Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ferdinand Ungkap Alasan Ronaldo Menangis Saat Dapat Kartu Merah

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Ekspresi Cristiano Ronaldo setelah mendapat kartu merah saat Juventus mengalahkan Valencia 2-0 dalam pertandingan Liga Champions, 19 September 2018. REUTERS/Sergio Perez
Ekspresi Cristiano Ronaldo setelah mendapat kartu merah saat Juventus mengalahkan Valencia 2-0 dalam pertandingan Liga Champions, 19 September 2018. REUTERS/Sergio Perez
Iklan

TEMPO.CO, JakartaCristiano Ronaldo terlihat menangis setelah mendapat kartu merah ketika Juventus mengalahkan Valencia 2-0 dalam pertandingan Liga Champions di Mestalla, Kamis dinihari WIB, 20 September 2018. Pemain itu diusir wasit pada menit ke-29 setelah dianggap melakukan aksi tak terpuji pada bek lawan, Jeison Murillo.

Baca: Video Kartu Merah Ronaldo di Laga Valencia Vs Juventus

Kenapa Ronaldo sampai menangis? Rio Ferdinand, mantan rekan setim Ronaldo di Manchester United, memiliki analisis menarik. Menurutnya hal itu tak lepas dari jadwal Juventus berikutnya, yakni melawan Manchester United. "Saya pikir Anda bisa melihat emosi itu muncul. Saya pikir ia akan kembali Old Trafford dan ia tak bisa bermain. Ia ingin bermain bola, Anda lihat itu," kata dia dalam acara BT Sport.

Juventus selanjutnya akan melawan Young Boys (Swiss) dan Manchester United (Inggris). Ronaldo kemungkinan harus absen dalam kedua laga itu.

Baca: Ronaldo Kena Kartu Merah, Seberat Apa Kira-kira Hukumannya?

Ronaldo mendapat kartu merah setelah ia terlihat memegang kepala Murillo setelah keduanya berebut bola. Murillo saat itu jatuh dan Ronaldo memintanya bangun dengan memegang kepala pemain lawan itu itu dengan disertai sedikit tarikan pada rambutnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ferdinand menilai kartu merah itu bisa diperdebatkan. "(kejadiannya) susah untuk dilihat," kata dia.

Paul Scholes, mantan rekan Ronaldo lainnya di MU, yakin Juventus akan melakukan banding atas kartu merah itu. "Terlihat sebelumnya ia mendapat beberapa kali tendangan. Ia juga mungkin mendapat sikutan dari lawan. Ronaldo sendiri tak percaya putusan itu," kata dia.

Owen Hargreaves, mantan pemain MU lain yang hadir di acara sama, mengamati video tayangan ulang yang memperlihatkan Ronaldo seperti menarik rambut lawan. "Anda tak boleh melakukan hal itu," kata dia.

Meski Ronaldo kena kartu merah, Juventus akhirnya menang berkat dua penalti Miralem Pjanic.

METRO | MIRROR

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal Liga Champions Leg Kedua Semifinal: Bayern Munchen Kehilangan 2 Bek Jelang Sambangi Real Madrid

16 jam lalu

Pemain Bayern Munchen, Harry Kane, Serge Gnabry, Eric Dier, Thomas Mueller, dan Leon Goretzka. REUTERS/Angelika Warmuth
Jadwal Liga Champions Leg Kedua Semifinal: Bayern Munchen Kehilangan 2 Bek Jelang Sambangi Real Madrid

Jadwal Liga Champions akan memasuki leg kedua semifinal. Bayern Munchen mendapat pukulan menjelang tampil di markas Real Madrid.


Bersiap Hadapi Real Madrid di Leg 2 Semifinal Liga Champions, Begini Kondisi Skuad Bayern Munchen

22 jam lalu

Pemain Bayern Munchen Joshua Kimmich melakukan selebrasi bersama rekannya usai mencetak gol ke gawang Arsenal dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Allianz Arena, Munich, 18 April 2024. Bayern Munchen berhasil lolos ke semifinal lewat gol tunggal Kimmich yang membuat aggregat 3-2 atas Arsenal. REUTERS/Angelika Warmuth
Bersiap Hadapi Real Madrid di Leg 2 Semifinal Liga Champions, Begini Kondisi Skuad Bayern Munchen

Bek Bayern Munchen Raphael Guerreiro diragukan tampil pada pertandingan leg kedua semifinal Liga Champions melawan Real Madrid pada Rabu nanti.


Girona Lolos ke Liga Champions Musim Depan, Michel: Kami Telah Mencetak Sejarah

1 hari lalu

Pelatih Girona, Michel. REUTERS/Albert Gea
Girona Lolos ke Liga Champions Musim Depan, Michel: Kami Telah Mencetak Sejarah

Pelatih Michel Sanchez memuji para pemain Girona yang telah mencetak sejarah karena untuk pertama kalinya berhasil lolos ke Liga Champions.


Borussia Dortmund dan Marco Reus Sepakat Berpisah Akhir Musim Ini

2 hari lalu

Pemain Borussia Dortmund Marco Reus mencetak gol ke gawang PSV Eindhoven dalam pertandingan leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Signal Iduna Park, Dortmund, 14 Maret 2024. REUTERS/Thilo Schmuelgen
Borussia Dortmund dan Marco Reus Sepakat Berpisah Akhir Musim Ini

Borussia Dortmund telah mengumumkan bahwa Marco Reus akan meninggalkan klub akhir musim ini dan berstatus bebas transfer.


Menpora Dito Ariotedjo Bahas Kerja Sama dengan Klub Al Nassr yang Diperkuat Cristiano Ronaldo

4 hari lalu

Menpora RI Dito Ariotedjo (kiri) bersama dengan CEO Al Nassr Club Co, Guido Fienga (kanan). (ANTARA/Kemenpora)
Menpora Dito Ariotedjo Bahas Kerja Sama dengan Klub Al Nassr yang Diperkuat Cristiano Ronaldo

Menpora RI Dito Ariotedjo membahas kerja sama olahraga dengan klub sepak bola Arab Saudi yang diperkuat Cristiano Ronaldo, Al Nassr.


Liga Champions: PSG Kalah 0-1 di Markas Dortmund, Luis Enrique Masih Optimistis Bisa Lolos

4 hari lalu

Pelatih Paris St Germain Luis Enrique. REUTERS/Stephanie Lecocq
Liga Champions: PSG Kalah 0-1 di Markas Dortmund, Luis Enrique Masih Optimistis Bisa Lolos

Paris Saint-Germain (PSG) kalah 0-1 dalam leg pertama semifinal Liga Champions. Luis Enrique masih optimistis bisa lolos.


Liga Champions: Borussia Dortmund Kalahkan PSG 1-0 di Leg Pertama Semifinal, Edin Terzic Tetap Waspada

4 hari lalu

Pelatih Borussia Dortmund Edin Terzic. Doc. UEFA.
Liga Champions: Borussia Dortmund Kalahkan PSG 1-0 di Leg Pertama Semifinal, Edin Terzic Tetap Waspada

Pelatih Borussia Dortmund Edin Terzic tetap waspada setelah timnya mengalahkan PSG 1-0 dalam pertandingan leg pertama semifinal Liga Champions.


Hasil Liga Champions Leg 1 Semifinal: Borussia Dortmund Kalahkan PSG 1-0 Berkat Gol Niclas Fullkrug

4 hari lalu

Pemain Borussia Dortmund Niclas Fullkrug melakukan selebrasi bersama Marcel Sabitzer dan Jamie Bynoe-Gittens. REUTERS/Wolfgang Rattay
Hasil Liga Champions Leg 1 Semifinal: Borussia Dortmund Kalahkan PSG 1-0 Berkat Gol Niclas Fullkrug

Borussia Dortmund menang tipis 1-0 atas Paris Saint-Germain (PSG) dalam laga leg pertama semifinal Liga Champions 2023/24.


Harry Kane Kecewa dengan Imbang Bayern Munchen vs Real Madrid di Leg 1 Semifinal Liga Champions

4 hari lalu

Pemain Bayern Munchen Harry Kane. REUTERS/Angelika Warmuth
Harry Kane Kecewa dengan Imbang Bayern Munchen vs Real Madrid di Leg 1 Semifinal Liga Champions

Penyerang Bayern Munchen, Harry Kane, mengungkapkan kekecewaannya setelah timnya hanya bermain imbang di leg pertama semifinal Liga Champions.


Prediksi Borussia Dortmund vs PSG di Leg 1 Semifinal Liga Champions Malam Ini

5 hari lalu

Pemain PSG Kylian Mbappe melakukan selebrasi usai mengalahkan Barcelona pada leg kedua perempat final Liga Champions, 17 April 2024. REUTERS/Juan Medina
Prediksi Borussia Dortmund vs PSG di Leg 1 Semifinal Liga Champions Malam Ini

Duel Borussia Dortmund vs PSG di leg pertama semifinal Liga Champions pada malam ini diperkirakan bakal menghibur dengan kedua tim bermain menyerang.