Turun Minum, Everton Unggul 1-0 atas City

Reporter

Sabtu, 16 Maret 2013 20:46 WIB

Pemain Everton Leon Osman (kiri) melakukan selebrasi setelah mencetak gol kegawang Manchester City dalam laga Liga Premier Inggris di stadion Goodison Park, Liverpool, (16/3). REUTERS/Phil Noble

TEMPO.CO, Liverpool - Everton sementara unggul 1-0 atas Manchester City dalam lanjutan Liga Primer Inggris yang digelar di Goodisan Park, Sabtu, 16 Maret 2013. Gol pembuka keunggulan The Toffees dicetak oleh Leon Soman pada menit ke-32.

Di bawah guyuran hujan, pertandingan antara kedua klub besar itu berlangsung menarik. Everton dan City sama-sama memperagakan permain sepak bola menyerang. Alhasil, banyak peluang emas yang didapatkan kedua tim di paruh pertama.

Sejak laga dimulai, Everton langsung menekan pertahanan City. Pasukan David Moyes ini melancarkan serangan dari berbagai sisi sehingga membuat lini belakang City kewalahan. Di menit ke-11 para suporter Everton berpesta setelah Mirallas merobek jala City.

Namun, wasit menganulir gol tersebut. Lee Probert menilai pemain internasional Belgia itu lebih dulu berada di posisi offside. Keputusan itu pun membuat para pemain Everton kecewa. Namun, hal tersebut tak membuat semangat juang mereka padam.

Kerja keras Everton akhirnya berbuah manis di menit ke-34. Menerima umpan mendatar Seamus Coleman dari sisi kiri pertahanan City, Osman melepaskan tembakan keras dari luar kotak penalti sehingga membuat kiper City, Joe Hart, hanya terdiam.

City pun memiliki sejumlah kesempatan emas untuk menggetarkan gawang Everton lewat Carlos Tevez dan Edin Dzeko. Namun, percobaan dari kedua pemain depan itu masih mampu digagalkan Jan Mucha, yang tampil cukup apik di bawah mistar gawang Everton.

Susunan Pemain:

Everton: Mucha; Distin, Heitinga, Baines, Coleman; Pienaar, Gibson, Fellaini, Osman; Anichebe, Mirallas.

City: Hart; Toure, Nastasic, Zabaleta, Kolarov; Barry, Garcia; Silva, Tevez, Milner; Dzeko.

SINGGIH SOARES TONCE

Berita terkait

Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Arsenal dan Manchester City Menang, Persaingan Juara Tetap Ketat

4 jam lalu

Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Arsenal dan Manchester City Menang, Persaingan Juara Tetap Ketat

Dua klub papan atas Liga Inggris, Manchester City dan Arsenal, tetap bersaing ketat dalam perebutan gelar juara. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Haaland Borong 4 Gol, Manchester City Kalahkan Wolves 5-1

7 jam lalu

Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Haaland Borong 4 Gol, Manchester City Kalahkan Wolves 5-1

Erling Haaland memboronhg 4 gol saat Manchester City taklukkan Wolves 5-1 di Liga Inggris pekan ke-36.

Baca Selengkapnya

Prediksi Manchester City vs Wolves di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

23 jam lalu

Prediksi Manchester City vs Wolves di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Manchester City akan menjamu Wolverhampton Wanderers dalam lanjutan Liga Inggris 2023-2024 di Stadion Etihad pada Sabtu, 4 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Arsenal vs Bournemouth di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Terkini Tim, Perkiraan Formasi

23 jam lalu

Prediksi Arsenal vs Bournemouth di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Laga Arsenal vs Bournemouth akan tersaji pada pekan ke-36 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners diunggulkan memetik kemenangan.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Tottenham Hotspur 2-0 dalam Laga Tunda

2 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Tottenham Hotspur 2-0 dalam Laga Tunda

Chelsea mengalahkan Tottenham Hotspur dengan skor 2-0 dalam laga tunda Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

2 hari lalu

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

Jadwal bola pada Kamis malam hingga Jumat dinihari, 2-3 Mei 2024: Timnas U-23 di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, dan Liga Conference.

Baca Selengkapnya

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

4 hari lalu

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

Arsenal berpeluang menjadi juara Liga Inggris musim ini. Siapa saja pemain kunci mereka?

Baca Selengkapnya

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

6 hari lalu

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

Kemenangan Arsenal atas Tottenham Hotspur pada pekan ke-35 Liga Inggris menjaga peluang The Gunners meraih gelar Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

6 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

Rangkaian pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24 telah berakhir. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

6 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

Manchester City berhasil mengalahkan Nottingham Forest 2-0 dalam lanjutan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24

Baca Selengkapnya