Pellegrini: MU Tak Lebih Baik dari Musim Lalu

Reporter

Minggu, 2 November 2014 18:01 WIB

Manuel Pellegrini. REUTERS/Roni Rekomaa/Lehtikuva

TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih Manchester City, Manuel Pellegrini, menilai Manchester United belum mememperlihatkan peningkatan signifikan ketimbang musim lalu, saat tim itu finis di posisi ketujuh dan City menjadi juara. Penilain itu disampaikan pelatih Cile itu jelang derby Manchester yang akan berlangsung di Etihad Stadium, Ahad malam, 2 November 2014.(Baca: Ujian Van Gaal di Stadion Ettihad)

"Mereka sama saja," kata Pellegrini saat ditanya perbedaan MU musim ini dibanding musim lalu. "Saya pikir mereka sudah membeli beberapa pemain penting dan meraka dalam momen untuk memulai dengan manajer baru dan pemain baru. Tak mudah untuk memulai seperti itu." (Baca: Van Gaal: Man City Tengah Menurun)

Menjelang musim ini MU mendatangkan sejumlah pemain baru, termasuk Angel di Maria, Luke Shaw, Daley Blind, dan Radamel Falcao. City sendiri tak bisa banyak belanja karena terhadang aturan financial fair play. "Kami tak bisa membelanjakan uang seperti yang dilakukan United untuk membeli Di Maria," kata Pellegrini.

Jelang laga ini kedua tim tidak dalam kondisi terbaiknya. City tiga kali gagal menang, termasuk dua kali kalah beruntun. MU juga dua kali beruntun ditahan lawan. Namun salah satu lawan MU adalah Chelsea yang bisa mereka tahan 1-1.

City kini berada di urutan ketiga klasemen dengan nilai 17 dari 9 laga, di bawah Chelsea (26) dan Southampton (22). Sedangkan MU berada di posisi kedelapan dengan nilai 13. (Baca: Kejayaan Fergie Time bagi MU Sudah Kembali?)

GUARDIAN | TELEGRAPH | NURDIN


Berita lain
Gelandang Liverpool Ini Diserang Monyet
Newcastle Tekuk Liverpool 1-0
Van Gaal Minta Pemain Tidak Terpancing Emosi
Wenger: Eropa Gagal Lahirkan Stikers
Arsenal Cukur Burnley 3-0



Berita terkait

Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Arsenal dan Manchester City Menang, Persaingan Juara Tetap Ketat

7 jam lalu

Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Arsenal dan Manchester City Menang, Persaingan Juara Tetap Ketat

Dua klub papan atas Liga Inggris, Manchester City dan Arsenal, tetap bersaing ketat dalam perebutan gelar juara. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Haaland Borong 4 Gol, Manchester City Kalahkan Wolves 5-1

10 jam lalu

Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Haaland Borong 4 Gol, Manchester City Kalahkan Wolves 5-1

Erling Haaland memboronhg 4 gol saat Manchester City taklukkan Wolves 5-1 di Liga Inggris pekan ke-36.

Baca Selengkapnya

Prediksi Manchester City vs Wolves di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Prediksi Manchester City vs Wolves di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Manchester City akan menjamu Wolverhampton Wanderers dalam lanjutan Liga Inggris 2023-2024 di Stadion Etihad pada Sabtu, 4 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Arsenal vs Bournemouth di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Terkini Tim, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Prediksi Arsenal vs Bournemouth di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Laga Arsenal vs Bournemouth akan tersaji pada pekan ke-36 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners diunggulkan memetik kemenangan.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Tottenham Hotspur 2-0 dalam Laga Tunda

2 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Tottenham Hotspur 2-0 dalam Laga Tunda

Chelsea mengalahkan Tottenham Hotspur dengan skor 2-0 dalam laga tunda Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

3 hari lalu

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

Jadwal bola pada Kamis malam hingga Jumat dinihari, 2-3 Mei 2024: Timnas U-23 di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, dan Liga Conference.

Baca Selengkapnya

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

5 hari lalu

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

Arsenal berpeluang menjadi juara Liga Inggris musim ini. Siapa saja pemain kunci mereka?

Baca Selengkapnya

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

6 hari lalu

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

Kemenangan Arsenal atas Tottenham Hotspur pada pekan ke-35 Liga Inggris menjaga peluang The Gunners meraih gelar Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

6 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

Rangkaian pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24 telah berakhir. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

6 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

Manchester City berhasil mengalahkan Nottingham Forest 2-0 dalam lanjutan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24

Baca Selengkapnya