Aston Villa Vs Chelsea: Raih Tiket Liga Champions

Reporter

Sabtu, 11 Mei 2013 18:07 WIB

Pesepakbola Chelsea, Eden Hazard (kanan) memperebutkan bola dengan pesepakbola Aston Villa, Matthew Lowton, dalam pertandingan Liga Inggris di Stamford Bridge, London, Inggris, Minggu (23/12). AP/Tom Hevezi

TEMPO.CO, Birmingham - Duel sengit akan tersaji di Stadion Villa Park, Sabtu, 11 Mei 2013. Tuan rumah Aston Villa akan menjamu tim yang tengah berjuang memastikan posisi di empat besar, Chelsea.

Chelsea ingin secepatnya mengamankan tiket Liga Champions menyusul hasil imbang melawan Tottenham Hotspur, pada laga tengah pekan. Satu kemenangan bakal memastikan Chelsea meraih satu tiket Liga Champions musim depan.

The Blues saat ini duduk di posisi ketiga dengan mengumpulkan 69 poin dari 36 laga. Dua klub di bawahnya, Arsenal dan Spurs, masih menempel ketat serta berpeluang menggusur posisi Chelsea. Arsenal hanya terpaut dua angka dengan Chelsea, sementara Spurs tertinggal tiga poin.

Manajer sementara Chelsea, Rafael Benitez tentu menargetkan kemenangan atas Villa. Pasalnya, lawan terakhir yang dihadapi Chelsea musim ini tergolong berat, yaitu Everton.

Sementara itu, sang tuan rumah juga mengusung target angka penuh. Villa membutuhkan hasil positif untuk menghindar dari ancaman degradasi. Meski menduduki posisi kesepuluh dengan 40 poin, pasukan Paul Lambert hanya unggul lima angka dari Wigan Athletic yang menghuni posisi terluar zona degradasi. Terlebih lagi, Wigan adalah lawan terakhir yang akan Villa hadapi di musim ini.

Villa harus bisa memaksimalkan laga kandang dan dukungan suporter mereka. Dari segi kondisi fisik, Villa lebih bugar karena tak diganggu jadwal tengah pekan, berbeda dengan Chelsea. Akan tetapi, Chelsea memiliki kedalam skuad. Sepanjang musim ini, strategi rotasi yang dilakukan Benitez cukup berhasil mengingat Chelsea sukses melaju ke final Liga Europa.

Perkiraan susunan pemain:
Aston Villa:
Guzan; Lowton, Vlaar, Baker, Bennett; Westwood, Delp, Sylla, Agbonlahor, Weimann; Benteke.

Chelsea:
Cech; Azpilicueta, Cahill, Terry, Cole; Ramires, Lampard; Hazard, Mata, Moses; Ba.

SOCCERWAY | ANTONIUS WISHNU

Baca juga: edisi khusus para penggila tim sepak bola Eropa di Indonesia.

Terhangat:
Teroris
| E-KTP | Vitalia Sesha | Ahmad Fathanah | Perbudakan Buruh

Baca juga:

Moyes Resmi Gantikan Ferguson di MU

Moyes Bangga Ditunjuk Jadi Pengganti Ferguson

FC Barcelona Luncurkan Situs Bahasa Indonesia

Kesal, Ronaldo Sempat Mengumpat Mourinho

Berita terkait

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

56 menit lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

Rangkaian pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24 telah berakhir. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

1 jam lalu

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

Manchester City berhasil mengalahkan Nottingham Forest 2-0 dalam lanjutan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

7 jam lalu

Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

Arsenal berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dalam pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

14 jam lalu

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Duel Nottingham Forest vs Manchester City akan tersaji pada laga pekan ke-35 Liga Inggris musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

17 jam lalu

Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Duel Tottenham Hotspur vs Arsenal akan tersaji pada pekan ke-35 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners butuh kemenangan untuk jaga peluang.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

1 hari lalu

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

Erik ten Hag meminta maaf kepada pendukung tim setelah Manchester United ditahan Burnley di pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

1 hari lalu

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

Hasil seri 2-2 yang diderita Liverpool di kandang West Ham pada Liga Inggris pekan ke-35 diwarnai perselisihan Mo Salah dan Jurgen Klopp.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

1 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

Hasil Liga Inggris pekan ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea bermain seri. Sedangkan Sheffield United kalah dan terdegradasi.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Ditekuk Newcastle, Sheffield Jadi Tim Pertama yang Terdegradasi

1 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Ditekuk Newcastle, Sheffield Jadi Tim Pertama yang Terdegradasi

Sheffield United dipastikan menjadi tim pertama yang terdegradasi dari Liga Inggris (Premier League) musim 2023/24.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

1 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

Liverpool ditahan imbang 2-2 oleh West Ham dalam pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya