Nurdin Halid: Pembelian Tiket Rusuh Karena Provokator

Reporter

Editor

Minggu, 26 Desember 2010 15:59 WIB

Nurdin Halid. TEMPO/Zulkarnain
TEMPO Interaktif, Jakarta - Pembelian tiket pertandingan kedua final AFF 2010 kategori 3 di stadion Gelora Bung Karno berlangsung ricuh. Ketua Umum PSSI Nurdin Halid menduga ada provokator di balik rusuhnya pembelian tiket tersebut.

"Ada provokator yang menyusup ke antrean sehingga tidak bisa tertib," ujar Nurdin Halid dalam wawancara dengan stasiun televisi TV One, Minggu (26/12). "Saya menghimbau para pencinta sepakbola nasional untuk bersabar dan tertib," kata Nurdin Halid yang tengah berada di Kuala Lumpur Malaysia.

Akibat kesal tak mendapat tiket final Piala AFF Riban suporter nekat memasuki lapangan Stadion Gelora Bung Karno. Beberapa di antaranya bahkan terlihat sedang berebutan tiket di tengah-tengah lapangan.

Pantauan Tempo, para suporter menjebol Pintu 8. Mereka mengoyak kawat besi yang dipakai sebagai penghalang masuk. Ranti, 19 tahun salah sempat mencoba mengantri sejak pukul 2 malam kemarin. Namun akhirnya ia menyerah setelah alokasi penjualan tiket khususnya yang berharga Rp 50 ribu tidak jelas.

Menurut Nurdin tiket yang disediakan panitia untuk kategori 3 sebanyak 30 ribu, sedangkan menurut laporan yang dia terima ada sekitar 50 ribu orang yang mengantre tiket. Bagi yang tidak mendapat tiket, Nurdin berjanji akan menyiapkan layar lebar di sekitar stadion Gelora Bung Karno.

Nurdin mengatakan telah mendapat teguran keras dari AFF akibat suporter yang ricuh di Gelora Bung Karno. Menurut dia, bila panitia tidak bisa membuat tertib dan pendukung timnas tetap rusuh maka pertandingan kedua bisa dipindah ke tempat yang netral. "Karena itu saya harap agar pencinta bola di tanah air untuk tertib dan sabar," katanya.

PGR

Berita terkait

Pemain Timnas Indonesia Muhammad Ferrari dan Daffa Fasya Anggota Polri, Ini Pangkat dan Satuan Tugasnya

5 menit lalu

Pemain Timnas Indonesia Muhammad Ferrari dan Daffa Fasya Anggota Polri, Ini Pangkat dan Satuan Tugasnya

Anggota timnas Indonesia U-23 Muhammad Ferrari dan Daffa Fasya merupakan anggota aktif Polri. Ini wilayah dinas dan pangkatnya.

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia Kalah dari Uzbekistan di Piala Asia U-23, Shin Tae-yong dan Para Pemain di Bawah Tekanan?

41 menit lalu

Timnas Indonesia Kalah dari Uzbekistan di Piala Asia U-23, Shin Tae-yong dan Para Pemain di Bawah Tekanan?

Shin Tae-yong (STY) tidak menyangkal fakta bahwa para pemainnya mengalami tekanan saat menelan kekalahan di babak semifinal Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Bila Nanti Kalah Lawan Irak, Timnas U-23 Indonesia Mesti Hadapi Guinea untuk Lolos ke Olimpiade Paris 2024

53 menit lalu

Bila Nanti Kalah Lawan Irak, Timnas U-23 Indonesia Mesti Hadapi Guinea untuk Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Timnas U-23 Indonesia mesti lawan Guinea untuk dapat tiket lolos ke Olimpiade Paris 2024 jika kalah di perebutan posisi ketiga Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Resmi Jadi WNI, Maarten Paes Harus Tunggu Pengadilan Arbitrase Olahraga untuk Bela Timnas Indonesia

1 jam lalu

Resmi Jadi WNI, Maarten Paes Harus Tunggu Pengadilan Arbitrase Olahraga untuk Bela Timnas Indonesia

Maarten Paes resmi menjadi warga negara Indonesia WNI. Bagaimana peluang membela Timnas Indonesia?

Baca Selengkapnya

Kecaman Netizen ke Wasit Shen Yinhao Usai Pimpin Laga Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan

2 jam lalu

Kecaman Netizen ke Wasit Shen Yinhao Usai Pimpin Laga Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan

Wasit Shen Yinhao dinilai merugikan Timnas U-23 Indonesia saat menghadapi Uzbekistan melalui keputusan-keputusan kontroversialnya.

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia tak Lolos Final Piala Asia U-23, Berjuang Menuju Olimpiade

5 jam lalu

Timnas Indonesia tak Lolos Final Piala Asia U-23, Berjuang Menuju Olimpiade

Timnas Indonesia gagal lolos ke final Piala Asia U-23 2024 setelah kalah dari Uzbekistan pada Senin, 29 April 2024

Baca Selengkapnya

Begini Kronologi Gol Bunuh Diri Pratama Arhan saat Timnas U-23 Indonesia Kalah Lawan Uzbekistan

6 jam lalu

Begini Kronologi Gol Bunuh Diri Pratama Arhan saat Timnas U-23 Indonesia Kalah Lawan Uzbekistan

Pratama Arhan membuat gol bunuh diri di menit ke-86 saat timnas U-23 Indonesia kalah lawan Uzbekistan pada semifinal Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

23 Pengusaha Sumbang Rp 23 Miliar untuk Timnas Indonesia, dari Aguan sampai Maruarar Sirait

6 jam lalu

23 Pengusaha Sumbang Rp 23 Miliar untuk Timnas Indonesia, dari Aguan sampai Maruarar Sirait

Kadin Indonesia Komite Tiongkok, disingkat KIKT inisiasi beri dukungan finansial untuk Timnas Indonesia sejumlah Rp 23 miliar kepada Timnas Indonesia.

Baca Selengkapnya

Timnas U-23 Indonesia 3 Kali Dirugikan saat Lawan Uzbekistan, Kenapa Ada Wasit VAR di Pertandingan Sepak Bola?

7 jam lalu

Timnas U-23 Indonesia 3 Kali Dirugikan saat Lawan Uzbekistan, Kenapa Ada Wasit VAR di Pertandingan Sepak Bola?

Ada tiga keputusan wasit VAR yang dinilai merugikan Timnas U-23 Indonesia U-saat melawan Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Antusiasme Warga Nobar Timnas Indonesia Vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

7 jam lalu

Antusiasme Warga Nobar Timnas Indonesia Vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Jokowi dan beberapa menteri nonton bareng laga Timnas Indonesia vs Uzbekistan di Piala Asia U-23 2024. Nobar pun dilakukan di banyak tempat semalam.

Baca Selengkapnya