Luis Suarez Akhirnya Minta Maaf

Reporter

Editor

Minggu, 12 Februari 2012 21:54 WIB

Pesepakbola Manchester United Patrice Evra (kanan) bereaksi setelah pesepakbola Liverpool Luis Suarez (kiri) menolak untuk berjabat tangan sebelum dimulainya pertandingan Liga Premier Inggris ignored di Old Trafford, Manchester, Inggris, Sabtu (11/2). REUTERS/Darren Staples

TEMPO.CO, Liverpool - Penyerang Liverpool, Luis Suarez secara terbuka mengucapkan permintaan maaf terkait aksi kontroversialnya kala melawan Manchester United di Old Trafford, Sabtu 11 Februari 2012. Pada waktu itu Suarez menolak berjabat tangan dengan Patrice Evra.

Lewat situs resmi Liverpool, Suarez melontarkan pernyataan maafnya. “Seharusnya saya menjabat tangan Patrice Evra sebelum pertandingan dimulai,” kata Suarez. “Saya meminta maaf atas aksi saya tersebut.”

Suarez sendiri menyesal telah berbuat tindakan yang dianggap tidak menghormati Evra. Akibat aksinya itu rekan setim Evra, Rio Ferdinand malah menolak berjabat tangan dengan Suarez.

“Saya telah berbicara kepada pelatih setelah pertandingan di Old Trafford dan saya sadar saya telah berbuat kesalahan,” kata pemain asal Uruguay itu. “Saya tidak hanya mengecewakannya, tapi juga klub yang sudah mendukung saya.”

Kini Suarez mengaku tak akan membahas lagi perselisihannya dengan Evra. “Saya akan melupakan masalah itu dan konsentrasi bermain speak bola,” ujar pemain bernama lengkap Luis Alberto Suarez Diaz itu.

Peristiwa ini tak lepas dari aksi rasisme yang dilakukan Suarez kepada Evra kala kedua tim bertemu pada Oktober 2011 silam. Saat itu Suarez terbukti melontarkan kata-kata 'negro' sebanyak lima kali kepada Evra. Walhasil Asosiasi Sepak Bola Inggris (FA) menganjarnya delapan kali larangan bermain. Suarez sendiri mengaku tidak bersalah dan menolak minta maaf pada waktu itu.

LIVERPOOLFC.TV | IRVAN SAPUTRA


Berita terkait:
Ferguson: Liverpool Harus Buang Suarez
Dalglish Bela Suarez

Berita terkait

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

11 jam lalu

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

Arsenal berpeluang menjadi juara Liga Inggris musim ini. Siapa saja pemain kunci mereka?

Baca Selengkapnya

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

1 hari lalu

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

Kemenangan Arsenal atas Tottenham Hotspur pada pekan ke-35 Liga Inggris menjaga peluang The Gunners meraih gelar Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

1 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

Rangkaian pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24 telah berakhir. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

1 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

Manchester City berhasil mengalahkan Nottingham Forest 2-0 dalam lanjutan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

1 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

Arsenal berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dalam pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

2 hari lalu

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Duel Nottingham Forest vs Manchester City akan tersaji pada laga pekan ke-35 Liga Inggris musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

2 hari lalu

Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Duel Tottenham Hotspur vs Arsenal akan tersaji pada pekan ke-35 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners butuh kemenangan untuk jaga peluang.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

2 hari lalu

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

Erik ten Hag meminta maaf kepada pendukung tim setelah Manchester United ditahan Burnley di pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

2 hari lalu

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

Hasil seri 2-2 yang diderita Liverpool di kandang West Ham pada Liga Inggris pekan ke-35 diwarnai perselisihan Mo Salah dan Jurgen Klopp.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

2 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

Hasil Liga Inggris pekan ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea bermain seri. Sedangkan Sheffield United kalah dan terdegradasi.

Baca Selengkapnya