Susunan Pemain Argentina vs Kroasia di Semifinal Piala Dunia 2022

Reporter

Rabu, 14 Desember 2022 01:57 WIB

Laga semifinal Piala Dunia 2022: Argentina vs Kroasia.

TEMPO.CO, Jakarta - Duel Argentina vs Kroasia tersaji pada babak semifinal Piala Dunia 2022 di Lusail Iconic Stadium pada Rabu WIB, 14 Desember 2022. Pada pertandingan ulang edisi 2018 di Rusia ini, kedua tim akan mempertaruhkan satu tempat di babak final.

Argentina membuat dua perubahan dalam susunan pemain sebelas pertama, yang berhasil memetik kemenangan adu penalti melawan Belanda, untuk menghadapi Kroasia. Nicolas Tagliafico menjadi pilihan utama sebagai bek sayap kiri menggantikan Marcos Acuna yang diskors.

Adapun Leandro Paredes masuk kembali ke starting eleven untuk mengisi pos lini tengah La Albiceleste. Ia akan berduet dengan Enzo Fernandes untuk meredam tiga gelandang militan Kroasia. Di lini pertahanan, bek Lisandro Martinez kembali berada di bangku cadangan.

Kroasia akan memulai dengan tim yang sama yang mengalahkan Brasil pada perempat final juga lewat adu penalti. Luka Modric, Marcelo Brozovic, dan Mateo Kovacic akan menjadi tulang punggung tim asuhan Zlatko Dalic di lini tengah.

Kapten Argentina Lionel Messi akan bermain dalam pertandingan Piala Dunia ke-25 untuk menyamai legenda Jerman, Lothar Matthaeus, sebagai pemegang rekor untuk penampilan terbanyak di turnamen tersebut.

Advertising
Advertising

Berikut Susunan Pemain Argentina vs Kroasia

Timnas Argentina (4-4-2)

Emiliano Martinez; Cristian Romero, Nicolas Otamendi, Nahuel Molina, Nicolas Tagliafico; Leandro Paredes, Rodrigo De Paul, Alexis Mac Allister, Enzo Fernandez; Julian Alvarez, Lionel Messi.

Timnas Kroasia (4-3-3)

Dominik Livakovic; Borna Sosa, Dejan Lovren, Josko Gvardiol, Josip Juranovic; Mateo Kovacic, Luka Modric, Marcelo Brozovic; Ivan Perisic, Andrej Kramaric, Mario Pasalic.

Baca juga: Prediksi Argentina vs Kroasia di Semifinal Piala Dunia 2022, Formasi, Statistik, hingga Bedah Taktik

Berita terkait

Lionel Messi Gagal Cetak Gol, Inter Miami Susah Payah Kalahkan DC United 1-0

12 jam lalu

Lionel Messi Gagal Cetak Gol, Inter Miami Susah Payah Kalahkan DC United 1-0

Lionel Messi melewatkan sejumlah peluang mencetak gol pada laga Inter Miami vs DC United di MLS.

Baca Selengkapnya

Cristiano Ronaldo Jadi Atlet dengan Bayaran Tertinggi Versi Forbes, Lionel Messi Urutan Ketiga

1 hari lalu

Cristiano Ronaldo Jadi Atlet dengan Bayaran Tertinggi Versi Forbes, Lionel Messi Urutan Ketiga

Cristiano Ronaldo menduduki puncak daftar atlet dengan bayaran tertinggi versi Forbes untuk keempat kali sepanjang kariernya.

Baca Selengkapnya

Lionel Messi Absen Cedera, Inter Miami Imbang Tanpa Gol di Kandang Orlando City

3 hari lalu

Lionel Messi Absen Cedera, Inter Miami Imbang Tanpa Gol di Kandang Orlando City

Robert Taylor menggntikan posisi Lionel Messi di starting XI saar Inter Miami menghadapi Orlando City dalam lanjutan MLS 2024.

Baca Selengkapnya

Tak Semua Pemain Naturalisasi Bersinar di Timnas Indonesia

12 hari lalu

Tak Semua Pemain Naturalisasi Bersinar di Timnas Indonesia

Maarten Paes menjadi naturalisasi kesekian untuk timnas Indonesia. Berikut pemain naturalisasi yang tak penuhi ekspektasi.

Baca Selengkapnya

Pelatih Legendaris Argentina Cesar Luis Menotti Berpulang, Lionel Messi Ikut Ucapkan Belasungkawa

13 hari lalu

Pelatih Legendaris Argentina Cesar Luis Menotti Berpulang, Lionel Messi Ikut Ucapkan Belasungkawa

Pelatih legendaris Cesar Luis Menotti yang membawa Argentina juara Piala Dunia 1978 meninggal dunia. Lionel Messi ucapkan duka cita.

Baca Selengkapnya

Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U-23 2024, Berikut Rekam Jejak Pertemuan Timnas Indonesia Vs Irak

17 hari lalu

Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U-23 2024, Berikut Rekam Jejak Pertemuan Timnas Indonesia Vs Irak

Berikut track record pertandingan timnas Indonesia vs Irak. Malam ini akan berhadapan untuk meraih posisi 3 di Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Shin Tae-yong Pernah Dilempar Telur di Negaranya Sendiri, Ini Sisi Lain Coach Shin

19 hari lalu

Shin Tae-yong Pernah Dilempar Telur di Negaranya Sendiri, Ini Sisi Lain Coach Shin

Pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong berhasil bawa Garuda Muda ke perempat final Piala Asia U-23 2024. Berikut sisi lain Coach Shin.

Baca Selengkapnya

Lionel Messi Borong 2 Gol dan Beri 1 Assist, Inter Miami Kalahkan Nashville 3-1 dan Kian Kokoh Puncaki Klasemen MLS

28 hari lalu

Lionel Messi Borong 2 Gol dan Beri 1 Assist, Inter Miami Kalahkan Nashville 3-1 dan Kian Kokoh Puncaki Klasemen MLS

Lionel Messi mencetak dua gol dan merancang satu gol lainnya yang dibuat Sergio Busquets ketika Inter Miami mengalahkan Nashville 3-1 dalam laga MLS.

Baca Selengkapnya

Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

32 hari lalu

Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

Bernd Holzenbein menjadi bagian dari generasi emas sepak bola Jerman yang menjadi juara Piala Dunia 1974.

Baca Selengkapnya

Dipertahankan Bayer Leverkusen, Simak Profil Granit Xhaka

33 hari lalu

Dipertahankan Bayer Leverkusen, Simak Profil Granit Xhaka

Direktur olahraga Bayer Leverkusen Simon Rolfes memastikan Florian Wirtz dan Granit Xhaka akan bertahan di klub itu

Baca Selengkapnya