Neymar: City Masih Kalah Kelas Dibanding Barcelona

Reporter

Selasa, 18 Februari 2014 21:04 WIB

Neymar merayakan golnya dalam pertandingan Liga Champions Grup H, antara Barcelona dan Celtics di Barcelona (12/12). Barcelona menang 6-1 dan Neymar cetak hattrick. AP/Emilio Morenatti

TEMPO.CO, Manchester - Penyerang Barcelona, Neymar, percaya Manchester City masih kalah kelas dibanding timnya. Ucapan Neymar dilontarkan menjelang pertandingan leg pertama babak 16 besar Liga Champions antara The Citizens melawan Blaugrana di Etihad Stadium, Rabu dinihari, 19 Februari 2014.

City musim ini menjadi tim yang menakutkan di Inggris. Skuad asuhan Manuel Pellegrini itu sudah lolos ke final Piala Liga dan babak perempat final Piala FA. Bahkan dengan berada di posisi tiga besar Liga Primer Inggris, City menjadi tim yang paling produktif dengan torehan 68 gol.

Namun prestasi itu dianggap Neymar masih belum cukup untuk mengalahkan Barcelona. Penyerang asal Brasil itu percaya, pengalaman Barcelona tampil di kompetisi Eropa akan menjadi kunci untuk mengalahkan City. "Saya banyak mendengar bahwa City akan mengalahkan Barcelona karena jumlah gol mereka di Inggris," katanya.

"Tapi saya pikir, pada kenyataannya, City masih jauh di belakang Barcelona. Mereka memiliki pemain yang sangat bagus, tapi kami memiliki pengalaman lebih banyak dibanding mereka dalam kompetisi ini," Neymar menambahkan.

Meskipun menilai City masih kalah kelas dibanding Barcelona, Neymar tidak lantas meremehkan Vincent Kompany dan kawan-kawan. "Kami akan menghormati mereka, tapi jika kami berkonsentrasi dan bermain dengan cara seperti biasa, maka saya pikir kami akan lolos," ujarnya.

THE SPORT REVIEW | JOKO SEDAYU

Baca Juga:
Liga Indonesia | Liga Inggris | Liga Spanyol | Liga Italia | Liga Champions | Piala Dunia 2014 | Transfer Pemain

Berita Terpopuler:
Fakta-fakta Menarik Jelang City Vs Barcelona
Lawan Barcelona, Pellegrini Janji Tampil Menyerang
Hyypia: Hadapi PSG, Bayer Wajib Tampil Sempurna
Badai Cedera Berakhir, Sriwijaya Yakin Menang
Martino: City Vs Barcelona Seharusnya di Final

Berita terkait

Lenny Kravitz Akan Meraihan Final Liga Champions 2023-2024 yang Pertemukan Dortmund dan Real Madrid

5 jam lalu

Lenny Kravitz Akan Meraihan Final Liga Champions 2023-2024 yang Pertemukan Dortmund dan Real Madrid

Final Liga Champions, yang mempertemukan Borussia Dortmund dan Real Madrid, akan dimeriahkan penampilan bintang rock legendaris Lenny Kravitz.

Baca Selengkapnya

Final Liga Champions: Ini 3 Pemain Bintang yang Pernah Bersinar di Borussia Dortmund dan Real Madrid

10 jam lalu

Final Liga Champions: Ini 3 Pemain Bintang yang Pernah Bersinar di Borussia Dortmund dan Real Madrid

Borussia Dortmund dan Real Madrid akan berhadapan di final Liga Champions 2023-2024. Ini 3 pemain bintang yang pernah berperan besar di kedua klub.

Baca Selengkapnya

Mengenal Joel Matip yang akan Hengkang dari Liverpool

11 jam lalu

Mengenal Joel Matip yang akan Hengkang dari Liverpool

Bek Liverpool Joel Matip akan hengkang dari Liverpool setelah delapan tahun bermarkas di Anfield

Baca Selengkapnya

Kepergian Jurgen Klopp dari Liverpool dan Warisannya di Anfield

16 jam lalu

Kepergian Jurgen Klopp dari Liverpool dan Warisannya di Anfield

Bagaimana Jurgen Klopp menjadi begitu berpengaruh untuk pendukung Liverpool dan Kota Merseyside?

Baca Selengkapnya

Cristiano Ronaldo Jadi Atlet dengan Bayaran Tertinggi Versi Forbes, Lionel Messi Urutan Ketiga

20 jam lalu

Cristiano Ronaldo Jadi Atlet dengan Bayaran Tertinggi Versi Forbes, Lionel Messi Urutan Ketiga

Cristiano Ronaldo menduduki puncak daftar atlet dengan bayaran tertinggi versi Forbes untuk keempat kali sepanjang kariernya.

Baca Selengkapnya

Daftar Trofi Carlo Ancelotti, Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak dalam Sejarah

1 hari lalu

Daftar Trofi Carlo Ancelotti, Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak dalam Sejarah

Carlo Ancelotti menjadi satu-satunya pelatih yang memenangkan Liga Champions sebanyak empat kali. Simak capaian selengkapnya.

Baca Selengkapnya

Daftar 5 Klub Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak, Real Madrid Dominan

1 hari lalu

Daftar 5 Klub Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak, Real Madrid Dominan

Siapa saja daftar klub paling banyak gelar Liga Champions sepanjang sejarah?

Baca Selengkapnya

Liga Champions 2024-2025 Pakai Format Baru, Ini Daftar 29 Tim yang Sudah Lolos ke Babak Utama

2 hari lalu

Liga Champions 2024-2025 Pakai Format Baru, Ini Daftar 29 Tim yang Sudah Lolos ke Babak Utama

Kompetisi sepak bola antarklub kasta tertinggi di Eropa musim depan, Liga Champions 2024-2025, akan memakai format baru.

Baca Selengkapnya

Aston Villa Lolos ke Liga Champions, Komentar Luar Biasa Sir Alex Ferguson di Awal Musim Menjadi Viral

3 hari lalu

Aston Villa Lolos ke Liga Champions, Komentar Luar Biasa Sir Alex Ferguson di Awal Musim Menjadi Viral

Persaingan berebut tiket Liga Champions di Liga Inggris sudah usai dengan Aston Villa merebut tiket terakhir. Komentar lama Ferguson mejadi viral.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Spanyol Terkini: Atletico Madrid Rebut Tiket Liga Champions, Susul Real Madrid, Barcelona, dan Girona

3 hari lalu

Klasemen Liga Spanyol Terkini: Atletico Madrid Rebut Tiket Liga Champions, Susul Real Madrid, Barcelona, dan Girona

Atletico Madrid berhasil merebut tiket Liga Champions terakhir dari Liga Spanyol. Mereka lolos untuk menyusul Real Madrid, Barcelona, dan Girona.

Baca Selengkapnya