Para Menteri Usung Jagonya

Reporter

Editor

Kamis, 10 Juni 2010 16:48 WIB

AP Photo/Themba Hadebe
TEMPO Interaktif, Jakarta - Demam Piala Dunia tak hanya menjalar di masyarakat, para menteri di Kabinet Indonesia Bersatu pun turut memiliki jagonya. Untuk urusan piala dunia mereka bicara tanpa tedeng aling-aling, mengusung jagonya masing-masing.

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian,Hatta Rajasa, misalnya, dengan bersemangat mendukung Brasil. "Saya dukung Brasil," kata Hatta. Dia beralasan, Brasil kuat di lini tengah. Namun dia tetap sayang dengan tim Inggris. "Tapi Inggris perlu diwaspadai."

Menteri Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat, Agung Laksono. Agung punya dua jagoan. "Kalau Eropa saya pilih Belanda, kalau Amerika Latin, Brasil," ujar Agung.

Brazil juga menjadi favorit Menteri Komunikasi dan Informatika Tifatul Sembiring. Adapun Menteri Kebudayaan dan Pariwisata Jero Wacik menjagokan Belanda.

Tim Belanda juga dijagokan Menteri Perindustrian MS Hidayat. Namun hati MS Hidayat mendua, sebab pada saat yang sama dia juga menjagokan Inggris.

Sementara Menteri Pemuda dan Olahraga Andi A. Malarangeng memilih Argentina. "Saya penggemar Lionel Messi (striker Tim Argentina)," kata Andi.
Ketika ditanya kapan Indonesia bisa masuk Piala Dunia, Andi menjawab, "Insyaallah 10 tahun lagi, 15 tahun lagi," katanya.

Dwi Riyanto Agustiar

Berita terkait

Jadwal dan Prediksi Cina U-20 vs Timnas U-20 Indonesia di Laga Uji Coba Senin Malam Ini 25 Maret 2024

44 hari lalu

Jadwal dan Prediksi Cina U-20 vs Timnas U-20 Indonesia di Laga Uji Coba Senin Malam Ini 25 Maret 2024

Timnas U-20 Indonesia akan kembali menjajal kekuatannya dengan melawan Cina U-20 pada pertandingan uji coba internasional, Senin malam, 25 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

44 hari lalu

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

Timnas Italia berhasil mengalahkan Ekuador dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.

Baca Selengkapnya

Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

45 hari lalu

Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

Timnas Jerman berhasil mengalahkan Prancis dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.

Baca Selengkapnya

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

45 hari lalu

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Brasil berhasil mengalahkan Timnas Inggris dengan skor 1-0 dalam pertandingan persahabatan.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bola Laga Persahabatan Minggu Dinihari, 24 Maret 2024: Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman

46 hari lalu

Jadwal Bola Laga Persahabatan Minggu Dinihari, 24 Maret 2024: Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman

Jadwal bola pada Minggu dinihari, 24 Maret 2024, akan menampilkan rangkaian laga persahabatan, termasuk Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman.

Baca Selengkapnya

Hadapi Venezuela di Babak 16 Besar Piala Dunia U-17 2023, Argentina Tak Mau Anggap Remeh Lawan

21 November 2023

Hadapi Venezuela di Babak 16 Besar Piala Dunia U-17 2023, Argentina Tak Mau Anggap Remeh Lawan

Duel timnas Argentina vs Venezuela pada babak 16 besar Piala Dunia U-17 2023 ini bakal berlangsung di Stadion Si Jalak Harupat, Selasa malam ini.

Baca Selengkapnya

Jadwal Argentina vs Venezuela di 16 Besar Piala Dunia U-17 2023 Selasa Malam, Diego Placente Waspada tapi Optimistis

21 November 2023

Jadwal Argentina vs Venezuela di 16 Besar Piala Dunia U-17 2023 Selasa Malam, Diego Placente Waspada tapi Optimistis

Timnas Argentina U-17 tidak mau meremehkan Venezuela di babak 16 besar Piala Dunia U-17 2023 malam ini.

Baca Selengkapnya

Piala Dunia U-17 2023: Pelatih Ricardo Valino Bakal Lakukan Rotasi saat Timnas U-17 Venezuela Hadapi Meksiko

13 November 2023

Piala Dunia U-17 2023: Pelatih Ricardo Valino Bakal Lakukan Rotasi saat Timnas U-17 Venezuela Hadapi Meksiko

Timnas U-17 Venezuela akan bertemu dengan Meksiko dalam pertandingan lanjutan kualifikasi Grup F Piala Dunia U-17 2023, Rabu, 15 November 2023.

Baca Selengkapnya

Piala Dunia U-17 2023: Lupakan Kekalahan dari Jerman, Pelatih Meksiko U-17 Fokus Benahi Timnya untuk Hadapi Venezuela

13 November 2023

Piala Dunia U-17 2023: Lupakan Kekalahan dari Jerman, Pelatih Meksiko U-17 Fokus Benahi Timnya untuk Hadapi Venezuela

Timnas U-17 Meksiko U-17 kalah 1-3 dari Jerman di laga pertama penyisihan grup F Piala Dunia U-17 2023.

Baca Selengkapnya

Begini Komentar Ricardo Valino Usai Timnas Venezuela U-17 Kandaskan Selandia Baru 3-0 di Piala Dunia U-17 2023

13 November 2023

Begini Komentar Ricardo Valino Usai Timnas Venezuela U-17 Kandaskan Selandia Baru 3-0 di Piala Dunia U-17 2023

Pelatih Ricardo Valino mengungkapkan kunci kemenangan timnas Venezuela atas Selandia Baru 3-0 di penyisihan grup Piala Dunia U-17 2023.

Baca Selengkapnya