Lorenzo Juara MotoGP 2012  

Reporter

Minggu, 28 Oktober 2012 14:01 WIB

Pebalap MotoGP Jorge Lorenzo. AP/Manu Fernandez

TEMPO.CO, Australia - MotoGP musim 2012 masih menyisakan satu seri balapan lagi. Namun, pembalap tim Yamaha Factor Racing, Jorge Lorenzo, sudah memastikan diri keluar sebagai kampiun tahun ini meskipun pembalap asal Spanyol itu finis di nomor dua pada balapan GP Australia, Minggu, 28 Oktober 2012.

Kepastian gelar juara dunia jatuh ke tangan Lorenzo setelah pesaing terdekatnya, Daniel Pedrosa, tidak bisa mengakhiri balapan yang digelar di Sirkuit Philip Island itu. Kini Lorenzo mengoleksi 350 poin. Dengan satu lomba tersisa, sudah tidak mungkin bagi Pedrosa untuk mengejar Lorenzo.

Pasalnya, Lorenzo sudah unggul 43 poin dari rekan sekompatriotnya itu. Ini merupakan gelar kedua Lorenzo setelah memutuskan naik kelas pada 2008 lalu, yaitu dari kelas 250cc. Gelar pertama diraih pembalap 25 tahun itu pada 2010 lalu dengan menyingkirkan pesaing yang sama di musim ini, Pedrosa.

Tak hanya Lorenzo yang berbahagia. Rekan setim Pedrosa, Casey Stoner, juga senang karena ia berhasil keluar menjadi yang tercepat setelah melahap 27 lap dengan catatan waktu 41 menit 1,324 detik. Apalagi ini merupakan kemenangan keenamnya secara beruntun di tanah kelahirannya.

Pada jalannya balapan, Lorenzo langsung menjadi yang terdepan di awal lomba. Namun, posisinya turun ke nomor ketiga setelah disalip Pedrosa dan Stoner menjelang akhir putaran pertama. Namun, pada lap kedua, Lorenzo akhirnya mendampingi Stoner, setelah Pedrosa terjadi di tikungan pertama.

Sejak saat itu, posisi Stoner dan Lorenzo terus bertahan sampai akhir balapan. Tempat ketiga direbut pembalap dari tim Monster Yamaha Tech 3, Carl Crutchlow. Adapun sang pembalap legendaris MotoGP hanya bisa menyelesaikan lomba di urutan ketujuh.

AUTOSPORTS | CRASH.NET | SINGGIH SOARES TONCE

Berita Terpopuler:
Nyaris Batal Lawan Filipina, Timnas Incar India

Lippi Antar Guangzhou Juara Liga Super Cina

Barca Pesta Gol Lawan Vallecano

Guardiola Tetap Dalam Pantauan Chelsea

Ferguson: Juara Hanya Antara MU, Chelsea, dan City

Berita terkait

Kata Francesco Bagnaia setelah Menjuarai MotoGP Spanyol 2024 dengan Menangi Duel vs Marc Marquez

3 hari lalu

Kata Francesco Bagnaia setelah Menjuarai MotoGP Spanyol 2024 dengan Menangi Duel vs Marc Marquez

Pembalap Ducati Lenovo Francesco Bagnaia merasa sangat senang setelah memenangi balapan MotoGP di Sirkuit Jerez, Spanyol, tiga kali berturut-turut.

Baca Selengkapnya

Klasemen MotoGP 2024 setelah Francesco Bagnaia Memenangi Balapan di Jerez

4 hari lalu

Klasemen MotoGP 2024 setelah Francesco Bagnaia Memenangi Balapan di Jerez

Pembalap Ducati Lenovo Team Francesco Bagnaia memenangi balapan MotoGP Spanyol 2024. Tipiskan jarak dari Jorge Martin yang gagal finis.

Baca Selengkapnya

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Francesco Bagnaia Juara, Jorge Martin Srash, Marc Marquez Finis Kedua

4 hari lalu

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Francesco Bagnaia Juara, Jorge Martin Srash, Marc Marquez Finis Kedua

Juara bertahan Francesco Bagnaia berhasil merajai balapan MotoGP Spanyol 2024. Jorge Martin crash, sedangkan Marc Marquez finis kedua.

Baca Selengkapnya

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024 Berubah: Fabio Quartararo Terkena Hukuman 8 Detik, Podium Ketiga Milik Dani Pedrosa

4 hari lalu

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024 Berubah: Fabio Quartararo Terkena Hukuman 8 Detik, Podium Ketiga Milik Dani Pedrosa

Pembalap Red Bull, Dani Pedrosa, berhak atas podium ketiga Sprint race MotoGP Spanyol 2024 setelah Fabio Quartararo terkena hukuman.

Baca Selengkapnya

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Jatuh dan Finis Ketujuh

5 hari lalu

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Jatuh dan Finis Ketujuh

Jorge Martin menjuarai sprint race MotoGP Spanyol 2024. Marc Marquez jatuh dan finis di posisi ketujuh.

Baca Selengkapnya

MotoGP Spanyol 2024: Rekap Hasil dan Jadwal Sabtu Hari Ini 27 April

5 hari lalu

MotoGP Spanyol 2024: Rekap Hasil dan Jadwal Sabtu Hari Ini 27 April

MotoGP Spanyol 2024 tengah bergilir di Sirkuit Jerez, Spanyol. Simak rekap hasil dan jadwal Sabtu hari ini 27 April 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Fakta Penting, dan Klasemen Pembalap

9 hari lalu

Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Fakta Penting, dan Klasemen Pembalap

MotoGP Spanyol 2024 akan bergulir akhir pekan ini. Simak jadwal lengkap dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Dani Pedrosa: Tampilan Rookie Dani Pedrosa di MotoGP 2024 Sudah Melebihi Ekspektasi

12 hari lalu

Dani Pedrosa: Tampilan Rookie Dani Pedrosa di MotoGP 2024 Sudah Melebihi Ekspektasi

Legenda MotoGP Dani Pedrosa menilai tampilan pembalap muda yang merupakan rookie tahun ini, Pedro Acosta, telah melampaui ekspektasi.

Baca Selengkapnya

Marc Marquez Ungkap Masalah yang Membuatnya Gagal Finis di MotoGP Amerika 2024

17 hari lalu

Marc Marquez Ungkap Masalah yang Membuatnya Gagal Finis di MotoGP Amerika 2024

Marc Marquez mengungkapkan masalah yang membuatnya jatuh dan gagal finis di MotoGP Amerika 2024.

Baca Selengkapnya

Juarai MotoGP Amerika 2024, Maverick Vinales Sempat Ragu Akan Bisa Finis karena Alami Masalah Teknis

17 hari lalu

Juarai MotoGP Amerika 2024, Maverick Vinales Sempat Ragu Akan Bisa Finis karena Alami Masalah Teknis

Pembalap Aprilia Racing, Maverick Vinales, sempat ragu akan bisa finis karena mengalami masalah teknis di bagian gearbox di MotoGP Amerika 2024.

Baca Selengkapnya