Fakta-fakta Menarik Brasil Vs Meksiko

Reporter

Editor

Sabtu, 11 Agustus 2012 17:07 WIB

Pemain Brasil, Hulk bertarung merebutkan bola melawan pemain Belrus Mikhail Gordeichuk (kanan) dan Ilya Aleksievich dalam laga kualifikasi Grup C dalam Piala Olimpiade London 2012 di stadion Old Trafford di Manchester, 29-7, 2012. REUTERS/Andrea Comas

TEMPO.CO, London - Tim nasional U-23 Brasil dan Meksiko bakal saling berebut medali emas perdananya pada final cabang speak bola Olimpiade London di Wembley Stadium, Sabtu 11 Agustus 2012. Bagi Brasil ini adalah kesempatan emas untuk mengakhiri kutukan mereka di Olimpiade. Sementara Meksiko bakal berupaya meraih emas di final pertamanya.

Berikut sejumlah fakta-fakta menarik lainnya di laga final Olimpiade London:

- Penyerang Brasil, Leandro Damiao jadi pencetak gol terbanyak di turnamen ini. Pemain Internacional itu sudah menceploskan enam gol dalam lima pertandingan.

- Sejak putaran grup hingga mencapai partai final, Brasil selalu berhasil meraih kemenangan. Bahkan tim asuhan Mano Menezes itu selalu menciptakan tiga gol pada tiap laganya.

- Ini jadi final pertama Brasil sejak terakhir kali mencapainya pada 1988. Empat tahun sebelumnya Brasil juga berhasil mencapai final, namun di dua kesempatan itu Selecao gagal meraih emas.

- Brasil sudah pernah meraih dua kali perak, dan dua kali perunggu. Namun mereka masih belum juga meraih emas.

- Sebelum gelaran Olimpiade dimulai, Meksiko dan Brasil saling berhadapan dalam partai uji coba. Laga itu sendiri berhasil dimenangkan Meksiko 2-0.

- Total 15 dan 10 gol yang sudah dicetak Brasil dan Meksiko di turnamen ini emmbuat mereka jadi tim yang paling agresif.

- Jika diturunkan, pemain Meksiko, Carlos Salcido bakal jadi pemain yang paling berpengalaman di level internasional. Di usia yang menginjak 32 tahun, Salcido sudah tampil 103 kali untuk timnas Meksiko.

- Dalam delapan pertemuan terakhir, kedua tim terbilang sama kuat dengan masing-masing meraih empat kemenangan. Dua kemenangan Brasil diraih pada laga persahabatan, sementara Meksiko hanya sekali menang di laga uji coba.

GOAL | IRVAN SAPUTRA

Berita terpopuler:
Bambang Pamungkas Cs Hengkang dari Timnas

Djohar Pertanyakan Komitmen La Nyalla

Persisam Memutus Kontrak Semua Pemain Asingnya

City Tak Kunjung Beli Pemain, Mancini Emosi

Gabung Timnas, Bambang Pamungkas Didenda

Berita terkait

Profil Peraih Emas Cabor Renang Siman Sudartawa, Kecewa Saat Kirab Atlet SEA Games 2023

22 Mei 2023

Profil Peraih Emas Cabor Renang Siman Sudartawa, Kecewa Saat Kirab Atlet SEA Games 2023

Siman Sudartawa peraih medali emas cabang renang di SEA Games, ungkapkan kekecewaan saat kirab lalu. Ini profilnya.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Bangga Citra Ditetapkan Raih Perak Olimpiade London 2012

19 September 2022

Bamsoet Bangga Citra Ditetapkan Raih Perak Olimpiade London 2012

Peraih emas dan perunggu di kelas putri 53 kg terbukti doping. Citra yang di posisi empat akhirnya naik ke peringkat dua.

Baca Selengkapnya

Citra Febrianti Terima Pengalungan Medali Perak Olimpiade 2012, Bonus Sudah Didapat pada 2020

18 September 2022

Citra Febrianti Terima Pengalungan Medali Perak Olimpiade 2012, Bonus Sudah Didapat pada 2020

Mantan lifter Indonesia Citra Febrianti tak kuasa menahan tangis bahagia setelah resmi mendapat realokasi medali perak Olimpiade 2012 London.

Baca Selengkapnya

Lawan Terbukti Doping, Lifter Citra Terima Medali Perak Olimpiade London 2012

17 September 2022

Lawan Terbukti Doping, Lifter Citra Terima Medali Perak Olimpiade London 2012

Mantan atlet angkat besi Citra Febrianti akan menerima medali perak Olimpiade London 2012 setelah dua lawannya terbukti memakai doping.

Baca Selengkapnya

Perjalanan Hidup Eko Yuli Irawan Rebut 4 Medali Olimpiade Diangkat Jadi Film.

13 Agustus 2021

Perjalanan Hidup Eko Yuli Irawan Rebut 4 Medali Olimpiade Diangkat Jadi Film.

Eko Yuli Irawan satu-satunya atlet Indonesia peraih medali di tiga ajang Olimpiade berbeda. Eko sempat tak disetujui orang tuanya menjadi atlet.

Baca Selengkapnya

Greysia / Apriyani Raih Emas, Erick Thohir: Hari Ini Semua Lelah Terbayarkan

2 Agustus 2021

Greysia / Apriyani Raih Emas, Erick Thohir: Hari Ini Semua Lelah Terbayarkan

Keberhasilan Greysia / Apriyani tersebut menunjukkan hasil perjuangan tak kenal lelah dalam upaya meraih medali di Olimpiade.

Baca Selengkapnya

Angkat Besi: Citra Febrianti Akhirnya Terima Bonus Medali Perak Olimpiade 2012

21 Desember 2020

Angkat Besi: Citra Febrianti Akhirnya Terima Bonus Medali Perak Olimpiade 2012

Mantan atlet nasional Citra Febrianti akhirnya menerima bonus dari pemerintah setelah IOC dia berhak atas medali perak Olimpiade 2012,

Baca Selengkapnya

Inggris Bantah Beri Atlet Minuman Energi Biar Menang di Olimpiade

13 Juli 2020

Inggris Bantah Beri Atlet Minuman Energi Biar Menang di Olimpiade

Badan Olahraga Inggris, UK Sport, membantah tudingan telah memberi atlet minuman energi untuk meningkatkan performa di Olimpiade London 2012.

Baca Selengkapnya

Doping, Peraih 4 Emas Renang Asian Games Jakarta Dihukum 8 Tahun

28 Februari 2020

Doping, Peraih 4 Emas Renang Asian Games Jakarta Dihukum 8 Tahun

Juara Olimpiade, Sun Yang, dilarang tampil selama delapan tahun karena gagal pada tes doping

Baca Selengkapnya

Terbukti Doping, Medali Juara Gulat Olimpiade London 2012 Dicabut

24 Juli 2019

Terbukti Doping, Medali Juara Gulat Olimpiade London 2012 Dicabut

Medali emas juara gulat Olimpiade London 2012, Artur Taymazov dicabut karena terbukti melakukan doping pada saat itu.

Baca Selengkapnya