Jamu Prancis, Portugal Panggil Pulang Sejumlah Pemainnya

Reporter

Sabtu, 29 Agustus 2015 22:00 WIB

Kapten timnas Argentina, Lionel Messi dikawal tiga pemain Portugal, dalam pertandingan persahabatan melawan Portugal di Stadion Old Trafford, Manchester, Inggris, 19 November 2014. AP/Jon Super

TEMPO.CO, Jakarta - Pepe, Miguel Veloso, dan Raphael Guerreiro kembali ke timnas Portugal untuk pertandingan persahabatan melawan Prancis dan kualifikasi Piala Eropa 2016 melawan Albania bulan depan, demikian diumumkan pelatih Fernando Santos pada Jumat.

Gelandang Monaco Joao Moutinho juga masuk dalam tim berisi 24 pemain itu, namun masih belum tentu dapat bermain karena dirinya dibekap cedera pergelangan kaki.

Dipimpin oleh Cristiano Ronaldo, tim Portugal menyaksikan kembalinya bek Real Madrid Pepe dan bek kiri Lorient Raphael Guerreiro, yang menggantikan Fabio Coentrao, yang baru direkrut Monaco.

Terkait absennya gelandang Tiago yang terkena skors dan cederanya William Carvalho, Santos memanggil Joao Mario dan Miguel Veloso.

Portugal menjamu Prancis pada pertandingan persahabatan pada 4 September di Lisbon, dan akan bermain di Albania pada 7 September untuk pertandingan kualifikasi Piala Eropa 2016. Demikian laporan AFP.

Tim Portugal

Kiper: Rui Patricio (Sporting Lisbon), Anthony Lopes (Lyon/Prancis), Beto (FC Sevilla/Spanyol)

Bek: Pepe (Real Madrid/Spanyol), Ricardo Carvalho (Monaco/Prancis), Bruno Alves (Fenerbahce/Turki), Jose Fonte (Southampton/Inggris), Codric (Southampton/Inggris), Vieirinha (Wolfsburg/Jerman), Eliseu (Benfica), Raphael Guerreiro (Lorient/Prancis)

Gelandang: Joao Mario (Sporting), Joao Moutinho (Monaco/Prancis), Miguel Veloso (Dynamo Kiev/Ukraina), Danilo (FC Porto), Adrien Silva (Sporting), Andre Andre (FC Porto), Bernardo Silva (Monaco/Prancis)

Penyerang: Cristiano Ronaldo (Real Madrid/Spanyol), Danny (Zenit

St-Petersburg/Rusia), der (Swansea/Inggris), Nani (Fenerbahce/Turki), Ricardo Quaresma (Besiktas/Turki), Silvestre Varela (FC Porto)

ANTARA

Berita terkait

Jadwal dan Prediksi Cina U-20 vs Timnas U-20 Indonesia di Laga Uji Coba Senin Malam Ini 25 Maret 2024

35 hari lalu

Jadwal dan Prediksi Cina U-20 vs Timnas U-20 Indonesia di Laga Uji Coba Senin Malam Ini 25 Maret 2024

Timnas U-20 Indonesia akan kembali menjajal kekuatannya dengan melawan Cina U-20 pada pertandingan uji coba internasional, Senin malam, 25 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

35 hari lalu

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Italia Kalahkan Ekuador 2-0 berkat Gol Pellegrini dan Barella

Timnas Italia berhasil mengalahkan Ekuador dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.

Baca Selengkapnya

Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

36 hari lalu

Hasil Laga Persahabatan: Timnas Jerman Kalahakan Prancis 2-0, Florian Wirtz Cetak Gol Tercepat dalam Sejarah Tim Panser

Timnas Jerman berhasil mengalahkan Prancis dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan.

Baca Selengkapnya

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

36 hari lalu

Hasil Bola Laga Persahabatan: Timnas Brasil Kalahkan Inggris 1-0, Endrick Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Brasil berhasil mengalahkan Timnas Inggris dengan skor 1-0 dalam pertandingan persahabatan.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bola Laga Persahabatan Minggu Dinihari, 24 Maret 2024: Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman

37 hari lalu

Jadwal Bola Laga Persahabatan Minggu Dinihari, 24 Maret 2024: Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman

Jadwal bola pada Minggu dinihari, 24 Maret 2024, akan menampilkan rangkaian laga persahabatan, termasuk Inggris vs Brasil dan Prancis vs Jerman.

Baca Selengkapnya

Tanpa Cristiano Ronaldo, Timnas Portugal Hajar Swedia 5-2

38 hari lalu

Tanpa Cristiano Ronaldo, Timnas Portugal Hajar Swedia 5-2

Selain Cristiano Ronaldo, sejumlah pemain inti tidak bermain saat timnas Portugal mengalahkan Swedia di laga persahabatan ini.

Baca Selengkapnya

Mengapa Cristiano Ronaldo Tak Dimasukkan dalam Skuad Timnas Portugal vs Swedia?

40 hari lalu

Mengapa Cristiano Ronaldo Tak Dimasukkan dalam Skuad Timnas Portugal vs Swedia?

Cristiano Ronaldo menjadi salah satu dari delapan pemain senior timnas Portugal yang akan absen dalam laga melawan Swedia pada Jumat dinihari WIB.

Baca Selengkapnya

Ulang Tahun ke-39, Kapan Cristiano Ronaldo Pensiun dari Sepak Bola?

6 Februari 2024

Ulang Tahun ke-39, Kapan Cristiano Ronaldo Pensiun dari Sepak Bola?

Cristiano Ronaldo merayakan ulang tahun ke-39 pada Senin, 5 Februari 2024.

Baca Selengkapnya

5 Rekor Cristiano Ronaldo yang Mungkin Sulit Dipecahkan Pemain Lain

6 Februari 2024

5 Rekor Cristiano Ronaldo yang Mungkin Sulit Dipecahkan Pemain Lain

Cristiano Ronaldo telah mencetak 30 gol dalam 31 penampilan bersama Al Nassr pada musim 2023-2024 yang masih bergulir.

Baca Selengkapnya

Cristiano Ronaldo Rayakan Ulang Tahun ke-39, Simak 5 Fakta yang Perlu Diketahui

5 Februari 2024

Cristiano Ronaldo Rayakan Ulang Tahun ke-39, Simak 5 Fakta yang Perlu Diketahui

Cristiano Ronaldo sempat mengalami masa sulit dan memiliki hobi lain di luar sepak bola.

Baca Selengkapnya