Patung Lilin Ronaldo 'Kick Off' di Hong Kong  

Reporter

Selasa, 20 Mei 2014 15:04 WIB

Cristiano Ronaldo. REUTERS/Andrea Comas

TEMPO.CO, Hong Kong - Patung lilin pemain sepak bola Real Madrid, Cristiano Ronaldo, akan melakukan kick off Piala Dunia 2014 di Madame Tussauds, Hong Kong, Selasa, 20 Mei 2014. Selama empat bulan, seniman di museum lilin itu membuat patung lilin Ronaldo dari ratusan foto dan ukuran tubuhnya.

Selesainya patung lilin ini bertepatan dengan satu bulan sebelum Piala Dunia dimulai, dan penyelesaian renovasi zona "The Champions" di Madame Tussauds, Hong Kong."


"Dengan semakin dekatnya Piala Dunia FIFA 2014, kami mendapat kehormatan untuk menyambut Ronaldo sebagai bintang sepak bola kedua yang menjadi bagian dari Madame Tussauds Hong Kong," kata Kelly Mak, General Manager Madame Tussauds Hong Kong, melalui rilis yang diterima Tempo, Selasa, 20 Mei 2014. (Baca: Greenpeace: Merchandise Piala Dunia 2014 Beracun)

Dengan kecintaannya akan sepak bola, kekuatan fisiknya yang luar biasa, dan kecepatan kilatnya, Cristiano Ronaldo merupakan pemain dengan talenta sangat besar. Ronaldo memulai karier pada 2001 dan langsung menarik perhatian Sir Alex Ferguson sehingga akhirnya dia bergabung dengan Manchester United pada 2003.

Kini pemain sepak bola Portugis pertama yang pernah memenangi penghargaan FIFA Ballon d'Or dua kali ini bermain sebagai penyerang untuk Real Madrid di Spanyol. Ronaldo juga menjadi kapten tim nasional Portugal dalam upaya memenangi gelar Piala Dunia.

Untuk merayakan peristiwa ini, para pengunjung acara akan memakai seragam sepak bola bernomor punggung 7 mulai 20 Mei sampai 13 Juli 2014. Mereka juga akan menikmati diskon 25 persen untuk tiket masuk reguler dan diskon 7 persen untuk semua suvenir bermerek Madame Tussauds Hong Kong.

Patung lilin Cristiano Ronaldo akan mengambil tempat tinggal permanen di Madame Tussauds Hong Kong dalam area "The Champions", yang baru direnovasi. Patung ini akan bergabung dengan bintang-bintang olahraga lain, seperti David Beckham dan Maria Sharapova. (Baca juga: Radamel Falcao Absen di Piala Dunia)

EKO ARI




Berita Terpopuler:
Aburizal Terima Tawaran Menteri Utama dari Prabowo
Merchandise Beracun Piala Dunia Ada di Indonesia
Menit-menit Petinggi Artha Graha Hilang

Berita terkait

Menpora Dito Ariotedjo Bahas Kerja Sama dengan Klub Al Nassr yang Diperkuat Cristiano Ronaldo

1 hari lalu

Menpora Dito Ariotedjo Bahas Kerja Sama dengan Klub Al Nassr yang Diperkuat Cristiano Ronaldo

Menpora RI Dito Ariotedjo membahas kerja sama olahraga dengan klub sepak bola Arab Saudi yang diperkuat Cristiano Ronaldo, Al Nassr.

Baca Selengkapnya

Mengintip Liburan Mewah di Laut Merah ala Cristiano Ronaldo

3 hari lalu

Mengintip Liburan Mewah di Laut Merah ala Cristiano Ronaldo

Ronaldo memotret Laut Merah dan menandai kunjungannya ke The St. Regis Resort Red Sea, sebuah properti mewah yang menjadi perhatian.

Baca Selengkapnya

Cristiano Ronaldo Ucapkan Selamat Idul Fitri, dalam 2 Jam Dapat 'Like' 3,8 Juta

22 hari lalu

Cristiano Ronaldo Ucapkan Selamat Idul Fitri, dalam 2 Jam Dapat 'Like' 3,8 Juta

Megabintang sepak bola asal Portugal, Cristiano Ronaldo, mengucapkan selamat Idul Fitri kepada umat Islam di dunia.

Baca Selengkapnya

Perjalanan Bintang Al Nassr Sadio Mane, dari Desa Bambali Senegal hingga Jadi Superstar Lapangan Hijau

24 hari lalu

Perjalanan Bintang Al Nassr Sadio Mane, dari Desa Bambali Senegal hingga Jadi Superstar Lapangan Hijau

Pemain Al-Nassr Sadio Mane dikenal karena kedermawanannya terhadap desa Bambali, tempat tinggalnya. Berikut perjalanan karier Mane.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Super Saudi: Cristiano Ronaldo Kena Kartu Merah saat Al Nassr Tersingkir, Benzema Bikin Rekor saat Bawa Al Ittihad ke Final

24 hari lalu

Hasil Piala Super Saudi: Cristiano Ronaldo Kena Kartu Merah saat Al Nassr Tersingkir, Benzema Bikin Rekor saat Bawa Al Ittihad ke Final

Dua bintang Eropa, Cristiano Ronaldo dan Karim Benzema, meraih hasil dan kondisi bertolak belakang di semifinal Piala Super Saudi.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-27: Al Nassr Kalahkan Damac 1-0, Cristiano Ronaldo Jadi Cadangan

26 hari lalu

Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-27: Al Nassr Kalahkan Damac 1-0, Cristiano Ronaldo Jadi Cadangan

Al Nassr menang 1-0 di kandang Damac dalam pertandingan pekan ke-27 Liga Arab Saudi. Cristiano Ronaldo jadi cadangan dan gagal mencetak gol.

Baca Selengkapnya

Dua Kali Hattrick Beruntun Bersama Al Nassr, Cristiano Ronaldo Ungguli Lionel Messi

29 hari lalu

Dua Kali Hattrick Beruntun Bersama Al Nassr, Cristiano Ronaldo Ungguli Lionel Messi

Simak catatan hattrick Cristiano Ronaldo yang jauh lebih banyak ketimbang Lionel Messi.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-26: Al Nassr Kalahkan Abha 8-0, Cristiano Ronaldo Borong 3 Gol

30 hari lalu

Hasil Liga Arab Saudi Pekan Ke-26: Al Nassr Kalahkan Abha 8-0, Cristiano Ronaldo Borong 3 Gol

Cristiano Ronaldo memborong tiga gol saat Al Nassr menang 8-0 di kandang Abha, dalam pertandingan pekan ke-26 Liga Arab Saudi.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bola Rabu Dinihari 3 April: Tottenham di Liga Inggris, Juventus di Coppa Italia, Al Nassr di Liga Arab Saudi

31 hari lalu

Jadwal Bola Rabu Dinihari 3 April: Tottenham di Liga Inggris, Juventus di Coppa Italia, Al Nassr di Liga Arab Saudi

Jadwal bola pada Selasa malam ini hingga Rabu dinihari WIB, 2-3 April 2024, akan menampilkan Liga Inggris, Coppa Italia, dan Lia Arab Saudi.

Baca Selengkapnya

Cristiano Ronaldo Cetak Hattrick saat Al Nassr Hajar Al Tai 5-1, Kokoh di Posisi Teratas Daftar Top Skor Sementara

33 hari lalu

Cristiano Ronaldo Cetak Hattrick saat Al Nassr Hajar Al Tai 5-1, Kokoh di Posisi Teratas Daftar Top Skor Sementara

Sadio Mane menciptakan dua assist di laga itu, salah satunya untuk terjadinya gol kedua Cristiano Ronaldo.

Baca Selengkapnya