Jadwal Persija Jakarta vs Madura United: Abdulla Helal Siap Tampil Lagi dan Cetak Gol

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

Jumat, 16 September 2022 17:01 WIB

Pelatih Persija Jakarta Thomas Doll dan Abdulla Yusuf. ANTARA/ Fakhri Hermansyah

TEMPO.CO, Jakarta - Jadwal Persija Jakarta vs Madura United akan hadir pekan ke-10 Liga 1. Kedua tim akan berhadapan di Stadion Patriot, Bekasi, Sabtu, 17 September 2022, mulai 23.30 WIB.

Pemain depan Persija, Abdullah Yusuf Helal, akan kembali tampil di laga ini setelah absen saat melawan Barito Putera. Ia sudah pulih dari cedera dan sudah berlatih bersama rekan setimnya.

Striker asal Bahrain ini siap untuk membantu Macan Kemayoran untuk meraih kemenangan atas Madura United FC. "Pertandingan kemarin saya absen karena tidak fit, kini saatnya saya membantu Persija untuk meraih kemenangan," kata Yusuf, seperti dikutip laman Liga Indonesia Baru.

Tidak hanya itu, pemain bernomor 9 itu juga berjanji menambah pundi-pundi golnya di gelaran BRI Liga 1 2022/2023. Saat ini Yusuf baru mencetak tiga gol.

"Tentu saja saya mempunyai target pribadi. Saya ingin selalu mencetak gol dan membawa kemenangan untuk Persija. Termasuk tentunya saat melawan Madura United," kata dia.

Persija Jakarta tengah menjalani periode positif. Mereka terus menang dalam lima laga terakhirnya.

Advertising
Advertising

Pekan lalu, mereka mengalahkan Barito Putera 1-0. Hasil tersebut mengantar pasukan Thomas Doll itu ke urutan kelima klasemen lIga 1 dengan 20 poin.

Madura United akan memberi tantangan berat bagi Persija Jakarta. Tim itu kini memuncaki klasemen dengan nilai 22. Mereka terus menang dalam tiga laga terakhirnya.

Dalam lima pertemuan terakhir antara kedua tim, kedua tim masih imbang. Persija menang dua kali, begitu pula Madura United. Pertandingan terakhir keduanya terjadi para Piala Presiden 2022, yang dimenangi Madura United 2-1.

Jadwal Persija Jakarta vs Madura United akan jadi penutup rangkaian laga pekan ke-10 Liga 1. Pertandingan kedua tim akan disiarkan langsung Indosiar.

Baca Juga: Seto Nudiantoro Akan Manfaatkan Jeda Kompetisi untuk Evaluasi Performa PSS Sleman

Berita terkait

RANS Nusantara FC Terdegradasi ke Liga 2, Ini Profil Klub Sepak Bola Raffi Ahmad

17 jam lalu

RANS Nusantara FC Terdegradasi ke Liga 2, Ini Profil Klub Sepak Bola Raffi Ahmad

Setelah pertandingan pekan ke-34, RANS Nusantara FC terdegradasi ke Liga 2 di musim berikutnya. Ini profil klub milik Raffi Ahmad.

Baca Selengkapnya

Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

2 hari lalu

Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

Bek veteran Persija Jakarta Maman Abdurahman bersyukur mendapat kesempatan bermain bersama putranya, Rafa Abdurrahman, pada pertandingan Liga 1.

Baca Selengkapnya

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

2 hari lalu

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

Seluruh rangkaian Reguler Series Liga 1 telah berakhir. Setelah pertandingan pekan ke-34, Madura United menjadi tim terakhir ke Championship Series.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Jadi Tim Terakhir yang Terdegradasi, Susul Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC

2 hari lalu

Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Jadi Tim Terakhir yang Terdegradasi, Susul Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC

RANS Nusantara FC dipastikan terdegradasi dari Liga 1 setelah kalah 2-3 dari tuan rumah PSM Makassar pada pekan ke-34, Selasa, 30 April 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga 1: Madura United Raih Tiket Terakhir ke Championship Series Usai Seri Lawan Arema FC

2 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga 1: Madura United Raih Tiket Terakhir ke Championship Series Usai Seri Lawan Arema FC

Madura United meraih satu tiket tersisa untuk melangkah ke babak Championship Series Liga 1 2023-2024. Bagaimana rekap hasil pekan terakhir?

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

3 hari lalu

Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

Empat tim masih berjuang menghindari zona degradasi pada pekan terakhir fase reguler Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: Persebaya Surabaya Kalahkan Persik Kediri 2-1

4 hari lalu

Hasil Liga 1: Persebaya Surabaya Kalahkan Persik Kediri 2-1

Persebaya Surabaya berhasil menutup perjalanan di Liga 1 2023-2024 dengan kemenangan atas Persik Kediri.

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Persik Kediri di Liga 1 Pekan Terakhir Hari Ini

5 hari lalu

Jadwal Live dan Prediksi Persebaya Surabaya vs Persik Kediri di Liga 1 Pekan Terakhir Hari Ini

Pertandingan bertajuk Derby Jawa Timur antara Persebaya Surabaya vs Persik Kediri akan terjadi pada pekan ke-34 Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga 1 dan Rekap Hasil Pekan Ke-33 Usai Persija Jakarta Kalahkan RANS Nusantara FC 1-0

6 hari lalu

Klasemen Liga 1 dan Rekap Hasil Pekan Ke-33 Usai Persija Jakarta Kalahkan RANS Nusantara FC 1-0

RANS Nusantara FC harus menerima kekalahan dari Persija Jakarta pada pekan ke-33 Liga 1. Terancam degradasi.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: PSIS Semarang Jaga Peluang ke Championship Series, Persita Tangerang Kalahkan Persis Solo

6 hari lalu

Hasil Liga 1: PSIS Semarang Jaga Peluang ke Championship Series, Persita Tangerang Kalahkan Persis Solo

PSIS Semarang menjaga asa lolos Championship Series seusai mengalahkan Persikabo 1973 dengan skor 3-0 pada pekan ke-33 Liga 1.

Baca Selengkapnya