Neuer Peringatkan Liverpool untuk Waspadai Dortmund

Reporter

Selasa, 7 Juni 2016 00:02 WIB

Kiper Manuel Neuer dari Muenchen, berusaha menghalau bola yang ditendang oleh pemain SV Darmstadt 98. Tiga pemain Muenchen yang berhasil menjebol gawang Darmstadt adalah A. Vidal pada menit ke 20', K. Coman di menit 62', dan S. Rode di menit ke 63. Darmstadt, Jerman, 19 September 2015. Getty Images

TEMPO.CO, Jakarta - Manuel Neuer adalah pemain Bayern Muenchen, bukan Borussia Dortmund. Namun kiper nomor satu Jerman itu justru melontarkan peringatan terhadap Liverpool, calon lawan Dortmund di perempat final Liga Europa dengan laga pertama berlangsung Kamis, 7 April 2016.

Dortmund memperingati Liverpool bahwa Dortmund bukan hanya salah satu tim terbaik di Liga Europa, tapi juga di dunia. The Reds harus tampil sangat luar biasa bila ingin mengatasi klub yang pernah diasuh oleh Juergen Klopp, yang kini melatih Liverpool, itu. Sebagai buktinya ketika Marco Reus menyingkirkan Tottenham Hotspur dengan agregat 5-1 di babak sebelumnya.

"Tak diragukan lagi, Dortmund adalah salah satu tim terbaik bukan hanya di Eropa, tapi juga dunia, itu menurut saya, meskipun mereka tidak bermain di Liga Champion," ujar Neuer dalam wawancara dengan BT Sport.

Neuer sudah melihat Dortmund bakal bangkit lagi setelah dua musim lalu terpuruk di Bundesliga, bahkan sempat menjadi juru kunci klasemen. Meski demikian, rivalitas dengan Muenchen tak pernah terputus, di manapun posisi kedua tim.

"Tim-tim Inggris punya banyak uang dan pemain bagus namun yang lebih penting jangan hanya berfokus menjadi nomor satu di Inggris. Mereka juga harus melihat tim-tim di Eropa, apa yang telah dilakukan Barcelona, Real Madrid, Muenchen, Dortmund, dan Juventus dan membandingkan tim kita sendiri dengan mereka," ucap Neuer.

Menurut penjaga gawang berusia 30 tahun itu, klub-klub Inggris jangan terbuai dengan opini bahwa mereka akan menjadi kuat hanya karena memiliki para pemain terbaik. Mereka juga harus memiliki struktur yang jelas, lima atau enam pemain lokal yang sangat paham dengan klub, dan jangan selalu mengubah karakter tim di setiap tahun.

Banyak klub top Inggris yang kehilangan identitas dan karakternya karena terlalu banyak menggunakan pemain asing dan hanya mempercayai dua atau tiga pemain lokal.



PIPIT

Berita terkait

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

4 hari lalu

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

Hasil seri 2-2 yang diderita Liverpool di kandang West Ham pada Liga Inggris pekan ke-35 diwarnai perselisihan Mo Salah dan Jurgen Klopp.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

4 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

Hasil Liga Inggris pekan ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea bermain seri. Sedangkan Sheffield United kalah dan terdegradasi.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

4 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

Liverpool ditahan imbang 2-2 oleh West Ham dalam pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Arne Slot Dikabarkan Sudah Sepakat untuk Jadi Pelatih Liverpool, Gantikan Jurgen Klopp Musim Depan

4 hari lalu

Arne Slot Dikabarkan Sudah Sepakat untuk Jadi Pelatih Liverpool, Gantikan Jurgen Klopp Musim Depan

Pelatih Feyenoord Arne Slot dikabarkan akan menjadi pengganti Jurgen Klopp di Liverpool untuk musim depan.

Baca Selengkapnya

Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

6 hari lalu

Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

Liverpool melirik pelatih Feyenoord Arne Slot untuk menggantikan Jurgen Klopp

Baca Selengkapnya

Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

7 hari lalu

Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

Kapten Liverpool Virgil van Dijk mendesak para pemain untuk segera bangkit setelah kekalahan Derby Merseyside melawan Everton.

Baca Selengkapnya

Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

7 hari lalu

Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

Manajer Liverpool Jurgen Klopp meminta maaf kepada para penggemar setelah kekalahan 2-0 dari Everton dalam Derby Merseyside.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

7 hari lalu

Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

Manajer Liverpool, Jurgen Klopp, meminta maaf kepada para penggemar setelah timnya kalah 2-0 dari Everton dalam derby Merseyside Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

7 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

Hasil Liga Inggris pada Kamis dinihari, 25 April 2024: Liverpool kalah dari Everton, sedangkan Manchester United mengalahkan Sheffield United.

Baca Selengkapnya

Everton vs Liverpool, Jurgen Klopp Ingin Jaga Peluang Juara Liga Inggris

7 hari lalu

Everton vs Liverpool, Jurgen Klopp Ingin Jaga Peluang Juara Liga Inggris

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp mengatakan pertandingan bertajuk Derby Merseyside melawan Everton pada pekan ke-34 Liga Inggris penting.

Baca Selengkapnya