Jadwal Live Liga 1 2024-2025 Pekan Ketiga: Simak 4 Hal Menarik untuk Dinantikan

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

Kamis, 22 Agustus 2024 12:13 WIB

PSM Makassar. (Instagram/@psm_makassar)

TEMPO.CO, Jakarta - Jadwal Liga 1 2024-2025 akan memasuki pekan ketiga. Rangkaian pertandingan kompetisi sepak bola kasta tertinggi Indonesia akan berlangsung mulai Jumat hingga Selasa, 23 - 27 Agustus 2024.

Ada sembilan laga yang kembali akan berlangsung. Sejumlah hal menarik untuk dinantikan, seperti di bawah ini:

1. Siapa yang Akan Tetap Tampil Sempurna?

Hingga pekan kedua ada tiga tim yang mampu tampil sempurna dan terus menang. Ketiganya adalah PSM Makassar, Bali United, dan Borneo FC. Kesempurnaan mereka akan diuji pada pekan ketiga ini.

Ketiganya akan berlaga paling belakangan yakni pada Senin dan selasa mendatang. PSM Makassar akan menjamu Dewa United, sedangkan Borneo FC dan Bali United akan saling berhadapan.

2. Bisakah Persib Bandung Bangkit?

Persib Bandung merupakan juara bertahan. Namun, upaya mereka untuk mempertahankan gelar mendapat gangguan kecil. Mereka baru saja ditahan 2-2 di kandang Dewa United.

Advertising
Advertising

Mereka saat ini menempati posisi keempat klasemen. Dewa United, yang belum pernah menang, berada di urutan ke-11.

3. Bisakah 3 Tim Promosi Raih Kemenangan Pertama?

Tiga tim promosi, Malut United, PSBS Biak, dan Semen Padang FC sama-sama belum pernah menang dalam dua laga awalnya. Malut United meraih hasil terbaik dengan dua kali seri, sedangkan dua tim lainnya terus kalah.

Pada pekan ketiga, PSBS akan melawan PSIS Semarang. Malut United menghadapi Persik Kediri. Sedangkan Semen Padang menjamu PSS Sleman.

4. Siapa yang Akan Jadi Penguasa Klasemen Top Skor?

Hingga pekan kedua Liga 1, persaingan berebut posisi top skor cukup ketat. Ada tiga pemain yang menempati puncak daftar pencetak gol terbanyak, dengan mengemas tiga gol. Mereka adalah Gustavo Almeida (Persija Jakarta), Nermin Haljeta (PSM Makassar), Privat Mbarga (Bali United).

Mereka akan berusaha menambah koleksi golnya pada pekan ketiga. Namun, di bawah mereka juga mengintai pesaing lain, David da Silva dan Tyronne Del Pino yang sama-sama sudah menyumbang dua gol buat Persib Bandung.

Selanjutnya: Jadwal Lengkap Liga 1 Pekan Kedua, Klasemen, dan Top skornya

<!--more-->

Jadwal Liga 1 Pekan Ketiga

Jumat, 23 Agustus 2024
15:30 PSIS Semarang vs PSBS Biak Numfor (Indosiar, Vidio)
19:00 Persebaya vs Barito Putera (Indosiar, Vidio).

Sabtu, 24 Agustus 2024
15:30 Madura United vs Persita (Indosiar, Vidio)
19:00 Persija Jakarta vs Persis Solo (Indosiar, Vidio).

Minggu, 25 Agustus 2024
15:30 Persik Kediri vs Malut United (Indosiar, Vidio)
19:00 Persib Bandung vs Arema FC (Indosiar, Vidio).

Senin, 26 Agustus 2024
15:30 Semen Padang vs PSS Sleman (Indosiar, Vidio)
19:00 PSM Makassar vs Dewa United (Indosiar, Vidio).

Selasa, 27 Agustus 2024
19:00 Borneo FC vs Bali United (Indosiar, Vidio).

Klasemen Liga 1

No TimMain Gol Poin
1Bali United FC25-16
1Borneo FC 25-16
1PSM Makassar25-16
4Persib 26-34
6Persija 23-04
8Persita 21-04
8Persebaya 21-04
12Persik Kediri23-33
14PSIS Semarang21-13
16PS Barito Putera21-33
18Dewa United FC22-22
20Malut United FC21-12
22Madura United FC21-21
24Arema FC20-21
26PSBS Biak22-60
28Semen Padang FC21-50
30Persis Solo20-40
32PSS Sleman20-3-3

.

Top Skor Liga 1

3 gol:
Gustavo Almeida (Persija Jakarta)
Nermin Haljeta (PSM Makassar)
Privat Mbarga (Bali United).

2 gol:
David da Silva (Persib Bandung)
Tyronne Del Pino (Persib Bandung).

Pilihan Editor: Kedatangan Marselino Ferdinan dan Cerita Kiprah Erick Thohir - Anindya Bakrie Mebangkitkan Oxford United

Berita terkait

Hasil Liga 1: Borneo FC Kalahkan Malut United 1-0, Pesut Etam Kokoh di Puncak dan Belum Terkalahkan

8 jam lalu

Hasil Liga 1: Borneo FC Kalahkan Malut United 1-0, Pesut Etam Kokoh di Puncak dan Belum Terkalahkan

Borneo FC kokoh di puncak klasemen Liga 1 dengan 13 poin dalam lima laga menyusul kemenangan atas Malut United, Selasa, 17 September.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: PSBS Biak vs Madura United 2-1, Tim Badai Pasifik Catat Kemenangan Kedua Setelah Kalahkan Persija Jakarta

11 jam lalu

Hasil Liga 1: PSBS Biak vs Madura United 2-1, Tim Badai Pasifik Catat Kemenangan Kedua Setelah Kalahkan Persija Jakarta

PSBS Biak mencatat kemenangan kedua beruntun di Liga 1 saat mengalahkan Madura United 2-1 pada pekan kelima, Selasa, 17 September 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal Liga 1 Selasa 17 September: PSBS Biak vs Madura United dan Borneo FC vs Malut United

20 jam lalu

Jadwal Liga 1 Selasa 17 September: PSBS Biak vs Madura United dan Borneo FC vs Malut United

Borneo FC vs Malut United pada pekan kelima Liga 1 2024-2025 ini menjadi pertemuan dua tim yang sama-sama belum terkalahkan.

Baca Selengkapnya

Liga 1: Persija Jakarta vs Dewa United 0-0, Carlos Pena Sayangkan Banyak Peluang yang Terbuang

1 hari lalu

Liga 1: Persija Jakarta vs Dewa United 0-0, Carlos Pena Sayangkan Banyak Peluang yang Terbuang

Pelatih Persija Jakarta Carlos Pena mengatakan, skuadnya seharusnya mampu mengalahkan Dewa United pada laga lanjutan Liga 1 Indonesia 2024-2025.

Baca Selengkapnya

Rekap Hasil Liga 1: Persija Jakarta vs Dewa United dan Bali United vs PSS Sleman Berakhir Imbang Tanpa Gol

1 hari lalu

Rekap Hasil Liga 1: Persija Jakarta vs Dewa United dan Bali United vs PSS Sleman Berakhir Imbang Tanpa Gol

Bali United harus puas bermain imbang dengan PSS Sleman pada pekan kelima Liga 1 2024-2025. Persija Jakarta juga.

Baca Selengkapnya

Jadwal Semen Padang FC vs Barito Putera di Liga 1 pada Rabu 18 September, Hengki Ardiles: Kami Akan Menyerang

2 hari lalu

Jadwal Semen Padang FC vs Barito Putera di Liga 1 pada Rabu 18 September, Hengki Ardiles: Kami Akan Menyerang

Semen Padang FC vs Barito Putera pada pekan kelima Liga 1 2024-2025 akan digelar tanpa penonton di Stadion Utama Sumatera Barat, Rabu.

Baca Selengkapnya

Persija Jakarta vs Dewa United di Liga 1, Carlos Pena Pastikan Ramon Bueno Absen dan Belum Tentukan Kiper Utama

2 hari lalu

Persija Jakarta vs Dewa United di Liga 1, Carlos Pena Pastikan Ramon Bueno Absen dan Belum Tentukan Kiper Utama

Carlos Pena mengungkapkan kondisi terkini para pemainnya menjelang laga Persija Jakarta vs Dewa United di Liga 1 pekan kelima, Senin, 16 September.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: Persib Bandung vs PSIS Semarang 2-1, Pasukan Bojan Hodak Pertahankan Rekor Tak Terkalahkan

2 hari lalu

Hasil Liga 1: Persib Bandung vs PSIS Semarang 2-1, Pasukan Bojan Hodak Pertahankan Rekor Tak Terkalahkan

Kemenangan kandang atas PSIS Semarang ini membuat Persib Bandung naik ke peringkat keempat klasemen sementara Liga 1 2024-2025.

Baca Selengkapnya

Jadwal Persija Jakarta vs Dewa United di Liga 1 Senin 16 September, Carlos Pena: Kami akan Berikan Versi Terbaik Macan Kemayoran

2 hari lalu

Jadwal Persija Jakarta vs Dewa United di Liga 1 Senin 16 September, Carlos Pena: Kami akan Berikan Versi Terbaik Macan Kemayoran

Carlos Pena mengatakan kemenangan menjadi harga mati bagi Persija Jakarta atas Dewa United dalam lanjutan pekan kelima Liga 1 2024-2025.

Baca Selengkapnya

Laga Sulawesi Tengah vs Aceh Ricuh, PSSI Bakal Turunkan Wasit Liga 1 dan Liga 2 di Semifinal dan Final PON 2024

2 hari lalu

Laga Sulawesi Tengah vs Aceh Ricuh, PSSI Bakal Turunkan Wasit Liga 1 dan Liga 2 di Semifinal dan Final PON 2024

Ketua Umum PSSI Erick Thohir telah menginstruksikan agar semua wasit PON 2024 diganti dengan wasit Liga 1 dan Liga 2.

Baca Selengkapnya