Uruguay Tak Takut Hadapi Inggris dan Italia

Reporter

Sabtu, 7 Desember 2013 19:05 WIB

Tim nasional Uruguay. REUTERS/Guillermo Granja

TEMPO.CO, Jakarta - Uruguay tergabung ke dalam grup yang cukup alot di putaran final Piala Dunia 2014. Juara dunia dua kali itu berkumpul bersama dua raksasa Eropa yang juga pernah mencicipi trofi Piala Dunia, Italia dan Inggris, di Grup D. Sementara satu peserta lainnya adalah Kosta Rika.

Meski berada satu grup dengan Italia dan Inggris, Urugay mengaku tak gentar. “Jika kami ingin kembali menjadi empat tim terbaik di dunia, kami harus mengalahkan mereka semua,” kata Presiden Asosiasi Sepak Bola Uruguay, Sebastian Bauza, seperti dilansir Football Italia. “Saya yakin kami akan memiliki Piala Dunia yang hebat.”

Uruguay sendiri berstatus tim peringkat keempat di gelaran Piala Dunia 2010 lalu. Prestasi Diego Forlan cs saat itu jauh lebih baik dari Italia dan Inggris. Berstatus sebagai juara bertahan, Azzurri justru gagal lolos dari babak penyisihan grup, sementara The Three Lions gugur di babak 16 besar.

La Celeste--julukan Uruguay--dijadwalkan menghadapi Kosta Rika di pertandingan pertama Grup D, 14 Juni mendatang. Selanjutnya, tim besutan Oscar Tabarez itu menghadapi Inggris. Italia jadi lawan terakhir Uruguay.

FOOTBALL ITALIA | ANTONIUS WISHNU

Berita terpopuler:
Inilah Hasil Undian Piala Dunia 2014
Inilah Nominasi Gelandang Terbaik Versi FIFPro XI
Persis Solo Ditantang Tim Malaysia
Zidane: Ronaldo Sangat Dahsyat
Gara-gara Cedera, Robben Tak Bisa ke Toilet

Berita terkait

Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Brasil Kalah 0-2 dari Uruguay, Neymar Cedera Parah

18 Oktober 2023

Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Brasil Kalah 0-2 dari Uruguay, Neymar Cedera Parah

Brasil kalah 0-2 dari Uruguay dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2026. Bintang mereka, Neymar, mengalami cedera parah.

Baca Selengkapnya

Daftar Penerima Penghargaan Piala Dunia U-20 2023: Cesare Casadei Jadi Pemain Terbaik dan Top Skor

12 Juni 2023

Daftar Penerima Penghargaan Piala Dunia U-20 2023: Cesare Casadei Jadi Pemain Terbaik dan Top Skor

Pemain Italia Cesare Casadei menyabet dua penghargaan di Piala Dunia U-20 2023 meski timnya gagal juara.

Baca Selengkapnya

Daftar Juara Piala Dunia U-20 setelah Timnas Uruguay Merebut Gelar Edisi 2023

12 Juni 2023

Daftar Juara Piala Dunia U-20 setelah Timnas Uruguay Merebut Gelar Edisi 2023

Timnas Uruguay berhasil menjuarai Piala Dunia U-20 2023. Simak daftar peraih gelar juara terbanyak di ajang ini.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Dunia U-20 2023: Italia Depak Korea, Uruguay Kalahkan Israel, Bertemu di Babak Final

9 Juni 2023

Hasil Piala Dunia U-20 2023: Italia Depak Korea, Uruguay Kalahkan Israel, Bertemu di Babak Final

Italia dan Uruguay sama-sama memenangi laga semifinal dan akan berhadapan untuk berebut gelar juara di babak final Piala Dunia U-20 2023.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Dunia U-20 2023: Korea Selatan dan Uruguay Lolos ke Semifinal

5 Juni 2023

Hasil Piala Dunia U-20 2023: Korea Selatan dan Uruguay Lolos ke Semifinal

Hasil Piala Dunia U-20 2023 pada Senin dinihari, 5 Juni, menampilkan dua pertandingan perempat final. Timnas Korea Selatan dan Uruguay lolos.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Dunia U-20 2023: Uruguay dan Korea Selatan Lolos ke Babak Perempat Final

2 Juni 2023

Hasil Piala Dunia U-20 2023: Uruguay dan Korea Selatan Lolos ke Babak Perempat Final

Hasil Piala Dunia U-20 2023: Timnas Uruguay dan Korea Selatan lolos ke babak perempat final.

Baca Selengkapnya

5 Fakta Menarik Federico Valverde, Pemain Real Madrid yang Diduga Pukul Pemain Villarreal Alex Baena

9 April 2023

5 Fakta Menarik Federico Valverde, Pemain Real Madrid yang Diduga Pukul Pemain Villarreal Alex Baena

Pemain Real Madrid Federico Valverde diduga melakukan pemukulan kepada pemain Villarreal Alex Baena usai kedua tim bertanding, Minggu dinihari WIB.

Baca Selengkapnya

Marcelo Bielsa Dikabarkan Setuju Latih Timnas Uruguay, Teken Kontrak 2 Tahun

7 April 2023

Marcelo Bielsa Dikabarkan Setuju Latih Timnas Uruguay, Teken Kontrak 2 Tahun

Setelah kurang lebih 12 tahun, Marcelo Bielsa akhirnya kembali melatih tim nasional dan kini pilihannya jatuh kepada timnas Uruguay.

Baca Selengkapnya

Mantan Gelandang Jerman Mesut Ozil Umumkan Pensiun dari Sepak Bola

22 Maret 2023

Mantan Gelandang Jerman Mesut Ozil Umumkan Pensiun dari Sepak Bola

Mesut Ozil pensiun dari timnas Jerman pada 2018 di tengah debat politik tentang imigran.

Baca Selengkapnya

FIFA Jatuhkan Hukuman Skorsing dan Denda buat 4 Pemain Uruguay, Termasuk Cavani

28 Januari 2023

FIFA Jatuhkan Hukuman Skorsing dan Denda buat 4 Pemain Uruguay, Termasuk Cavani

Komisi Disiplin (Komdis) FIFA telah menjatuhkan hukuman skorsing untuk empat pemain Timnas Uruguay, termasuk Edinson Cavani.

Baca Selengkapnya