Mourinho Akhirnya Bertahan di Madrid

Reporter

Editor

Sabtu, 10 Maret 2012 18:35 WIB

Jose Mourinho. AP/Alberto Saiz

TEMPO.CO, Madrid - Pelatih Real Madrid, Jose Mourinho menegaskan niatnya untuk memperpanjang masa kerjanya di Santiago Bernabeu. Pernyataannya itu sekaligus menepis rumor terkait kepindahannya musim depan. “Saya ingin menandatangani kontrak baru dengan Real Madrid,” kata Mourinho seperti dikutip Daily Mail, Sabtu 10 Maret 2012.

Mourinho mengaku ingin mencatat sejarah di Madrid. “Real Madrid dan saya punya proyek yang sama, dan kami ingin melanjutkan itu,” ujar pelatih asal Portugal itu.

Ia sendiri mengaku bahagia melatih Cristiano Ronaldo dan kawan-kawan. Karena itu tak ada alasan baginya untuk hengkang dari Los Blancos. “Menjadi bagian dari tim ini sangat luar biasa, dan pengalaman yang tidak terlupakan bagi seorang pelatih seperti saya,” kata pelatih berusia 49 tahun itu.

Pelatih berjulukan Special One itu juga merasa didukung oleh berbagai elemen klub. “Saya rasa mereka percaya penuh kepada saya disini. Saya merasa didukung oenuh oleh direktur klub dan juga para supporter,” tuturnya.

Mourinho sebelumnya memang dikabarkan bakal kembali ke Inggris, mengingat ia ketangkapan berada di London beberapa pekan lalu. Rumor semakin menguat ketika Andre Villas-Boas dipecat dari jabatannya sebagai pelatih Chelsea pekan lalu.

Selain Chelsea, Mourinho juga diisukan bakal mengisisi posisi Harry Redknapp di Tottenham Hotspur, atau pun menggantikan Roberto Mancini di Manchester City. Kontrak Mourinho sejatinya baru akan habis pada Juni 2014 mendatang.


IRVAN SAPUTRA

Berita terkait:
Mourinho Menguat Gantikan Villas-Boas
Mourinho Tunggu Tawaran Tiga Klub Inggris
Mourinho Kedapatan Berada di London
Mourinho Ingin Kembali Latih Chelsea
Kata Media Inggris, Mourinho Akan Hengkang
Mourinho Berhasrat Kembali ke Inggris

Berita terkait

Real Madrid Juara Liga Spanyol 2023/2024, Carlo Ancelotti Lewati Catatan Zidane dan Incar Rekor Miguel Munoz

2 jam lalu

Real Madrid Juara Liga Spanyol 2023/2024, Carlo Ancelotti Lewati Catatan Zidane dan Incar Rekor Miguel Munoz

Carlo Ancelotti berhasil mengantar Real Madrid menjuarai Liga Spanyol 2023-2024. Incar rekor setelah lewati catatan Zidane.

Baca Selengkapnya

Jadwal Liga Champions Leg Kedua Semifinal: Bayern Munchen Kehilangan 2 Bek Jelang Sambangi Real Madrid

4 jam lalu

Jadwal Liga Champions Leg Kedua Semifinal: Bayern Munchen Kehilangan 2 Bek Jelang Sambangi Real Madrid

Jadwal Liga Champions akan memasuki leg kedua semifinal. Bayern Munchen mendapat pukulan menjelang tampil di markas Real Madrid.

Baca Selengkapnya

Bersiap Hadapi Real Madrid di Leg 2 Semifinal Liga Champions, Begini Kondisi Skuad Bayern Munchen

11 jam lalu

Bersiap Hadapi Real Madrid di Leg 2 Semifinal Liga Champions, Begini Kondisi Skuad Bayern Munchen

Bek Bayern Munchen Raphael Guerreiro diragukan tampil pada pertandingan leg kedua semifinal Liga Champions melawan Real Madrid pada Rabu nanti.

Baca Selengkapnya

Girona Lolos ke Liga Champions Musim Depan, Michel: Kami Telah Mencetak Sejarah

17 jam lalu

Girona Lolos ke Liga Champions Musim Depan, Michel: Kami Telah Mencetak Sejarah

Pelatih Michel Sanchez memuji para pemain Girona yang telah mencetak sejarah karena untuk pertama kalinya berhasil lolos ke Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Begini Kata Xavi Hernandez setelah Barcelona Kalah Bersaing dan Real Madrid Menjadi Juara Liga Spanyol 2023/2024

22 jam lalu

Begini Kata Xavi Hernandez setelah Barcelona Kalah Bersaing dan Real Madrid Menjadi Juara Liga Spanyol 2023/2024

Barcelona dipastikan tanpa gelar musim ini setelah Real Madrid menjuarai La Liga 2023/2024 dengan empat laga tersisa. Apa kata Xavi Hernandez?

Baca Selengkapnya

Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024, Ini 5 Faktor Kunci Penentu Keberhasilan Mereka

23 jam lalu

Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024, Ini 5 Faktor Kunci Penentu Keberhasilan Mereka

Real Madrid berhasil merebut gelar juara Liga Spanyol (La Liga) ke-36, Sabtu, 4 Mei 2024. Ini lima faktor kunci penentu keberhasilan mereka.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Jadi Juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona Kalah 2-4 dari Girona

1 hari lalu

Real Madrid Jadi Juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona Kalah 2-4 dari Girona

Real Madrid dipastikan menjadi juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona kalah 2-4 dari Girona dalam dalam laga ke-34.

Baca Selengkapnya

Bursa Transfer: Real Madrid Bidik Wonderkid Argentina Franco Mastantuono

1 hari lalu

Bursa Transfer: Real Madrid Bidik Wonderkid Argentina Franco Mastantuono

Klub raksasa Liga Spanyol, Real Madrid, kembali dikaitkan pemain muda berbakat (wonderkid), yakni Franco Mastantuono asal Argentina.

Baca Selengkapnya

Harry Kane Kecewa dengan Imbang Bayern Munchen vs Real Madrid di Leg 1 Semifinal Liga Champions

4 hari lalu

Harry Kane Kecewa dengan Imbang Bayern Munchen vs Real Madrid di Leg 1 Semifinal Liga Champions

Penyerang Bayern Munchen, Harry Kane, mengungkapkan kekecewaannya setelah timnya hanya bermain imbang di leg pertama semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Tahan Bayern Munchen 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Sebut Timnya Lembek

4 hari lalu

Real Madrid Tahan Bayern Munchen 2-2 di Leg 1 Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Sebut Timnya Lembek

Real Madrid mampu menahan imbang Bayern Munchen dengan skor 2-2 leg pertama semifinal Liga Champions. Carlo Ancelotti kecewa dengan permainan timnya.

Baca Selengkapnya