Timnas Lawan Thailand, Indra Sjafri Bicara Evan Dimas Cs

Reporter

Rabu, 14 Desember 2016 05:10 WIB

Pelatih Indra Sjafri. TEMPO/Aris Novia Hidayat

TEMPO.CO, Jakarta - Timnas Indonesia akan meladeni timnas Thailand dalam laga final Piala AFF 2016 leg pertama di Stadion Pakansari, Bogor, Rabu, 14 Desember 2016. Mantan pelatih timnas Indonesia U-19 Indra Sjafri berharap para pemain asuhannya yang memperkuat tim asuhan Alfred Riedl bisa tampil membanggakan.

"Evan Dimas dan Hansamu Yama punya banyak pengalaman ketika junior sampai senior. Kebutuhan tim besok, semua tergantung pelatih Riedl," katanya, Selasa, 13 Desember 2016.

Baca: Tidak Bisa Nonton Final AFF, Jokowi Minta Timnas Buat Rekor

Ia beranggapan dari setiap pertandingan dalam AFF, mantan pemain-pemain asuhannya di timnas Indonesia U-19 itu mampu berkontribusi dengan baik. "Saya pikir beberapa kali game, Evan Dimas, Hansamu Yama, Yanto Basna menunjukkan performa yang cukup positif, cepat beradaptasi," ujar pelatih Bali United itu.

Menurut dia berhasil melenggangnya timnas Indonesia ke final AFF 2016 juga berkat kombinasi apik antara pemain muda dan senior.

"Ini tidak lepas dari beberapa pemain senior serta kepemimpinan Boaz juga terhadap pemain muda. Pembauran ini saya pikir cukup sukses dilakukan coach Riedl," tuturnya.

BRAM SETIAWAN

Baca:
Gara-gara Karius, Klopp dan Neville Berbalas Pantun Sinis
Radja Nainggolan Doakan Timnas Indonesia Juara Piala AFF
Duel Pogba Bersaudara di Liga Europa, Simak 6 Fakta Ini

Berita terkait

Profil Maarten Paes, Kiper Klub MLS FC Dallas yang Resmi Jadi WNI

8 menit lalu

Profil Maarten Paes, Kiper Klub MLS FC Dallas yang Resmi Jadi WNI

Maarten Paes memiliki darah Indonesia dari sang nenek yang lahir di Pare, Kediri, Jawa Timur pada 20 Maret 1940.

Baca Selengkapnya

Prediksi Susunan Pemain Timnas U-23 Indonesia vs Irak: Siapa Gantikan Rizky Ridho?

10 menit lalu

Prediksi Susunan Pemain Timnas U-23 Indonesia vs Irak: Siapa Gantikan Rizky Ridho?

Ada dua opsi yang bisa diterapkan Shin Tae-yong untuk menambal lubang karena absennya Rizky Ridho dalam laga Timnas U-23 Indonesia vs Irak.

Baca Selengkapnya

Prediksi Timnas U-23 Indonesia vs Irak di Piala Asia U-23 2024: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

43 menit lalu

Prediksi Timnas U-23 Indonesia vs Irak di Piala Asia U-23 2024: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Di atas kertas, Irak tetap lebih diunggulkan ketimbang Timnas U-23 Indonesia di laga perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Komentar Jokowi dan Ma'ruf Amin Usai Timnas Indonesia Dikalahkan Uzbekistan

2 jam lalu

Komentar Jokowi dan Ma'ruf Amin Usai Timnas Indonesia Dikalahkan Uzbekistan

Timnas Indonesia kalah melawan Uzbekistan dalam semifinal Piala Asia U-23 2024. Ini komentar Jokowi dan Ma'ruf Amin.

Baca Selengkapnya

Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Borong 2 Gol, Venezia kalah 2-3 dari Catanzaro di Serie B Liga Italia

5 jam lalu

Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Borong 2 Gol, Venezia kalah 2-3 dari Catanzaro di Serie B Liga Italia

Pemain timnas Indonesia Jay Idzes mencetak dua gol saat timnya, Venezia, kalah 2-3 dari Catanzaro dalam pertandingan Serie B Liga Italia.

Baca Selengkapnya

Maarten Paes Selesai Naturalisasi, Arbitrase hingga Kariernya sebagai Kiper

13 jam lalu

Maarten Paes Selesai Naturalisasi, Arbitrase hingga Kariernya sebagai Kiper

Kiper klub Major League Soccer (MLS) Amerika Serikat FC Dallas, Maarten Paes, telah menjadi warga negara Indonesia (WNI)

Baca Selengkapnya

Preview Laga Timnas U-23 Indonesia vs Irak di Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U-23 2024

17 jam lalu

Preview Laga Timnas U-23 Indonesia vs Irak di Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U-23 2024

Duel timnas U-23 Indonesia vs Irak dalam laga perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024 akan digelar Kamis malam WIB, 2 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Maarten Paes Tak Sabar Main untuk Timnas Indonesia, Kemungkinan Besar Tampil di Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Juni

19 jam lalu

Maarten Paes Tak Sabar Main untuk Timnas Indonesia, Kemungkinan Besar Tampil di Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Juni

Maarten Paes yang telah resmi menjadi WNI pada Selasa, 30 April 2024, mengaku tak sabar untuk bermain bersama timnas Indonesia.

Baca Selengkapnya

Mengenal Calvin Verdonk yang sedang Proses Naturalisasi

20 jam lalu

Mengenal Calvin Verdonk yang sedang Proses Naturalisasi

Ketua PSSI Erick Thohir mengatakan, Calvin Verdonk dan Jens Raven menjalani proses naturalisasi

Baca Selengkapnya

Segini Jatah Bonus Tiap Pemain Timnas U-23 Indonesia

1 hari lalu

Segini Jatah Bonus Tiap Pemain Timnas U-23 Indonesia

Pengusaha beri Rp 23 miliar. Masing-masing pemain Timnas U-23 Indonesia akan dapat bonus berkisar Rp 605,2 juta.

Baca Selengkapnya