Inter Kalah, Erick Thohir Tidak Marah

Reporter

Rabu, 8 Januari 2014 01:59 WIB

Presiden klub Inter Milan Erick Thohir. TEMPO/Nurdiansah

TEMPO.CO, Milan- Kalah 0-1 atas Lazio dalam lanjutan liga Italia, tidak membuat presiden baru Inter Milan, Erick Thohir marah. Meski kecewa dengan kekalahn tersebut, pengusaha asal Indonesia tersebut mengatakan bahwa seluruh skaud telah bekerja keras untuk mendapatkan hasil terbaik.


“Saya kecewa dengan hasil itu. Tetapi satu pertandingan tidak akan mengubah keyakinan kami pada proyek masa depan di Inter Milan,” kata Thohir di situs resmi klub, Rabu 7 Januari 2014.


Erick Thohir juga membantah beberapa pemberitaan di media lokal Italia yang menyebut kekecawaan terhadap kekalahan Inter membuat dirinya melontarkan kritik ke skuad Inter. Kata Thohir, siapapun di Inter kesal dengan kekalahan tersebut. “Tapi kami semua telah bekerja sama untuk tujuan yang sama. Sedangkan untuk masalah teknis, itu sudah menjadi tugas pelatih.”


Menang atau kalah dalam satu pertandingan menurut Thohir ialah bagian tidak terpisahkan. Yang jelas ditambahkan Thohir, Inter Milan akan terus berusaha bekerja untuk kepentingan dan kebaikan klub dan para fan Inter Milan.


Dengan kekalahn atas Lazio, posisi Inter turun ke posisi 6 klasemen liga Italia. Poin Inter sampai di pekan ke 18 adalah 31, selisih satu poin dengan Verona di peringkat ke 5 dengan poin 32. Sementara dengan Juventus di puncak liga Italia, poin Inter selisih 18 poin. Beberapa kalangan menyebut kans Inter untuk bersaing memperebutkan titel scuddetto di musim ini sangat tipis.


Advertising
Advertising

INTER.IT | GALIH PRASETYO

Berita Terpopuler:
Mazzarri: Inter Akan Lebih Baik di Sisa Musim Ini
Vidic Tak Berharap Perpanjang Kontrak di MU
Barcelona Minus Xavi dan Alves di Copa del Rey
Sir Alex Diminati Jadi Jurkam Parpol
Balotelli Bantah Tinggalkan AC Milan


Berita terkait

Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Borong 2 Gol, Venezia kalah 2-3 dari Catanzaro di Serie B Liga Italia

1 hari lalu

Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Borong 2 Gol, Venezia kalah 2-3 dari Catanzaro di Serie B Liga Italia

Pemain timnas Indonesia Jay Idzes mencetak dua gol saat timnya, Venezia, kalah 2-3 dari Catanzaro dalam pertandingan Serie B Liga Italia.

Baca Selengkapnya

Mengenal Calvin Verdonk yang sedang Proses Naturalisasi

1 hari lalu

Mengenal Calvin Verdonk yang sedang Proses Naturalisasi

Ketua PSSI Erick Thohir mengatakan, Calvin Verdonk dan Jens Raven menjalani proses naturalisasi

Baca Selengkapnya

Erick Thohir Konfirmasi Proses Naturalisasi Calvin Verdonk dan Jens Raven Sedang Berjalan

2 hari lalu

Erick Thohir Konfirmasi Proses Naturalisasi Calvin Verdonk dan Jens Raven Sedang Berjalan

Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan Calvin Verdonk dan Jens Raven diproyeksikan untuk memperkuat Timnas Indonesia.

Baca Selengkapnya

23 Pengusaha Sumbang Rp 23 Miliar untuk Timnas Indonesia, dari Aguan sampai Maruarar Sirait

2 hari lalu

23 Pengusaha Sumbang Rp 23 Miliar untuk Timnas Indonesia, dari Aguan sampai Maruarar Sirait

Kadin Indonesia Komite Tiongkok, disingkat KIKT inisiasi beri dukungan finansial untuk Timnas Indonesia sejumlah Rp 23 miliar kepada Timnas Indonesia.

Baca Selengkapnya

Gelar Nobar Laga Semifinal Piala Asia U-23 2024, BIN Sebut Perjalanan Timnas U-23 Indonesia Luar Biasa

3 hari lalu

Gelar Nobar Laga Semifinal Piala Asia U-23 2024, BIN Sebut Perjalanan Timnas U-23 Indonesia Luar Biasa

Setelah gagal ke final Piala Asia U-23 2024 usai dikalahkan Uzbekistan, timnas U-23 Indonesia kejar posisi ketiga demi tiket Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal Timnas U-23 Indonesia vs Irak di Perebutan Posisi 3 Piala Asia U-23 2024 Kamis 2 Mei, Kejar Tiket ke Olimpiade Paris 2024

3 hari lalu

Jadwal Timnas U-23 Indonesia vs Irak di Perebutan Posisi 3 Piala Asia U-23 2024 Kamis 2 Mei, Kejar Tiket ke Olimpiade Paris 2024

Ketua Umum PSSI Erick Thohir memotivasi timnas U-23 Indonesia usai kalah di semifinal Piala Asia U-23 2024 untuk kejar tiket Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Erick Thohir Angkat Semangat Pemain Timnas U-23 Indonesia yang Kalah dari Uzbekistan: Mau Nyerah atau Fight Back?

3 hari lalu

Erick Thohir Angkat Semangat Pemain Timnas U-23 Indonesia yang Kalah dari Uzbekistan: Mau Nyerah atau Fight Back?

Ketua Umum PSSI Erick Thohir memberikan motivasi kepada pemain Timnas U-23 Indonesia agar tidak menyerah usai kalah 0-2 dari Uzbekistan.

Baca Selengkapnya

Erick Thohir Terbang ke Doha, Pengusaha Patungan Beri Bonus Rp23 M untuk Timnas U-23

3 hari lalu

Erick Thohir Terbang ke Doha, Pengusaha Patungan Beri Bonus Rp23 M untuk Timnas U-23

Sejumlah pengusaha, yang diinisiasi oleh Kadin Indonesia Komite Tiongkok (KIKT), mengumpulkan dana Rp23 milar untuk Timnas U-23.

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia Dapat Dukungan Rp 23 Miliar dari Pengusaha, Erick Thohir: Sepak Bola Pemersatu Bangsa

4 hari lalu

Timnas Indonesia Dapat Dukungan Rp 23 Miliar dari Pengusaha, Erick Thohir: Sepak Bola Pemersatu Bangsa

Timnas Indonesia mendapat dukungan finansial Rp 23 miliar dari para pengusaha yang diinisiasi oleh Kadin Indonesia Komite Tiongkok (KIKT)

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalahkan Torino 2-0, Hakan Calhanoglu Cetak Brace

4 hari lalu

Hasil Liga Italia: Inter Milan Kalahkan Torino 2-0, Hakan Calhanoglu Cetak Brace

Dua gol Hakan Calhanoglu mengantarkan Inter Milan meraih kemenangan atas Torino dengan skor 2-0 pada pekan ke-34 Liga Italia.

Baca Selengkapnya