak asuh Pep Guardiola memastikan mempertahankan trofi Liga Inggris usai laga Manchester City vs Aston Villa berakhir dengan skor 3-2 di Stadion Etihad.

The Citizen mendominasi sepanjang 2x45 menit. Mereka menekan Aston Villa dari berbagai sisi lapangan. Namun, anak asuh Pep Guardiola harus ketinggalan dua gol dahulu lewat aksi Matty Cash pada menit 37 dan Philippe Coutinho di menit 69.

Dua gol tersebut membuat para penggemar Manchester City gusar. Guardiola melakukan pergantian pemain dengan memainkan Raheem Sterling, Ilkay Gundogan, dan Zinchenko.

Hasilnya, pada menit ke-76 Gundogan menjebol gawang Aston Villa. Lalu gol kedua terjadi lewat Rodri pada menit 78. Tak berhenti di situ, para penggemar Manchester City bergemuruh lagi pada menit ke-81 setelah Gundogan berhasil membawa keunggulan menjadi 3-2.

Skor tersebut bertahan hingga laga pekan ke-38 usai. Manchester City pun sukses merebut gelar juara Liga Inggris pada musim 2021-2022. Di papan klasemen City unggul satu poin dari Liverpool (92 poin) yang menang 3-1 dari Wolves.

Advertising
Advertising

Berikut hasil lengkap Liga Inggris

Hasil Liga Inggris pekan 38

Crystal Palace vs Manchester United 1-0
Arsenal vs Everton 5-1
Chelsea vs Watford 2-1
Leicester City vs Southampton 4-1
Brentford vs Leeds United 1-2
Burnley vs Newcastle 1-2
Manchester City vs Aston Villa 3-2
Norwich City vs Tottenham 0-5
Brighton vs West Ham 3-1
Liverpool vs Wolves 3-1

Top skor Liga Inggris
Mohamed Salah 23 gol
Son Heung-Min 23 gol
Cristiano Ronaldo 18 gol
Harry Kane 17 gol
Sadio Mane 16 gol

Klasemen Akhir 2021-2022
Main GD Pts

1 Man City 38 +73 93

2 Liverpool 38 +68 92

3 Chelsea 38 +43 74

4 Spurs 38 +29 71

5 Arsenal 38 +13 69

6 Man Utd 38 0 58

7 West Ham 38 +9 56

8 Leicester 38 +3 52

9 Brighton 38 -2 51

10 Wolves 38 -5 51

11 Newcastle 38 -18 49

12 Cry. Palace 38 +4 48

13 Brentford 38 -8 46

14 Aston Villa 38 -2 45

15 Southampton 38 -24 40

16 Everton 38 -23 39

17 Leeds 38 -37 38

18 Burnley 38 -19 35

19 Watford 38 -43 23

20 Norwich 38 -61 22

Baca: Hasil Liga Inggris: Manchester City Juara Usai Kalahkan Aston Villa 3-2

Berita terkait

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Tottenham Hotspur 2-0 dalam Laga Tunda

23 jam lalu

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Tottenham Hotspur 2-0 dalam Laga Tunda

Chelsea mengalahkan Tottenham Hotspur dengan skor 2-0 dalam laga tunda Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

1 hari lalu

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

Jadwal bola pada Kamis malam hingga Jumat dinihari, 2-3 Mei 2024: Timnas U-23 di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, dan Liga Conference.

Baca Selengkapnya

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

3 hari lalu

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

Arsenal berpeluang menjadi juara Liga Inggris musim ini. Siapa saja pemain kunci mereka?

Baca Selengkapnya

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

4 hari lalu

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

Kemenangan Arsenal atas Tottenham Hotspur pada pekan ke-35 Liga Inggris menjaga peluang The Gunners meraih gelar Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

4 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

Rangkaian pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24 telah berakhir. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

4 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

Manchester City berhasil mengalahkan Nottingham Forest 2-0 dalam lanjutan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

5 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

Arsenal berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dalam pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

5 hari lalu

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Duel Nottingham Forest vs Manchester City akan tersaji pada laga pekan ke-35 Liga Inggris musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

5 hari lalu

Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Duel Tottenham Hotspur vs Arsenal akan tersaji pada pekan ke-35 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners butuh kemenangan untuk jaga peluang.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

5 hari lalu

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

Erik ten Hag meminta maaf kepada pendukung tim setelah Manchester United ditahan Burnley di pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya