Barcelona Vs Espanyol, Messi dan Neymar Starter  

Reporter

Minggu, 7 Desember 2014 22:53 WIB

Dari kiri: Luis Suarez, Lionel Messi, dan Neymar. Dean Mouhtaropoulos/Getty Images

TEMPO.CO, Jakarta - Barcelona kembali menurunkan para bintangnya saat menjalani laga derby Catalan melawan Espanyol di Camp Nou, Ahad malam, 7 Desember 2014. Saat mengalahkan Huesca 4-0 dalam pertandingan Copa del Rey pertengahan minggu ini, Barca tampil tanpa sejumlah pemain kuncinya, termasuk Lionel Messi, Neymar, dan Luis Suarez.

Ketiga pemain itu kembali menjadi pilihan utama dalam laga melawan Espanyol ini. Di lini tengah, pelatih Luis Enrique memilih mencadangkan Andres Iniesta. Enrique memilih memasang Xavi dan Sergio Busquets.

Barcelona saat ini menempati posisi ketiga klasemen dengan nilai 31 dari 13 laga. El Blaugrana tertinggal lima dan satu angka masing-masing oleh Real Madrid dan Atletico Madrid yang ada di atasnya dan sudah memainkan satu laga lebih banyak. Espanyol menempati posisi ke-12 dengan nilai 14.

Susunan Pemain

Barcelona (4-3-3): Bravo; Alves, Pique, Mascherano, Alba; Rakitic, Busquets, Xavi; Suarez, Messi, Neymar.
Cadangan: Ter Stegen, Pedro, Iniesta, Rafinha, Adriano, Mathieu, Munir

Espanyol (4-4-2): Casilla; Arbilla, Gonzalez, Bailly, Fuentes; Vazquez, Sanchez, Canas, Sevilla; Garcia, Caicedo.
Cadangan: Pau, Lopez, Alvarez, Moreno, Colotto, Abraham, Stuani.

Wasit: Ignacio Iglesias.

FOOTBALL ESPANA | NURDIN

Berita Lain
Hat-trick Lawan Celta, Ronaldo Panen Rekor
Dicari: Kata Baru untuk Kehebatan Ronaldo
Arsenal Dikalahkan Stoke City 2-3
10 Pemain Newcastle Akhiri Kesempurnaan Chelsea










Berita terkait

Real Madrid Juara Liga Spanyol 2023/2024, Carlo Ancelotti Lewati Catatan Zidane dan Incar Rekor Miguel Munoz

55 menit lalu

Real Madrid Juara Liga Spanyol 2023/2024, Carlo Ancelotti Lewati Catatan Zidane dan Incar Rekor Miguel Munoz

Carlo Ancelotti berhasil mengantar Real Madrid menjuarai Liga Spanyol 2023-2024. Incar rekor setelah lewati catatan Zidane.

Baca Selengkapnya

Girona Lolos ke Liga Champions Musim Depan, Michel: Kami Telah Mencetak Sejarah

15 jam lalu

Girona Lolos ke Liga Champions Musim Depan, Michel: Kami Telah Mencetak Sejarah

Pelatih Michel Sanchez memuji para pemain Girona yang telah mencetak sejarah karena untuk pertama kalinya berhasil lolos ke Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Begini Kata Xavi Hernandez setelah Barcelona Kalah Bersaing dan Real Madrid Menjadi Juara Liga Spanyol 2023/2024

20 jam lalu

Begini Kata Xavi Hernandez setelah Barcelona Kalah Bersaing dan Real Madrid Menjadi Juara Liga Spanyol 2023/2024

Barcelona dipastikan tanpa gelar musim ini setelah Real Madrid menjuarai La Liga 2023/2024 dengan empat laga tersisa. Apa kata Xavi Hernandez?

Baca Selengkapnya

Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024, Ini 5 Faktor Kunci Penentu Keberhasilan Mereka

21 jam lalu

Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024, Ini 5 Faktor Kunci Penentu Keberhasilan Mereka

Real Madrid berhasil merebut gelar juara Liga Spanyol (La Liga) ke-36, Sabtu, 4 Mei 2024. Ini lima faktor kunci penentu keberhasilan mereka.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Jadi Juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona Kalah 2-4 dari Girona

23 jam lalu

Real Madrid Jadi Juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona Kalah 2-4 dari Girona

Real Madrid dipastikan menjadi juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona kalah 2-4 dari Girona dalam dalam laga ke-34.

Baca Selengkapnya

Bursa Transfer: Real Madrid Bidik Wonderkid Argentina Franco Mastantuono

1 hari lalu

Bursa Transfer: Real Madrid Bidik Wonderkid Argentina Franco Mastantuono

Klub raksasa Liga Spanyol, Real Madrid, kembali dikaitkan pemain muda berbakat (wonderkid), yakni Franco Mastantuono asal Argentina.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-33 dan Skenario Perebutan Juara setelah Barcelona Kalahkan Valencia 4-2

5 hari lalu

Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-33 dan Skenario Perebutan Juara setelah Barcelona Kalahkan Valencia 4-2

Trigol (hatrick) Robert Lewandowski membawa Barcelona menang 4-2 atas 10 pemain Valencia dalam pertandingan pekan ke-33 Liga Spanyol.

Baca Selengkapnya

5 Destinasi Wisata yang Jadi Sarang Copet di Eropa Menurut Survei Baru, Turis Harus Hati-hati

6 hari lalu

5 Destinasi Wisata yang Jadi Sarang Copet di Eropa Menurut Survei Baru, Turis Harus Hati-hati

Atraksi terkenal adalah salah satu tempat beraksi bagi pencopet karena perhatian wisatawan cenderung terganggu.

Baca Selengkapnya

Real Madrid di Ambang Juara Liga Spanyol, Carlo Ancelotti Segera Lewati Catatan Prestasi Zinedine Zidane

8 hari lalu

Real Madrid di Ambang Juara Liga Spanyol, Carlo Ancelotti Segera Lewati Catatan Prestasi Zinedine Zidane

Real Madrid selangkah lagi menjadi juara Liga Spanyol 2023-2024. Pelatih Carlo Ancelotti segera bisa melewati catatan prestasi Zinedine Zidane.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Spanyol: Kalahkan Sociedad 1-0, Kapan Real Madrid Juara?

8 hari lalu

Klasemen Liga Spanyol: Kalahkan Sociedad 1-0, Kapan Real Madrid Juara?

Real Madrid kian kokoh di puncak klasemen Liga Spanyol setelah mengalahkan Real Sociedad 1-0 pada pekan ke-33. Simak skenario juara dan klasemennya.

Baca Selengkapnya