Torres Mengaku Fans Berat Nirvana  

Reporter

Editor

Selasa, 17 Juli 2012 18:11 WIB

Fernando Torres bergembira setelah dapat menyetak goal kedalam gawang Aston Villa dalam pertandingan Liga Premier Inggris di stadion Villa Park, Birmingham, Inggris. 31-03, 2012. REUTERS/Toby Melville.

TEMPO.CO, London -Tur pramusim Chelsea ke Amerika Serikat akhir pekan nanti disambut antusias Fernando Torres. Penyerang asal Spanyol itu merasa kagum dengan cara negeri Abang Sam menyelenggarakan sebuah pertandingan sepak bola.

Ini kedua kali Torres menunjungi Amerika. Sebelumnya Torres bersama tim nasional Spanyol mengadakan pertandingan persahabatan melawan The Yanks di Boston. Menurut dia, Eropa bisa belajar bagaimana Amerika menggelar sebuah laga.

“Di Amerika, cara mereka mengatur acara dan memberikan pertunjukan yang besar sangat mengesankan, sehingga bagus untuk bisa melihat perbedaan dengan laga sepak bola di Eropa,” kata Torres kepada situs resmi Chelsea. “Semuanya dilakukan agar penggemar menjadi bagian dari laga itu.”

Namun ada hal lain yang membuat penyerang berusia 28 tahun itu bersemangat menghadapi laga uji coba nanti. Sebagai salah seorang penggemar band Nirvana, Torres merasa Seattle menjadi salah satu tempat yang spesial.

“Saya seorang penggemar berat Nirvana, mereka dari Aberdeen dekat Seattle, jadi itu tempat yang saya ingin lihat,” ujar dia. “Ada banyak kelompok punk rock yang memulai karier mereka di sana, jadi tempat itu berpengaruh besar pada seluruh genre musik.”

Selain itu, Torres juga mendengarkan beberapa musik dari band-band asal Amerika. “Saya suka Pearl Jam, juga yang berasal dari sana, dan dari selatan saya penggemar berat Incubus dan Red Hot Chilli Peppers.”

Selain Seattle, Torres bersama rekan setimnya juga akan mengunjungi New York, Philadelphia, dan Miami. Nantinya The Blues bakal melakukan tiga laga uji coba melawan Seattle Sounders, Paris Saint-Germain, MLS Allstar, dan AC Milan.

CHELSEAFC.COM | IRVAN SAPUTRA

Berita terpopuler:
Kapten Timnas U-22 Singapura Ternyata Berdarah Indonesia

MU, Tim Paling Berharga di Muka Bumi

KPSI Tetap Inginkan Liga Super Indonesia

Rapat Kedua Komite Bersama Kemungkinan di Jakarta

Djohar Sambut Baik Pemain LSI Lawan Arbelo-Pepe Cs





Advertising
Advertising

Berita terkait

Statistik Gol Erling Haaland di Liga Inggris Musim Ini, Lampaui Top Skor Sepanjang Masa Liga Inggris

6 jam lalu

Statistik Gol Erling Haaland di Liga Inggris Musim Ini, Lampaui Top Skor Sepanjang Masa Liga Inggris

Produktivitas Erling Haaland dalam mencetak gol dalam semusim melampaui striker legendaris Alan Shearer

Baca Selengkapnya

Tahukah Anda, Bruno Fernandes Baru Pertama Kali Absen karena Cedera saat Manchester United Kalah 0-4 dari Crystal Palace?

15 jam lalu

Tahukah Anda, Bruno Fernandes Baru Pertama Kali Absen karena Cedera saat Manchester United Kalah 0-4 dari Crystal Palace?

Kapten Manchester United Bruno Fernandes mengalami cedera untuk pertama kali sepanjang kariernya saat MU dipermalukan Palace di Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

16 jam lalu

Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

Simak komentar Erik ten Hag setelah Manchester United dipermalukan 0-4 di markas Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

17 jam lalu

Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

Manchester United terancam tak lolos ke kompetisi Eropa musim depan setelah kalah 0-4 dari Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Manchester United Kalah 0-4 di Markas Crystal Palace, Christian Eriksen Sebut Sebuah Kekecewaan Besar

17 jam lalu

Hasil Liga Inggris: Manchester United Kalah 0-4 di Markas Crystal Palace, Christian Eriksen Sebut Sebuah Kekecewaan Besar

Manchester United mendapat malu dan kalah 0-4 di kandang Crystal Palace pada pertandingan pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Darwin Nunez Hapus Foto Liverpool di Instagram, Kode Hengkang Akhir Musim?

1 hari lalu

Darwin Nunez Hapus Foto Liverpool di Instagram, Kode Hengkang Akhir Musim?

Penyerang Liverpool Darwin Nunez diisukan masuk dalam radar Barcelona untuk menggantikan Robert Lewandowski musim depan.

Baca Selengkapnya

Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

1 hari lalu

Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

Dalam wawancara dengan DAZN pekan lalu, Bruno Fernandes mengatakan dia akan mempertimbangkan masa depannya di Manchester United setelah Euro 2024.

Baca Selengkapnya

Profil David Raya, Kiper Arsenal yang Raih Sarung Tangan Emas Liga Inggris

1 hari lalu

Profil David Raya, Kiper Arsenal yang Raih Sarung Tangan Emas Liga Inggris

Penampilan Arsenal yang moncer musim ini tak lepas dari kontribusi David Raya, kiper yang baru mendapat penghargaan sarung tangan emas

Baca Selengkapnya

Prediksi Crystal Palace vs Manchester United di Liga Inggris: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Prediksi Crystal Palace vs Manchester United di Liga Inggris: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Pertandingan Crystal Palace vs Manchester United akan tersaji pada pekan ke-36 Liga Inggris atau Premier League musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2, Jurgen Klopp Sangat Puas

1 hari lalu

Liga Inggris: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2, Jurgen Klopp Sangat Puas

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp sangat puas dengan kemenangan 4-2 yang diraih timnya dari Tottenham Hotspur dalam lanjutan Liga Inggris.

Baca Selengkapnya