Klasemen International Champions Cup: Barcelona dan Madrid Keok

Reporter

Terjemahan

Editor

Nurdin Saleh

Rabu, 1 Agustus 2018 12:08 WIB

Bek MU, Luke Shaw (tengah), mencoba merebut bola dari pemain Real Madrid, Karim Mustafa Benzema (kanan), pada laga International Champions Cup 2018 di Miami, Selasa, 31 Juli 2018. Real Madrid baru dapat menjebol gawang MU lewat Karim Benzema pada masa tambahan waktu babak pertama. AP/Brynn Anderson

TEMPO.CO, Jakarta - Rangkaian jadwal laga besar International Champions Cup (ICC) 2018 pada Rabu pagi, 1 Agustus 2018, sudah berlangsung. Dua klub Spanyol, Real Madrid dan Barcelona, sama-sama mengalami kekalahan.

Inilah hasil lengkapnya:

Hasil Rabu, 1 Agustus 2018

Manchester United 2-1 Real Madrid
Gol Manchester United: Alexis Sanchez (18), Ander Herrera (27).
Gol Real Madrid: Karim Benzema (45).

Baca: International Champions Cup, MU Bungkam Real Madrid 2-1

Tottenham Hotspur 1-0 AC Milan
Gol Tottenham: Georges N'Koudou (47).

Baca: International Champions Cup, Tottenham Vs AC Milan 1-0

Barcelona 2-4 Roma
Gol Barcelona: Rafinha (7), Malcom (50).
Gol Roma: Stephen El Sharawy (35), Alessandro Florenzi (78), Bryan Cristante (83), Diego Perotti (86/penalti).

Baca: International Champions Cup, Barcelona vs AS Roma 2-4

Jadwal berikutnya:
Kamis, 2 Agustus 2018
02.00 Arsenal vs Chelsea (iNews TV, TVRI)
03.00 Benfica vs Olympique Lyonnais

Hasil ICC sebelumnya
Paris Saint-Germain 3-1 Atlético
Bayern Munchen 2-3 Manchester City
Barceona 2-2 Tottenham
(Barcelona menang adu penalti 5-3).
Benfica 1-1 Juventus
(Juventus menang adu penalti 4-2)
Chelsea 1-1 Inter Milan
(Chelsea menang adu penalti 5-4)
Manchester United 1-4 Liverpool
Arsenal 5-1 Paris Saint-Germain
Atlético Madrid 1-1 Arsenal
(Atetico menang adu penalti 3-1).
Juventus 2-0 Bayern Munchen
Manchester City 1-2 Liverpool
Roma 1-4 Tottenham
Dortmund 2-2 Benfica
(Benfica menang adu penalti 4-3)
AC Milan 1-1 Manchester United
(MU menang adu penalti 9-8).
Manchester City 0–1 Borussia Dortmund
Bayern Munchen 3–1 Paris Saint-Germain
Liverpool 1–3 Borussia Dortmund.

ICC 2018 sudah diikuti 18 tim Eropa. Mereka bertanding di berbagai tempat, mulai Eropa hingga Amerika. Ini merupakan edisi yang keenam turnamen global tersebut. Dalam kompetisi ini, kemenangan diberi nilai 3, kemenangan adu penalti dapat nilai 2, kalah adu penalti dapat nilai 1, sedangkan kalah murni diberi nilai 0.

Advertising
Advertising

Klasemen ICC

#TimMWWPLPLGolPoin
1.Tottenham320107:37
2.Dortmund320106:37
3.Liverpool320017:56
4.Juventus211003:15
5.Man United311014:65
6.Arsenal210106:24
7.Benfica201103:33
8.AS Roma210015:63
9.Bayern 310025:63
10.Man City310024:53
11.Paris SG310025:103
12.Chelsea101001:12
13.Atl. Madrid201013:42
14.Barcelona201014:62
15.Inter100101:11
16.AC Milan200111:21
17.Lyon000000:00
18.Real Madrid100011:20




Berita terkait

PSG vs Borussia Dortmund: Pelatih Edin Terzic Kembali Menanti Daya Magis Jadon Sancho

3 menit lalu

PSG vs Borussia Dortmund: Pelatih Edin Terzic Kembali Menanti Daya Magis Jadon Sancho

Jadon Sancho diharapkan kembali tampil gemilang pada laga leg kedua Liga Champions antara PSG vs Borussia Dortmund.

Baca Selengkapnya

Tahukah Anda, Bruno Fernandes Baru Pertama Kali Absen karena Cedera saat Manchester United Kalah 0-4 dari Crystal Palace?

10 jam lalu

Tahukah Anda, Bruno Fernandes Baru Pertama Kali Absen karena Cedera saat Manchester United Kalah 0-4 dari Crystal Palace?

Kapten Manchester United Bruno Fernandes mengalami cedera untuk pertama kali sepanjang kariernya saat MU dipermalukan Palace di Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

11 jam lalu

Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

Simak komentar Erik ten Hag setelah Manchester United dipermalukan 0-4 di markas Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

11 jam lalu

Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

Manchester United terancam tak lolos ke kompetisi Eropa musim depan setelah kalah 0-4 dari Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Manchester United Kalah 0-4 di Markas Crystal Palace, Christian Eriksen Sebut Sebuah Kekecewaan Besar

11 jam lalu

Hasil Liga Inggris: Manchester United Kalah 0-4 di Markas Crystal Palace, Christian Eriksen Sebut Sebuah Kekecewaan Besar

Manchester United mendapat malu dan kalah 0-4 di kandang Crystal Palace pada pertandingan pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Jadwal Liga Champions Pekan Ini: 4 Hal Menarik untuk Dinantikan dari Leg Kedua Semifinal

20 jam lalu

Jadwal Liga Champions Pekan Ini: 4 Hal Menarik untuk Dinantikan dari Leg Kedua Semifinal

Jadwal Liga Champions akan kembali hadir tengah pekan ini. Dua pertandingan leg kedua semifinal menampilkan banyak hal menarik.

Baca Selengkapnya

Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

23 jam lalu

Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

Dalam wawancara dengan DAZN pekan lalu, Bruno Fernandes mengatakan dia akan mempertimbangkan masa depannya di Manchester United setelah Euro 2024.

Baca Selengkapnya

Profil David Raya, Kiper Arsenal yang Raih Sarung Tangan Emas Liga Inggris

1 hari lalu

Profil David Raya, Kiper Arsenal yang Raih Sarung Tangan Emas Liga Inggris

Penampilan Arsenal yang moncer musim ini tak lepas dari kontribusi David Raya, kiper yang baru mendapat penghargaan sarung tangan emas

Baca Selengkapnya

Prediksi Crystal Palace vs Manchester United di Liga Inggris: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Prediksi Crystal Palace vs Manchester United di Liga Inggris: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Pertandingan Crystal Palace vs Manchester United akan tersaji pada pekan ke-36 Liga Inggris atau Premier League musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Juara Liga Spanyol 2023/2024, Carlo Ancelotti Lewati Catatan Zidane dan Incar Rekor Miguel Munoz

1 hari lalu

Real Madrid Juara Liga Spanyol 2023/2024, Carlo Ancelotti Lewati Catatan Zidane dan Incar Rekor Miguel Munoz

Carlo Ancelotti berhasil mengantar Real Madrid menjuarai Liga Spanyol 2023-2024. Incar rekor setelah lewati catatan Zidane.

Baca Selengkapnya