Song Ogah ke Barcelona

Reporter

Editor

Senin, 13 Agustus 2012 19:19 WIB

Alexandre Song. goal.com

TEMPO.CO, Koln - Gelandang Arsenal, Alexandre Song, sedang menjadi buah bibir di jendela transfer musim panas ini. Pemain tim nasional Kamerun itu dikabarkan bakal berlabuh ke klub raksasa Spanyol, Barcelona.


Barcelona dilaporkan telah menyiapkan dana sebesar Rp 180 miliar untuk mendatangkan Song ke Camp Nou. Bekas pemain Bastia itu diproyeksikan untuk menggantikan peran Seydou Keita yang mengadu nasib ke Liga Super Cina dengan bergabung ke Dalian Aerbin.

Song mengungkapkan ia sudah mendengar informasi terkait ketertarikan Barcelona kepadanya. Namun, Song menegaskan dirinya tidak memiliki rencana untuk meninggalkan Emirates Stadium dalam waktu dekat ini. "Saya bahagia di Arsenal," katanya, Senin 13 Agustus 2012.


Para pemain Barcelona seperti Andres Iniesta, Sergio Busquets, dan Gerard Pique sangat mengharapkan kehadiran Song di Camp Nou. “Jika Song datang, dan dari apa yang saya tahu tentang dia, kami akan senang untuk memiliki dia,” tutur Pique kepada El Mundo Deportivo.


Song diboyong Arsenal dari Bastia pada jendela transfer 2006 lalu dengan mahar senilai Rp 11,7 miliar. Enam musim berseragam Arsenal, Song telah tampil dalam 133 laga dan menghiasinya dengan 10 gol serta 24 assist. Namun, ia belum juga mempersembahkan satu gelar buat The Gunners.


SKY SPORTS | SINGGIH SOARES TONCE

Berita Terpopuler:
Asosiasi Sepakbola Brasil Salahkan Rafael

Van Persie Dicemooh Fans Arsenal

Taklukan Chelsea, City Juara Community Shield

Bolt: Ronaldo Lebih Baik daripada Messi

City Dapatkan Tanda Tangan Gelandang Everton

Cetak Gol Lawan Chelsea, Tevez Dipuji Mancini

Biro Pemain Argentina Cari Pesepakbola Muda NTT

Jack Rodwell Masih Belum Cukup untuk Mancini

Liga Inggris di MNCTV-Global TV, Champions di SCTV

Lawan Italia, Inggris Tanpa Kiper Andalan

Advertising
Advertising

Berita terkait

Statistik Gol Erling Haaland di Liga Inggris Musim Ini, Lampaui Top Skor Sepanjang Masa Liga Inggris

8 jam lalu

Statistik Gol Erling Haaland di Liga Inggris Musim Ini, Lampaui Top Skor Sepanjang Masa Liga Inggris

Produktivitas Erling Haaland dalam mencetak gol dalam semusim melampaui striker legendaris Alan Shearer

Baca Selengkapnya

Tahukah Anda, Bruno Fernandes Baru Pertama Kali Absen karena Cedera saat Manchester United Kalah 0-4 dari Crystal Palace?

17 jam lalu

Tahukah Anda, Bruno Fernandes Baru Pertama Kali Absen karena Cedera saat Manchester United Kalah 0-4 dari Crystal Palace?

Kapten Manchester United Bruno Fernandes mengalami cedera untuk pertama kali sepanjang kariernya saat MU dipermalukan Palace di Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

18 jam lalu

Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

Simak komentar Erik ten Hag setelah Manchester United dipermalukan 0-4 di markas Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

18 jam lalu

Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

Manchester United terancam tak lolos ke kompetisi Eropa musim depan setelah kalah 0-4 dari Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Manchester United Kalah 0-4 di Markas Crystal Palace, Christian Eriksen Sebut Sebuah Kekecewaan Besar

18 jam lalu

Hasil Liga Inggris: Manchester United Kalah 0-4 di Markas Crystal Palace, Christian Eriksen Sebut Sebuah Kekecewaan Besar

Manchester United mendapat malu dan kalah 0-4 di kandang Crystal Palace pada pertandingan pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Darwin Nunez Hapus Foto Liverpool di Instagram, Kode Hengkang Akhir Musim?

1 hari lalu

Darwin Nunez Hapus Foto Liverpool di Instagram, Kode Hengkang Akhir Musim?

Penyerang Liverpool Darwin Nunez diisukan masuk dalam radar Barcelona untuk menggantikan Robert Lewandowski musim depan.

Baca Selengkapnya

Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

1 hari lalu

Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

Dalam wawancara dengan DAZN pekan lalu, Bruno Fernandes mengatakan dia akan mempertimbangkan masa depannya di Manchester United setelah Euro 2024.

Baca Selengkapnya

Profil David Raya, Kiper Arsenal yang Raih Sarung Tangan Emas Liga Inggris

1 hari lalu

Profil David Raya, Kiper Arsenal yang Raih Sarung Tangan Emas Liga Inggris

Penampilan Arsenal yang moncer musim ini tak lepas dari kontribusi David Raya, kiper yang baru mendapat penghargaan sarung tangan emas

Baca Selengkapnya

Prediksi Crystal Palace vs Manchester United di Liga Inggris: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Prediksi Crystal Palace vs Manchester United di Liga Inggris: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Pertandingan Crystal Palace vs Manchester United akan tersaji pada pekan ke-36 Liga Inggris atau Premier League musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2, Jurgen Klopp Sangat Puas

1 hari lalu

Liga Inggris: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2, Jurgen Klopp Sangat Puas

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp sangat puas dengan kemenangan 4-2 yang diraih timnya dari Tottenham Hotspur dalam lanjutan Liga Inggris.

Baca Selengkapnya