Pria Singapura Ini Disebut Dalang Pengaturan Skor Dunia  

Reporter

Rabu, 2 Desember 2015 14:33 WIB

Ilustrasi taruhan bola / judi bola. garbagesound.com

TEMPO.CO, Jakarta - Kepolisian Singapura kembali menahan Dan Tan, pria yang dituding Interpol sebagai dalang pengaturan skor sejumlah pertandingan sepak bola dunia.

Dan Tan, yang juga dikenal dengan nama Tan Seet Eng, sebelumnya ditahan tanpa proses pengadilan sejak Oktober 2013 hingga dibebaskan pada pekan lalu atas perintah pengadilan. Penahanan semacam itu diatur dalam undang-undang Singapura. Namun Tan kembali ditahan atas dugaan keterlibatan dalam kegiatan-kegiatan kriminal.

Sejak awal penangkapannya, Tan selalu mengaku tidak bersalah. Tan sejatinya diincar sejumlah negara, termasuk Italia. Namun Singapura tidak punya kesepakatan ekstradisi dengan negara-negara tersebut, sehingga dia terus mendekam di penjara negara tersebut.

Tan dituding mengatur skor sejumlah pertandingan olahraga, sebagian besar adalah pertandingan sepak bola. Khusus untuk laga sepak bola, dia diduga punya andil dalam pengaturan skor di kompetisi Seri A dan Seri B Italia pada 2011.

Tan bahkan disebut sebagai dalang dan pemimpin sindikat pengaturan skor pertandingan paling terkenal.

Selain Tan, ada warga Singapura lain yang dituduh mengatur pertandingan sepak bola dunia. Dia bernama Wilson Raj Perumal, pria yang pernah menjalani hukuman di Finlandia dalam kasus pengaturan skor pertandingan di negara tersebut.

BISNIS.COM




Berita terkait

Fernando Morientes Pajang Trophy Liga Champions di Indonesia, Bicara Fanatisme Suporter Tanah Air

3 hari lalu

Fernando Morientes Pajang Trophy Liga Champions di Indonesia, Bicara Fanatisme Suporter Tanah Air

Fernando Morientes singgung bagaimana kegilaan penggemar sepak bola Indonesia yang rela menonton Laga Liga Champions tengah malam.

Baca Selengkapnya

Erick Thohir: Transformasi Sepak Bola Indonesia Masih Butuh Waktu

10 hari lalu

Erick Thohir: Transformasi Sepak Bola Indonesia Masih Butuh Waktu

Erick Thohir mengatakan PSSI melakukan sinkronisasi program kompetisi berjenjang sehingga mampu menciptakan komposisi Timnas Indonesia yang merata.

Baca Selengkapnya

Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

12 hari lalu

Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

Bernd Holzenbein menjadi bagian dari generasi emas sepak bola Jerman yang menjadi juara Piala Dunia 1974.

Baca Selengkapnya

35 Tahun Tragedi Hillsborough, Insiden Kelam Sepak Bola Dunia Sebabkan Ratusan Orang Tewas dan Terluka

14 hari lalu

35 Tahun Tragedi Hillsborough, Insiden Kelam Sepak Bola Dunia Sebabkan Ratusan Orang Tewas dan Terluka

Hillsborough Disaster atau tragedi Hillsborough yang menewaskan ratusan orang termasuk yang terluka. Salah satu tragedi sepak bola dunia.

Baca Selengkapnya

8 Amal Jariyah Sadio Mane untuk Desanya di Senegal, Dirikan Masjid hingga Bagi Makan Gratis Saat Ramadan

20 hari lalu

8 Amal Jariyah Sadio Mane untuk Desanya di Senegal, Dirikan Masjid hingga Bagi Makan Gratis Saat Ramadan

Sadio Mane bintang Al Nassr dikenal kedermawanannya untuk kampung halamannya, Bambali, Senegal. Berikut 8 amal jariyah Mane untuk kampungnya.

Baca Selengkapnya

Asprov PSSI Sumut Gandeng Indra Sjafri Sebagai Konsultan Tim Sepak PON 2024

33 hari lalu

Asprov PSSI Sumut Gandeng Indra Sjafri Sebagai Konsultan Tim Sepak PON 2024

Asprov PSSI Sumut menggandeng Indra Sjafri sebagai konsultan tim sepak bola yang akan berlaga di Pekan Olahraga Nasional (PON) 2024.

Baca Selengkapnya

Erick Thohir Beri Peringatan: Sepak Bola Negara-negara Asia Tenggara Sudah Meningkat

37 hari lalu

Erick Thohir Beri Peringatan: Sepak Bola Negara-negara Asia Tenggara Sudah Meningkat

Ketua Umum PSSI Erick Thohir memperingatkan bahwa saat ini standar sepak bola negara-negara Asia Tenggara sudah meningkat.

Baca Selengkapnya

Persik Kediri Jalin Kerjasama dengan SKASports

39 hari lalu

Persik Kediri Jalin Kerjasama dengan SKASports

Dewan Pembina Persik, Hanindhito Himawan Pramana, menyambut baik terobosan program kolaborasi strategis pengembangan Persik Kediri dengan SKASports Investments Private Limited.

Baca Selengkapnya

Pegadaian Bangkitkan Semangat MengEMASkan Indonesia Melalui Sepak Bola

49 hari lalu

Pegadaian Bangkitkan Semangat MengEMASkan Indonesia Melalui Sepak Bola

Perhelatan sepak bola tingkat kabupaten, Pegadaian Liga 2 musim 2023-2024 telah selesai dilaknsanakan. Perhelatan yang digelar di stadion H Agus Salim, Padang, pada Sabtu, 9 Maret 2024 ini, ditutup oleh Kemenangan PSBS Biak melawan Semen Padang.

Baca Selengkapnya

Inilah Profil 4 Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Terbaru

51 hari lalu

Inilah Profil 4 Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Terbaru

Shin Tae-yong menciptakan sejarah baru di skuad timnas dengan memanggil 10 pemain naturalisasi dalam satu agenda pertandingan. Empat di antaranya baru

Baca Selengkapnya