Guardiola Bakal Tangani Manchester City, Kapan Bergabung?  

Reporter

Jumat, 27 November 2015 21:44 WIB

Pep Guardiola. (AP Photo/Matthias Schrader)

TEMPO.CO, Jakarta - Stasiun radio Spanyol, Cadena COPE, mengatakan Manajer Bayern Muenchen Pep Guardiola sepakat bergabung dengan Manchester City pada musim depan.

Kontrak Guardiola di Muenchen selesai pada akhir musim ini. Dia akan berbincang dengan Kepala Eksekutif Muenchen, Karl-Heinz Rummenigge, bulan depan untuk memutuskan masa depannya.

Laporan radio itu menyatakan Guardiola sudah memutuskan bekerja di lingkungan baru. "Dia mempertimbangkan waktunya di Jerman berakhir pada 30 Juni (2016) setelah tiga musim. Dan, karena itu, dia akan memenuhi keinginannnya: menjadi pelatih di Inggris," demikian bunyi laporan itu.

Laporan tersebut juga mengklaim manajer Manchester City yang sekarang, Manuel Pellegrini, bakal dipecat.

Koran yang berbasis di Barcelona, El Mundo Deportivo, mengabarkan bahwa Guardiola telah menandatangani prakontrak dengan City hanya 24 jam setelah City ditaklukkan Juventus dalam pertandingan grup Liga Champions, Kamis dinihari WIB, 26 November 2015.

Sebelumnya, Karl-Heinz Rummenigge, kepala eksekutif Muenchen, mengeluarkan pernyataan mengejutkan ketika ditanya soal masa depan Guardiola di Muenchen. "Tidak ada yang tak tergantikan," katanya. "Pemain datang dan pergi--begitu juga pelatih. Kalau Guardiola pergi, pelatih hebat yang lain akan menggantikannya."

DAILY MAIL | GADI MAKITAN

Berita terkait

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Manchester City Kalahkan Brighton 4-0, Tempel Ketat Arsenaldi 2 Besar

2 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Manchester City Kalahkan Brighton 4-0, Tempel Ketat Arsenaldi 2 Besar

Manchester City menang telak 4-0 saat bertandang ke Brighton dalam laga tunda pekan ke-29 Liga Inggris. Simak klasemen dan top skor terkini.

Baca Selengkapnya

PM Spanyol Ajukan Cuti Sementara Usai Istrinya Dituduh Korupsi

2 hari lalu

PM Spanyol Ajukan Cuti Sementara Usai Istrinya Dituduh Korupsi

PM Spanyol Pedro Sanchez adalah pendukung utama Palestina. Ia memutuskan untuk cuti sementara usai istrinya dituduh korupsi.

Baca Selengkapnya

Spanyol Buka Kembali Penyelidikan Spyware Israel yang Memata-matai PM Pedro Sanchez

4 hari lalu

Spanyol Buka Kembali Penyelidikan Spyware Israel yang Memata-matai PM Pedro Sanchez

Pengadilan Tinggi Spanyol membuka kembali penyelidikan atas penggunaan perangkat lunak Pegasus milik perusahaan intelijen siber Israel, NSO Group.

Baca Selengkapnya

SMP Al Azhar BSD Maju di Sea Sun International Spanyol, Apa Itu Festival Sea Sun International?

4 hari lalu

SMP Al Azhar BSD Maju di Sea Sun International Spanyol, Apa Itu Festival Sea Sun International?

Sea Sun International adalah kompetisi seni internasional tahunan di Spanyol

Baca Selengkapnya

Overtourism di Kepulauan Canary Spanyol, Ribuan Orang Protes Tuntut Perubahan Model Pariwisata

6 hari lalu

Overtourism di Kepulauan Canary Spanyol, Ribuan Orang Protes Tuntut Perubahan Model Pariwisata

Pengunjuk rasa percaya bahwa model pariwisata Kepulauan Canary tidak berkelanjutan dan harus diubah, merugikan penduduk lokal.

Baca Selengkapnya

Pengakuan Bos Manchester United Erik ten Hag, Hanya Sekali Punya Tim Terkuat dalam 18 Bulan Terakhir

7 hari lalu

Pengakuan Bos Manchester United Erik ten Hag, Hanya Sekali Punya Tim Terkuat dalam 18 Bulan Terakhir

Menjelang laga semifinal Manchester United melawan Coventry City di semifinal Piala FA, Erik ten Hag mengungkapkan pengakuan mengejutkan.

Baca Selengkapnya

Prediksi Duel Semifinal Piala FA Coventry City vs Manchester United Malam Ini

7 hari lalu

Prediksi Duel Semifinal Piala FA Coventry City vs Manchester United Malam Ini

Pemenang duel Coventry City vs Manchester United ini akan berhadapan dengan Manchester City yang sudah memastikan lolos final Piala FA.

Baca Selengkapnya

Diwawancarai Gary Lineker setelah Manchester City Lolos ke Final Piala FA, Guardiola Ngomel Panjang Lebar

7 hari lalu

Diwawancarai Gary Lineker setelah Manchester City Lolos ke Final Piala FA, Guardiola Ngomel Panjang Lebar

Manchester City lolos ke final Piala FA setelah mengalahkan Chelsea 1-0 di Wembley, Pep Guardiola mengomel panjang lebar soal pengaturan jadwal.

Baca Selengkapnya

Manchester City Lolos ke Final Piala FA dengan Singkirkan Chelsea, Menang 1-0 Berkat Gol Bernardo Silva

7 hari lalu

Manchester City Lolos ke Final Piala FA dengan Singkirkan Chelsea, Menang 1-0 Berkat Gol Bernardo Silva

Gol tunggal Bernardo Silva membawa Manchester City mengalahkan Chelsea 1-0 pada semifinal Piala FA.

Baca Selengkapnya

Arsenal Bisa Fokus Berburu Gelar Liga Inggris Usai Tersingkir dari Liga Champions

7 hari lalu

Arsenal Bisa Fokus Berburu Gelar Liga Inggris Usai Tersingkir dari Liga Champions

Bagaimana Mikel Arteta menakar peluang Arsenal meraih gelar Liga Inggris musim ini?

Baca Selengkapnya