Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hasil Sepak Bola Olimpiade Paris 2024: Prancis Kalahkan Argentina 1-0, Lolos ke Semifinal

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Timnas Prancis U-23.  REUTERS/Susana Vera
Timnas Prancis U-23. REUTERS/Susana Vera
Iklan

TEMPO.CO, JakartaTimnas Prancis U-23 berhasil lolos ke semifinal sepak bola putra Olimpiade Paris 2024. Mereka melaju setelah mengalahkan Argentina 1-0 di di Bordeaux, Jumat, 2 Agustus.

Prancis lolos ke empat besar untuk pertama kalinya dalam 40 tahun terakhir. Mereka melaju berkat gol Jean-Philippe Mateta di babak pertama.

Perancis yang dilatih oleh Thierry Henry berusaha untuk membalas dendam dalam sebuah pertandingan ulangan final Piala Dunia terakhir ketika Argentina mengalahkan Prancis. Mereka berhasil meraih keunggulan di awal pertandingan.

Mateta membuka skor untuk Prancis setelah lima menit dengan sundulan tinggi di dalam kotak penalti menyusul sebuah tendangan sudut. Argentina berusaha untuk menyamakan kedudukan, namun kegagalan yang mencolok dari Giuliano Simeone dan penyelesaian akhir yang buruk membuat keunggulan Prancis tetap terjaga.

Perancis akan menghadapi Mesir untuk memperebutkan tempat di final. Sedangkan Maroko akan menghadapi Spanyol di semifinal lainnya.

Dalam laga yang berlangsung lebih awal, Mesir meraih kemenangan dramatis melalui adu penalti atas Paraguay setelah bermain imbang 1-1 di waktu reguler di Marseille. 

Maroko mengalahkan Amerika Serikat di Parc des Princes dengan kemenangan telak 4-0, termasuk dua gol penalti dan gol dari pemain Paris Saint-Germain, Achraf Hakimi, untuk mencapai semifinal Olimpiade pertama mereka.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Adapun Spanyol mengalahkan Jepang 3-0 berkat dua gol dari Fermin Lopez dan satu gol dari Abel Ruiz di menit-menit akhir. La Roja juga mengalahkan Jepang tiga tahun lalu di semifinal Olimpiade Tokyo.

Rekap Hasil Perempat Final Olimpiade Paris 2024:

Prancis vs Argentina 1-0
Mesir vs Paraguay 2-1
Spanyol vs Jepang 3-0
Maroko vs AS 4-0.

Jadwal Semifinal Olimpiade Paris 2024:

Senin, 5 Agustus: 23.00, Maroko vs Spanyol
Selasa, 6 Agustus: 02.00, Prancis vs Mesir. 

Pilihan Editor: Persija Jakarta vs Persis Solo di Piala Presiden 2024 Sabtu, Carlos Pena: Kami Akan Coba Bermain Lebih Baik

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Atlet Tembak Korea Kim Ye-ji Jadi Brand Ambassador Louis Vuitton Setelah Viral di Olimpiade Paris 2024

13 jam lalu

Kim Ye-Ji. Instagram/wkorea
Atlet Tembak Korea Kim Ye-ji Jadi Brand Ambassador Louis Vuitton Setelah Viral di Olimpiade Paris 2024

Siapa sangka atlet tembak bisa banting stir menjadi model brand mewah Louis Vuitton. Simak kisah Kim Ye-Ji yang gemilang di Olimpiade Paris 2024.


Lionel Messi Kembali Berlatih Bersama Inter Miami, Disiapkan untuk Laga Lawan Philadelphia Union

2 hari lalu

Pemain Inter Miami, Lionel Messi menggiring bola dalam laga melawan DC United di Chase Stadium, Florida, AS, 19 Mei 2024. Nathan Ray Seebeck-USA TODAY Sports
Lionel Messi Kembali Berlatih Bersama Inter Miami, Disiapkan untuk Laga Lawan Philadelphia Union

Lionel Messi siap kembali untuk memimpin Inter Miami CF bertanding melawan tim tamu Philadelphia Union dalam laga Master League Soccer (MLS).


Lolos ke Semifinal Hong Kong Open 2024, Jonatan Christie Merasa Bisa Tampil Lebih Baik

3 hari lalu

Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie. Kredit: Tim Media PBSI
Lolos ke Semifinal Hong Kong Open 2024, Jonatan Christie Merasa Bisa Tampil Lebih Baik

Sebelum lolos ke semfinal Hong Kong Open 2024, Jonatan Christie mengaku sempat kehilangan kepercayaan diri usai gagal di Olimpiade Paris 2024.


Peraih Emas Olimpiade Paris 2024, Veddriq Leonardo, Gagal Raih Medali Nomor Speed Perorangan Putra di PON 2024

5 hari lalu

Veddriq Leonardo. ANTARA/Hafidz Mubarak A
Peraih Emas Olimpiade Paris 2024, Veddriq Leonardo, Gagal Raih Medali Nomor Speed Perorangan Putra di PON 2024

Atlet panjat tebing Kalimantan Barat peraih emas Olimpiade Paris 2024, Veddriq Leonardo, gagal meraih medali nomor speed perorangan putra PON 2024.


Didier Deschamps Mengaku Tak Khawatir dengan Mandulnya Kylian Mbappe Bersama Timnas Prancis

6 hari lalu

Pemain Prancis Kylian Mbappe melakukan tendangan ke gawang Belgia dalam pertandingan Grup 2 UEFA Nations League di Stadion Groupama, Lyon, 10 September 2024. REUTERS/Sarah Meyssonnier
Didier Deschamps Mengaku Tak Khawatir dengan Mandulnya Kylian Mbappe Bersama Timnas Prancis

Pelatih Timnas Prancis Didier Deschamps mengaku tidak memiliki kekhawatiran tentang performa Kylian Mbappe. Ia bicara regenerasi di Les Bleus.


Tampil di PON 2024 Usai Raih Emas Olimpiade, Veddriq Leonardo Terkesan dengan Keramahan Masyarakat Aceh

9 hari lalu

Atlet panjat tebing Veddriq Leonardo. (ANTARA/Zuhdiar Laeis)
Tampil di PON 2024 Usai Raih Emas Olimpiade, Veddriq Leonardo Terkesan dengan Keramahan Masyarakat Aceh

Atlet panjat tebing Veddriq Leonardo sangat terkesan dengan keramahtamahan masyarakat Aceh di PON 2024.


Hasil UEFA Nations League: Timnas Italia Kalahkan Prancis 3-1, Luciano Spalletti Puji Sandro Tonali

9 hari lalu

Pemain Italia Sandro Tonali dan pemain Prancis William Saliba dalam pertandingan UEFA Nations League, 6 September 2024. REUTERS/Christian Hartmann
Hasil UEFA Nations League: Timnas Italia Kalahkan Prancis 3-1, Luciano Spalletti Puji Sandro Tonali

Timnas Italia berhasil mengalahkan tuan rumah Prancis dengan skor 3-1 dalam pertandingan UEFA Nations League A Grup 2


Atlet Lari Maraton Uganda Rebecca Cheptegei Terbakar setelah Diduga Disiram Bensin Pacarnya

13 hari lalu

Rebecca Cheptegei. Kirby Lee-USA TODAY Sports
Atlet Lari Maraton Uganda Rebecca Cheptegei Terbakar setelah Diduga Disiram Bensin Pacarnya

Atlet lari maraton Uganda Rebecca Cheptegei mengalami luka bakar sekujur tubuhnya hingga 75 persen.


Timnas Argentina Jalani 2 Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026: Lionel Messi Tak Masuk Skuad

20 hari lalu

Lionel Messi. REUTERS/Agustin Marcarian
Timnas Argentina Jalani 2 Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026: Lionel Messi Tak Masuk Skuad

Kapten tim nasional Argentina Lionel Messi dipastikan absen dari laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 menghadapi Cile dan Kolombia.


Walau Diguyur Hujan, Ribuan Warga Pontianak Sambut Peraih Medali Emas Olimpiade Veddriq Leonardo

26 hari lalu

Altet panjat tebing Veddriq Leonardo, peraih medali emas Olimpiade Paris 2024 diarak keliling Kota Pontianak, Rabu, 21 Agustus 2024. Bersama Veddriq, Bernard Benyamin van Aert, atlet balap sepeda asal Kota Singkawang, Kalimantan Barat, yang juga berlaga berlaga di Olimpiade, namun belum beruntung mendapatkan medali. TEMPO/ ASEANTY PAHLEVI
Walau Diguyur Hujan, Ribuan Warga Pontianak Sambut Peraih Medali Emas Olimpiade Veddriq Leonardo

Peraih medali emas Olimpiade Paris 2024 Veddriq Leonardo diarak keliling kota Pontianak setelah penyambutan di Bandara Supadio.