Pellegrini: Wasit Untungkan Barcelona  

Reporter

Rabu, 19 Februari 2014 06:58 WIB

Manuel Pellegrini. AP/Paul White

TEMPO.CO, Manchester - Pelatih Manchester City Manuel Pellegrini menyatakan kekalahan Manchester City dari Barcelona di babak 16 besar Liga Champions Eropa disebabkan kepemimpinan wasit yang buruk. Dia menilai Badan Sepakbola Eropa, UEFA, melakukan kesalahan menunjuk Jonas Eriksson sebagai pengadil di laga itu.

"Suatu kesalahan memilih wasit yang memiliki sejarah dengan Barcelona," kata Pellegrini, usai pertandingan, Rabu, 19 Februari 2014. Eriksson, 39 tahun, mendapat sorotan saat menolak klaim penalti AC Milan saat melawan Barcelona di ajang yang sama tahun lalu.

Pellegrini mengkritik keputusan Eriksson yang menghadiahi tim tamu penalti di menit 53 karena menganggap Lionel Messi dilanggar Martin Demichelis. Sang wasit langsung mengganjar palang pintu City itu dengan kartu merah. "Itu terjadi di luar daerah penalti," ujar Pellegrini.

Pelatih 60 tahun asal Cile itu menganggap keputusan Eriksson itu mengubah jalannya pertandingan. Betul saja. City, yang tadinya menekan Barcelona, tertinggal 0-1 lewat penalti Messi. Bermain 10 orang, angin berbalik dengan menguntungkan tim tamu. Blaugrana menambah keunggulannya di menit 90 lewat tembakan mendatar bek kanan Dani Alves, sehingga pertandingan berakhir 0-2 untuk kemenangan Barcelona.

Contoh lain soal keberpihakan Eriksson, Pellegrini melanjutkan, adalah saat gelandang Barcelona Sergio Busquets melanggar Jesus Navas. "Tapi dia diam saja, padahal dia berdiri hanya tiga meter dari kejadian itu," katanya.

Mantan pelatih Real Madrid dan Villareal itu belum menutup asanya dan akan mengejar defisit gol di pertandingan kedua, 12 Maret mendatang. "Memang berat, tapi kami pernah melakukannya di fase grup saat melawan Bayern Munchen," ujar Pellegrini.

GOAL | REZA MAULANA


Baca Juga:
Liga Indonesia | Liga Inggris | Liga Spanyol | Liga Italia | Liga Champions | Piala Dunia 2014 | Transfer Pemain

Berita Terpopuler:
Ancelotti: Muenchen Masih yang Terbaik
PSG Sementara Unggul 3-0 dari Leverkusen
Babak I, City Vs Barca Masih Imbang Tanpa Gol
Pusam Siap Geser Mitra Kukar di Puncak Klasemen
Ini Susunan Pemain Bayer Leverkusen Vs PSG

Berita terkait

Prediksi PSG vs Borussia Dortmund di Leg 2 Semifinal Liga Champions Selasa Malam Ini

16 menit lalu

Prediksi PSG vs Borussia Dortmund di Leg 2 Semifinal Liga Champions Selasa Malam Ini

Simak kabar terbaru kedua tim serta perkiraan susunan dan prediksi pertandingan PSG vs Borussia Dortmund di leg kedua semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Liga Champions Malam Ini: PSG Usung Misi Bangkit, Luis Enrique Targetkan Gol Cepat vs Borussia Dortmund

1 jam lalu

Liga Champions Malam Ini: PSG Usung Misi Bangkit, Luis Enrique Targetkan Gol Cepat vs Borussia Dortmund

Pelatih PSG Luis Enrique mengatakan timnya harus mencetak gol lebih awal saat melawan Borussia Dortmund pada leg kedua semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

PSG Hadapi Borussia Dortmund di Leg 2 Semifinal Liga Champions di Kandang, Luis Enrique Tekankan Timnya Mau Menang

1 jam lalu

PSG Hadapi Borussia Dortmund di Leg 2 Semifinal Liga Champions di Kandang, Luis Enrique Tekankan Timnya Mau Menang

Luis Enrique menekankan bahwa PSG harus 100 persen fokus menyerang dan bertahan saat menghadapi Borussia Dortmund di semifinal Liga Champions ini.

Baca Selengkapnya

Jadwal Live Liga Champions Rabu Dinihari 8 Mei 2024: Leg 2 Semifinal PSG vs Borussia Dortmund

2 jam lalu

Jadwal Live Liga Champions Rabu Dinihari 8 Mei 2024: Leg 2 Semifinal PSG vs Borussia Dortmund

Jadwal Liga Champions pada Rabu dinihari, 8 Mei 2024, akan menampilkan satu pertandingan leg kedua semifinal. PSG akan menjamu Borussia Dortmund.

Baca Selengkapnya

Jadwal Liga Champions Pekan Ini: 4 Hal Menarik untuk Dinantikan dari Leg Kedua Semifinal

11 jam lalu

Jadwal Liga Champions Pekan Ini: 4 Hal Menarik untuk Dinantikan dari Leg Kedua Semifinal

Jadwal Liga Champions akan kembali hadir tengah pekan ini. Dua pertandingan leg kedua semifinal menampilkan banyak hal menarik.

Baca Selengkapnya

Jadwal Liga Champions Leg Kedua Semifinal: Bayern Munchen Kehilangan 2 Bek Jelang Sambangi Real Madrid

1 hari lalu

Jadwal Liga Champions Leg Kedua Semifinal: Bayern Munchen Kehilangan 2 Bek Jelang Sambangi Real Madrid

Jadwal Liga Champions akan memasuki leg kedua semifinal. Bayern Munchen mendapat pukulan menjelang tampil di markas Real Madrid.

Baca Selengkapnya

Bersiap Hadapi Real Madrid di Leg 2 Semifinal Liga Champions, Begini Kondisi Skuad Bayern Munchen

1 hari lalu

Bersiap Hadapi Real Madrid di Leg 2 Semifinal Liga Champions, Begini Kondisi Skuad Bayern Munchen

Bek Bayern Munchen Raphael Guerreiro diragukan tampil pada pertandingan leg kedua semifinal Liga Champions melawan Real Madrid pada Rabu nanti.

Baca Selengkapnya

Girona Lolos ke Liga Champions Musim Depan, Michel: Kami Telah Mencetak Sejarah

1 hari lalu

Girona Lolos ke Liga Champions Musim Depan, Michel: Kami Telah Mencetak Sejarah

Pelatih Michel Sanchez memuji para pemain Girona yang telah mencetak sejarah karena untuk pertama kalinya berhasil lolos ke Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Arsenal dan Manchester City Menang, Persaingan Juara Tetap Ketat

2 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Arsenal dan Manchester City Menang, Persaingan Juara Tetap Ketat

Dua klub papan atas Liga Inggris, Manchester City dan Arsenal, tetap bersaing ketat dalam perebutan gelar juara. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Haaland Borong 4 Gol, Manchester City Kalahkan Wolves 5-1

2 hari lalu

Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Haaland Borong 4 Gol, Manchester City Kalahkan Wolves 5-1

Erling Haaland memboronhg 4 gol saat Manchester City taklukkan Wolves 5-1 di Liga Inggris pekan ke-36.

Baca Selengkapnya