Fakta-fakta Menarik Timnas U-23 Indonesia di Asian Games 2018

Selasa, 14 Agustus 2018 16:45 WIB

Timnas U-23. (Antara)

Luis Milla akan menjadi pelatih asing keempat yang menangani Indonesia di Asian Games. Sebelumnya ada Tony Pogacnik (1954, 1958, 1962) serta Choo Seng Quee (asal Singapura, Asian games 1951), dan Foppe de Haan (Belanda, 2006). Tiga pelatih lain berasal dari dalam negeri, yaitu Ernest Alberth Mangindaan (1966, 1970), Bertje Matulapelwa (1986), dan Aji Santoso (2014).

Pelatih Indonesia Luis Milla memberi instruksi pada pemainnya dari luar lapangan saat timnya menang telak 4-0 atas Taiwan pada pertandingan Grup A Asian Games 2018 di Stadion Patriot, Bekasi Minggu (12/8/2018). INASGOC/Charlie

Pada Asian Games 2018 ini, Indonesia sudah mengawali kiprahnya dengan apik, yakni mencukur Taiwan 4-0. Jadwal berikutnya bagi Timnas U-23, yang berlaga di Grup A, adalah sebagai berikut:
Rabu, 5 Agustus 2018
19.00 WIB: Indonesia vs Palestina
Jumat, 17 Agustus 2018
19.00 WIB: Laos vs Indonesia
Ahad, 20 Agustus 2018
19.00 WIB: Indonesia vs Hong Kong.
Semua pertandingan Indonesia disiarkan langsung oleh SCTV.

Baca: Panilaian Luis Milla Soal Palestina, Calon Lawan Timnas U-23

Luis Milla menyertakan tiga pemain senior di skuadnya, yang ketiganya mampu berperan penting saat melawan Taiwan. Mereka adalah Andritany Ardhiyasa, Alberto Goncalves, dan Stefano Lilipaly.
Adapun daftar 20 pemain Timnas U-23 Indonesia untuk Asian Games 2018 ini adalah:
Kiper: Andritany Ardhiyasa, Awan Setho Raharjo.
Bek: Gavin Kwan Adsit, I Putu Gede Juni Antara, Muhammad Rezaldi Hehanusa, Andy Setyo Nugroho, Bagas Adi Nugroho, Hansamu Yama Pranata, dan Ricky Fajrin Saputra.
Tengah: Evan Dimas Darmono, Muhammad Hargianto, Febri Hariyadi, Stefano Janjte Lilipaly, Septian David Maulana, Saddil Ramdani, Hanif Abdurrauf Sjahbandi, Zulfiandi, Irfan Jaya. dan Ilham Udin Armaiyn.
Depan: Alberto Goncalves da Costa.

Berita terkait

Erick Thohir Sebut Pemain Timnas U-23 Punya 3 Bekal Jika Gabung Timnas Indonesia Senior di Kualifikasi Piala Dunia 2026

4 hari lalu

Erick Thohir Sebut Pemain Timnas U-23 Punya 3 Bekal Jika Gabung Timnas Indonesia Senior di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Ketua Umum PSSI Erick Thohir menjelaskan tiga bekal yang dimiliki pemain Timnas U-23 jika bergabung dengan Timnas Indonesia senior.

Baca Selengkapnya

PSSI akan Pasang Target Tinggi untuk Shin Tae-yong setelah Tembus Empat Besar Piala Asia U-23 2024

5 hari lalu

PSSI akan Pasang Target Tinggi untuk Shin Tae-yong setelah Tembus Empat Besar Piala Asia U-23 2024

Anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI Arya Sinulingga memastikan pihaknya akan memberi target tinggi untuk Shin Tae-yong.

Baca Selengkapnya

Ilham Rio Fahmi Akui Petik Pelajaran Penting selama Berlaga di Piala Asia U-23 2024

6 hari lalu

Ilham Rio Fahmi Akui Petik Pelajaran Penting selama Berlaga di Piala Asia U-23 2024

Pemain Timnas U-23 Indonesia Ilham Rio Fahmi senang mendapat kesempatan melawan tim-tim kuat di Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Ketika Shin Tae-yong Menangis dan Pemain Ingin Walkout di Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea

6 hari lalu

Ketika Shin Tae-yong Menangis dan Pemain Ingin Walkout di Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea

Ernando Ari dan Ilham Rio Fahmi menceritakan suasana ruang ganti usai Timnas U-23 Indonesia gagal lolos ke Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Ernando Ari Ungkap Pesan Shin Tae-yong ke Pemain Timnas U-23 Indonesia Usai Gagal Lolos Olimpiade

6 hari lalu

Ernando Ari Ungkap Pesan Shin Tae-yong ke Pemain Timnas U-23 Indonesia Usai Gagal Lolos Olimpiade

Ernando Ari meminta Shin Tae-yong agar tidak terlena dengan pencapaian Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Witan Sulaeman Anggap Chemistry Para Pemain Timnas Indonesia Makin Baik Usai Piala Asia U-23

6 hari lalu

Witan Sulaeman Anggap Chemistry Para Pemain Timnas Indonesia Makin Baik Usai Piala Asia U-23

Witan Sulaeman mengatakan ikatan mental atau chemistry antara para pemain sudah terjalin dengan baik selama Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Usai Piala Asia U-23, Shin Tae-yong Yakin Masa Depan Sepak Bola Indonesia Cerah

6 hari lalu

Usai Piala Asia U-23, Shin Tae-yong Yakin Masa Depan Sepak Bola Indonesia Cerah

Pelatih Timnas Indonesia U-23 Shin Tae-yong (STY) menilai bahwa masa depan sepak bola Tanah Air akan cerah. Skuad sudah mumpuni untuk turnamen besar?

Baca Selengkapnya

Erick Thohir Klaim Banyak Pihak Puji Perkembangan Pesat Timnas Indonesia Usai Piala Asia U-23

6 hari lalu

Erick Thohir Klaim Banyak Pihak Puji Perkembangan Pesat Timnas Indonesia Usai Piala Asia U-23

Erick Thohir menilai banyak pihak mengaku terkejut melihat pencapaian Timnas Indonesia U-23 saat ini. Apa argumentasinya?

Baca Selengkapnya

Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Nilai Kepercayaan Diri Pemain Timnas U-23 Sudah Terbentuk dengan Bagus

6 hari lalu

Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Nilai Kepercayaan Diri Pemain Timnas U-23 Sudah Terbentuk dengan Bagus

Pelatih Timnas Indonesia U-23 Shin Tae-yong (STY) menyebut kepercayaan diri para pemain sudah terbentuk dengan bagus selama Piala Asia U-23.

Baca Selengkapnya

Rizky Ridho dan Rio Fahmi Tetap Bangga dengan Timnas U-23 Indonesia Meski Gagal Lolos Olimpiade Paris 2024

6 hari lalu

Rizky Ridho dan Rio Fahmi Tetap Bangga dengan Timnas U-23 Indonesia Meski Gagal Lolos Olimpiade Paris 2024

Dua pemain Persija Jakarta yang membela Timnas U-23 Indonesia Rizky Ridho dan Ilham Rio Fahmi memberikan komentarnya usai gagal lolos ke Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya