Bukan Marko Simic, Pemain Persija Ini Penyebab Utama PSIS Keok

Jumat, 20 April 2018 20:24 WIB

Pemain Persija Jakarta Riko Simanjuntak (kanan). (antara)

Tempo.co, Yogyakarta - PSIS Semarang tak banyak berkutik kala menjamu Persija Jakarta dalam pertandingan lanjutan kompetisi Liga 1 2018 di Stadion Sultan Agung, Bantul, Yogyakarta, Jumat, 20 April 2018. Pada laga itu PSIS dibungkam 1-4 oleh Macan Kemayoran.

Pelatih PSIS Semarang Vincenzo Alberto Annese menuturkan kemenangan Persija secara mutlak atas timnya kali itu sebenarnya berkat seorang pemain tengah Persija Riko Simanjuntak.

Pemain bertubuh kecil itulah yang sejak peluit babak kedua berbunyi terus memberi umpan-umpan mematikan dan tak henti melakukan manuver ke zona rawan PSIS secara tak terduga dari berbagai sisi.

“Pria bertubuh kecil dari Persija itu (Riko) benar-benar membuat perubahan besar bagi tim-nya di babak kedua, semua orang tahu ini,” ujar Vincenzo.

Mungkin 90 persen gol untuk Persija saat melawan PSIS ini berkat peran Riko. Riko awalnya membuka peluang gol pertama bagi Persija di babak kedua menit 69 memanfaatkan tendangan bebasnya yang berhasil dieksekusi bek Persija Jaimerson Xavier hingga kedudukan menjadi 1-0 untuk Persija.

Advertising
Advertising

Riko selanjutnya menyumbang gol kedua bagi Persija melalui tembakan yang tak sengaja mengenai tubuh pemain PSIS lalu memantul masuk ke gawang Laskar Mahesa Jenar hingga kedudukan menjadi 2-0. Riko pula yang membuat Persija memimpin jauh dengan skor 3-0 lewat tendangannya ke kotak pinalti yang kemudian sukses dieskekusi striker Persija Marko Simic.

Rentetan peran Riko tak hanya sampai di situ. Sepanjang permainan babak kedua, Riko banyak menggiring bola agar terus berada di zona lawan. Gerak lincah Riko yang tak henti mengecoh pertahanan PSIS ini pun telat disadari PSIS yang seolah terfokus pada Marko Simic.

“Semua pemain memang punya kualitas, tapi dia (Riko) dengan kualitasnya bisa membawa perubahan pada tim dan dirinya sendiri untuk bermain lebih baik, kami belajar dari itu,” ujar Vincenzo.

PRIBADI WICAKSONO

Berita terkait

Pilkada 2024 Kota Semarang: PKS dan Golkar Jajaki Koalisi, Demokrat Usung Yoyok Sukawi

7 jam lalu

Pilkada 2024 Kota Semarang: PKS dan Golkar Jajaki Koalisi, Demokrat Usung Yoyok Sukawi

PKS dan Golkar Kota Semarang jajaki koalisi untuk memenuhi syarat 20 persen kursi legislatif guna mengusung calon di Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Duo Persija Jakarta Bertekad Tingkatkan Kemampuan Usai Tampil Bersama Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024

1 hari lalu

Duo Persija Jakarta Bertekad Tingkatkan Kemampuan Usai Tampil Bersama Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024

Pemain Persija Jakarta Rayhan Hannan dan Dony Tri Pamungkas etik pelajaran berharga usai tampil bersama Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

PSIS Semarang Resmi Lepas Alfeandra Dewangga ke Timnas U-23 Indonesia untuk Laga Lawan Guinea

1 hari lalu

PSIS Semarang Resmi Lepas Alfeandra Dewangga ke Timnas U-23 Indonesia untuk Laga Lawan Guinea

CEO PSIS Semarang Yoyok Sukawi berharap Alfeandra Dewangga bisa menambah kekuatan Timnas U-23 Indonesia di playoff Olimipadei Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal Championship Series Liga 1: Bali United vs Persib Bandung pada 14 Mei, Alberto Rodriguez Tak Sabar Mau Main

2 hari lalu

Jadwal Championship Series Liga 1: Bali United vs Persib Bandung pada 14 Mei, Alberto Rodriguez Tak Sabar Mau Main

Dalam pertandingan semifinal Championship Series Liga 1 ini, Bali United lebih dulu main di kandang sebelum bertandang ke Persib Bandung.

Baca Selengkapnya

Jadwal Championship Series Liga 1 2023-2024 Sudah Ditetapkan, Dimulai 14 Mei

2 hari lalu

Jadwal Championship Series Liga 1 2023-2024 Sudah Ditetapkan, Dimulai 14 Mei

Jadwal Championships Series Liga 1 2023-2024 sudah dirilis. Leg pertama digelar 14 dan 15 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

RANS Nusantara FC Terdegradasi ke Liga 2, Ini Profil Klub Sepak Bola Raffi Ahmad

5 hari lalu

RANS Nusantara FC Terdegradasi ke Liga 2, Ini Profil Klub Sepak Bola Raffi Ahmad

Setelah pertandingan pekan ke-34, RANS Nusantara FC terdegradasi ke Liga 2 di musim berikutnya. Ini profil klub milik Raffi Ahmad.

Baca Selengkapnya

Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

6 hari lalu

Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

Bek veteran Persija Jakarta Maman Abdurahman bersyukur mendapat kesempatan bermain bersama putranya, Rafa Abdurrahman, pada pertandingan Liga 1.

Baca Selengkapnya

Pemain Timnas Indonesia Muhammad Ferrari dan Daffa Fasya Anggota Polri, Ini Pangkat dan Satuan Tugasnya

6 hari lalu

Pemain Timnas Indonesia Muhammad Ferrari dan Daffa Fasya Anggota Polri, Ini Pangkat dan Satuan Tugasnya

Anggota timnas Indonesia U-23 Muhammad Ferrari dan Daffa Fasya merupakan anggota aktif Polri. Ini wilayah dinas dan pangkatnya.

Baca Selengkapnya

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

7 hari lalu

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

Seluruh rangkaian Reguler Series Liga 1 telah berakhir. Setelah pertandingan pekan ke-34, Madura United menjadi tim terakhir ke Championship Series.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Jadi Tim Terakhir yang Terdegradasi, Susul Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC

7 hari lalu

Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Jadi Tim Terakhir yang Terdegradasi, Susul Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC

RANS Nusantara FC dipastikan terdegradasi dari Liga 1 setelah kalah 2-3 dari tuan rumah PSM Makassar pada pekan ke-34, Selasa, 30 April 2024.

Baca Selengkapnya