Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Prediksi Belanda vs Austria di Euro 2024 Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Bedah Taktik, Perkiraan Pemain

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Belanda Denzel Dumfries menyapa suporter setelah pertandingan Grup D Euro 2024 di Stadion Leipzig, Leipzig, 22 Juni 2024.REUTERS/Karina Hessland
Pemain Belanda Denzel Dumfries menyapa suporter setelah pertandingan Grup D Euro 2024 di Stadion Leipzig, Leipzig, 22 Juni 2024.REUTERS/Karina Hessland
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Jadwal Belanda vs Austria akan hadir dalam persaingan Grup D Euro 2024 di Olympiastadion, Berlin, Jerman, Selasa, 25 Juni. Kedua tim masih sama-sama mengejar tiket babak 16 besar.

Pertandingan ini akan disiarkan langsung oleh MNCTV dan Vision+, mulai 23.00 WIB.

Belanda, yang memuncaki fase grup dalam dua turnamen besar terakhir, akan tetap lolos apapun hasil pertandingan ini. Namun, mereka membutuhkan kemenangan untuk menjadi juara grup.

Austria cukup bermain seri agar lolos ke fase grup. Kekalahan tak menghilangkan peluang mereka ke fase gugur karena masih bisa mendapatkan tiket peringkat ketiga terbaik.

Setelah mengalahkan Polandia dan mengimbangi Prancis dalam dua pertandingan pertama, tim asuhan Ronald Koeman berusaha menjadi juara grup dengan menang dalam selisih gol lebih baik jika saat bersamaan Prancis mengalahkan Polandia.

Sementara itu, Austria berpeluang menjadi juara Grup D jika mengalahkan Belanda dan saat bersamaan Prancis gagal mengalahkan Polandia. Dalam skenario ini, mereka bisa menghadapi tim yang mungkin lebih ringan dalam fase gugur.

Tapi, pelatih mereka, Ralf Rangnick, membuang jauh-jauh skenario itu karena menyadari adalah sulit mengalahkan Belanda dan juga sulit membayangkan Prancis tak memperoleh poin penuh dari Polandia yang sudah tersisih.

Kedua tim saat ini berselisih satu poin. Belanda mengumpulkan 4 poin atau sama dengan Prancis, sedangkan Austria sudah memetik 3 poin.

Ironisnya, Das Team sedikit lebih produktif ketimbang Oranye. Jika Marko Arnautovic cs membuat tiga gol, maka Virgil van Dijk cs baru menciptakan dua gol.

Grup D memang grup yang paling irit gol dibandingkan dengan lima grup Euro 2024 lainnya. Dua teratas grup ini, yakni Belanda dan Prancis, dibuat pusing oleh mandulnya tim serang mereka.

Jika Prancis kesulitan memancing Kylian Mbappe dalam menciptakan gol, maka Belanda pun berharap Memphis Depay menunjukkan kesuburannya setelah gagal mencetak gol dalam dua pertandingan pertama.

Selanjutnya: Kekuatan relatif berimbang

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rekap Hasil Bola Sabtu Dinihari 12 Oktober 2024: Timnas Jerman Kalahkan Bosnia 2-1, Belanda Ditahan Hungaria 1-1

16 jam lalu

Timnas Jerman. REUTERS/Amel Emric
Rekap Hasil Bola Sabtu Dinihari 12 Oktober 2024: Timnas Jerman Kalahkan Bosnia 2-1, Belanda Ditahan Hungaria 1-1

Hasil bola UEFA Nations League pada Sabtu dinihari, 12 oktober 2024: Bosnia vs Jerman 1-2 dan Hungaria vs Belanda 1-1.


Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Bahrain: Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Berpeluang Debut

2 hari lalu

Dua pemain timnas Indonesia, Eliano Reijnders (kiri) dan Mees Hilgers (tengah) tiba di Bahrain pada Senin (7/10/2024) untuk melakoni laga ketiga putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, Grup C, melawan Bahrain pada Kamis (10/10/2024) pukul 23.00 WIB di Stadion Nasional Bahrain. (ANTARA/Instagram/Timnas Indonesia)
Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Bahrain: Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Berpeluang Debut

Simak prediksi susunan pemain Timnas Indonesia vs Bahrain jika Mees Hilgers dan Eliano Reijnders dimainkan sejak menit pertama.


Prediksi Bahrain vs Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jadwal Live, H2H, Fakta Menarik, Perkiraan Susunan Pemain

3 hari lalu

Timnas Indonesia berfoto sebelum pertandingan kualifikasi piala Dunia AFC antara Timnas Indonesia vs Australia di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa, 10 September 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
Prediksi Bahrain vs Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jadwal Live, H2H, Fakta Menarik, Perkiraan Susunan Pemain

Duel Bahrain vs Indonesia akan tersaji pada pertandingan ketiga babak ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026. Mengapa Bahrain bisa memetik kemenangan?


Legenda Sepak Bola Belanda Johan Neeskens Berpulang, Dikenang sebagai Gelandang Hebat dan Pendamping Johan Cruyff dalam Meniti Kesuksesan

4 hari lalu

Johan Neeskens. (x.com/knvb)
Legenda Sepak Bola Belanda Johan Neeskens Berpulang, Dikenang sebagai Gelandang Hebat dan Pendamping Johan Cruyff dalam Meniti Kesuksesan

Legenda sepak bola Belanda, Johan Neeskens, meninggal. Pria yang berpluang dalam usia 73 tahun ini dikenal sebagai rekan Johan Cruyff di masa jayanya.


Prediksi Arsenal vs Southampton di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Berita Terkini, Perkiraan Susunan Pemain

7 hari lalu

Prediksi Arsenal vs Southampton di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Berita Terkini, Perkiraan Susunan Pemain

Laga Arsenal vs Southampton akan tersaji pada pekan ketujuh Liga Inggris 2024-2025. Mengapa The Gunners diunggulkan?


Prediksi Crystal Palace vs Liverpool di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, Berita Terkini, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

7 hari lalu

Pemain Liverpool Mohamed Salah melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Bologna dalam pertandingan Liga Champions di  Anfield, Liverpool, 3 Oktober 2024. Liverpool berhasil meraih tiga angka setelah megalahkan Bologna 2-0. Action Images via Reuters/Lee Smith
Prediksi Crystal Palace vs Liverpool di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, Berita Terkini, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Laga Crystal Palace vs Liverpool akan tersaji pada pekan ketujuh Liga Inggris 2024-2025 di Selhurst Park pada Sabtu, 5 Oktober 2024 pukul 18.30 WIB.


Kevin Diks Bicara soal Peluang Jadi WNI, Masih Berharap Bisa Bela Timnas Belanda

7 hari lalu

Kevin Diks berseragam FC Kopenhagen. Doc. FCK.DK.
Kevin Diks Bicara soal Peluang Jadi WNI, Masih Berharap Bisa Bela Timnas Belanda

Pemain bertahan FC Copenhagen, Kevin Diks, mengaku masih menimbang kesempatan untuk menjadi warga negara Indonesia (WNI) dan membela Timnas Indonesia.


Prediksi FC Porto vs Manchester United di LIga Europa Malam Ini: Jadwal, Berita Terkini, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

9 hari lalu

Ekspresi pemain Manchester United Alejandro Garnacho, Christian Eriksen, Rasmus Hojlund dan Amad Diallo setelah dikalahkan Tottenham Hotspur dalam pertandingan Liga Inggris di Old Trafford, Manchester, 29 September 2024. REUTERS/Molly Darlington
Prediksi FC Porto vs Manchester United di LIga Europa Malam Ini: Jadwal, Berita Terkini, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

FC Porto akan menjamu Manchester United pada fase penyisihan Liga Europa 2024-2025 di Estadio do Dragao, Porto, pada Jumat, 4 Oktober 2024.


Preview Wolves vs Liverpool di Liga Inggris Pekan Keenam Malam Ini

14 hari lalu

Liverpool. REUTERS
Preview Wolves vs Liverpool di Liga Inggris Pekan Keenam Malam Ini

Laga Wolves vs Liverpool akan terjadi pada pekan keenam Liga Inggris 2024-2025. Mengapa Liverpool diunggulkan?


Prediksi Newcastle United vs Manchester City di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

14 hari lalu

Pemain Newcastle United, Alexander Isak dihadang oleh pemain Manchester City, Ruben Dias dan Rodri dalam Liga Premier Inggris di Etihad Stadium, Manchester, Inggris, 19 Agustus 2023. REUTERS/Phil Noble
Prediksi Newcastle United vs Manchester City di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Duel Newcastle United vs Manchester City akan tersaji pada pekan keenam Liga Inggris 2024-2025.