Jadwal Persib Bandung di Putaran Pertama Liga 1 2022-2023

Rabu, 13 Juli 2022 19:05 WIB

Pemain Persib Bandung, Beckham Putra Nugraha. (Instagram/@beckham_put7)

TEMPO.CO, Jakarta - Persib Bandung sempat melayangkan surat keberatan lantaran jadwal Liga 1 2022-2023 membuat tim Maung Bandung banyak menjalani pertandingan di malam hari. Dari 17 pertandingan skuad Pangeran Biru di putaran pertama, hanya lima laga yang dimainkan pada sore hari.

Dari lima laga tersebut, tiga di antaranya adalah pertandingan kandang Persib Bandung. Beckham Putra Nugraha dan kawan-kawan akan melakoni laga kandang dulu saat menjamu bebuyutannya, Persija Jakarta, pada pekan ke-11 Liga 1 awal Oktober 2022.

Sejauh ini, manajemen klub kebanggaan Bobotoh ini belum mengumumkan arena yang akan jadi kandang mereka di Liga 1 2022-2023. Ada dua arena yang sanga mungkin dipakai Persib menjamu tamu-tamu mereka musim ini, yaitu Stadion Gelora Bandung Lautan Api di Kota Bandung dan Stadion si Jalak Harupat di Soreang, Kabupaten Bandung.

Berikut jadwal Liga 1 2022-2023 untuk Persib Bandung.

  1. Bhayangkara FC vs Persib Bandung: Minggu, 24 Jul 2022, 20.45 WIB.
  2. Persib Bandung vs Madura United FC: Sabtu, 30 Juli 2022, 20.30 WIB.
  3. Borneo FC Samarinda vs Persib Bandung: Minggu, 7 Agustus 2022, 16.00 WIB.
  4. Persib Bandung vs PSIS Semarang: Sabtu, 13 Agustus 2022, 16.00 WIB.
  5. PSS Sleman vs Persib Bandung: Jumat, 19 Agustus 2022, 20.30 WIB.
  6. Persib Bandung vs Bali United FC: Selasa, 23 Agustus 2022, 20.00 WIB.
  7. PSM Makassar vs Persib Bandung: Minggu, 28 Agustus 2022, 16.00 WIB.
  8. Persib Bandung vs Rans Nusantara FC: Minggu, 4 September 2022, 16.00 WIB.
  9. Arema FC vs Persib Bandung: Minggu, 11 September 2022, 20.30 WIB.
  10. Persib Bandung vs Barito Putera: Jumat, 16 September 2022, 16.00 WIB.
  11. Persib Bandung vs Persija Jakarta: Minggu, 2 Oktober 2022,20.00 WIB.
  12. PersiK Kediri vs Persib Bandung: Minggu, 9 Oktober 2022,20.30 WIB.
  13. Persib Bandung vs Persebaya Surabaya: Minggu, 16 Oktober 2022, 20.00 WIB.
  14. Dewa United FC vs Persib Bandung: Minggu, 23 Oktober 2022, 20.30 WIB.
  15. Persis Solo vs Persib Bandung: Sabtu, 29 Oktober 2022, 20.30 WIB.
  16. Persib Bandung vs Persita: Jumat, 4 November 2022, 20.30 WIB.
  17. Persikabo 1973 vs Persib Bandung: Sabtu, 12 November 2022, 20.30 WIB.

Keterangan: Nomor urut menunjukkan pekan dan jam kick-off pertandingan dengan aturan waktu Indonesia Barat (WIB).

Baca juga : Jadwal Persib Bandung, Pelatih Robert Rene Alberts Butuh 2-3 Uji Coba Lagi Jelang Liga 1

Advertising
Advertising

Berita terkait

Jadwal Championship Series Liga 1: Bali United vs Persib Bandung pada 14 Mei, Alberto Rodriguez Tak Sabar Mau Main

9 jam lalu

Jadwal Championship Series Liga 1: Bali United vs Persib Bandung pada 14 Mei, Alberto Rodriguez Tak Sabar Mau Main

Dalam pertandingan semifinal Championship Series Liga 1 ini, Bali United lebih dulu main di kandang sebelum bertandang ke Persib Bandung.

Baca Selengkapnya

Jadwal Championship Series Liga 1 2023-2024 Sudah Ditetapkan, Dimulai 14 Mei

1 hari lalu

Jadwal Championship Series Liga 1 2023-2024 Sudah Ditetapkan, Dimulai 14 Mei

Jadwal Championships Series Liga 1 2023-2024 sudah dirilis. Leg pertama digelar 14 dan 15 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Duel Jepang vs Uzbekistan di Final Piala Asia U-23 2024, Simak Perjalanan Kedua Tim ke Laga Puncak

2 hari lalu

Duel Jepang vs Uzbekistan di Final Piala Asia U-23 2024, Simak Perjalanan Kedua Tim ke Laga Puncak

Duel Timnas U-23 Jepang vs Uzbekistan akan tersaji pada babak final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Jassim Bin Hamad. Bagaimana perjalanan kedua tim?

Baca Selengkapnya

Jadwal dan Link Live Streaming Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Piala Asia U-23 2024

3 hari lalu

Jadwal dan Link Live Streaming Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Piala Asia U-23 2024

Berikut jadwal dan link live streaming timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 pda perebutan perinkat ketiga Piala Asia U-23 2024 pada Kamis malam ini.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

3 hari lalu

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

Jadwal bola pada Kamis malam hingga Jumat dinihari, 2-3 Mei 2024: Timnas U-23 di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, dan Liga Conference.

Baca Selengkapnya

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

5 hari lalu

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

Seluruh rangkaian Reguler Series Liga 1 telah berakhir. Setelah pertandingan pekan ke-34, Madura United menjadi tim terakhir ke Championship Series.

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

5 hari lalu

Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

Empat tim masih berjuang menghindari zona degradasi pada pekan terakhir fase reguler Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal Final dan Perebutan Posisi Ketiga Piala Asia U-23 2024: Jepang vs Uzbekistan, Indonesia vs Irak

5 hari lalu

Jadwal Final dan Perebutan Posisi Ketiga Piala Asia U-23 2024: Jepang vs Uzbekistan, Indonesia vs Irak

Timnas Jepang U-23 akan menghadapi Uzbekistan di final Piala Asia U-23 2024. Sedangkan Timnas U-23 Indonesia akan berebut posisi ketiga dengan Irak.

Baca Selengkapnya

Preview Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024 Malam Ini

6 hari lalu

Preview Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024 Malam Ini

Timnas Indonesia bertekad menciptakan lebih banyak sejarah di Piala Asia U-23 2024. Apa komentar pelatih Shin Tae-yong dan Timur Kapadze?

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Persik Kediri di Liga 1 Pekan Terakhir Hari Ini

7 hari lalu

Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Persik Kediri di Liga 1 Pekan Terakhir Hari Ini

Pertandingan bertajuk Derby Jawa Timur antara Persebaya Surabaya vs Persik Kediri akan terjadi pada pekan ke-34 Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya