Manchester United Tahan David de Gea, Digaji Rp 7 Miliar Sepekan

Reporter

Terjemahan

Jumat, 14 Desember 2018 18:54 WIB

Kiper Manchester United, David De Gea, berhasil menepis bola sundulan pemain Sevilla, Luis Muriel, dalam pertandingan leg pertama babak 16 besar Liga Champions di amon Sanchez Pizjuan, Sevilla, 22 Januari 2018. Manchester United bermain imbang 0-0 dengan Sevilla. REUTERS/Jon Nazca

TEMPO.CO, Jakarta - Manchester United, klub elit Liga Primer Inggris, mempertahankan kiper utamanya asal Spanyol, David de Gea, dari sergapan sejumlah tim Eropa pada musim transfer, Januari 2019.

"Untuk mempertahankan penjaga mistar gawang tersebut, Manchester United rela mengikat kontrak senilai 400 ribu poundsterling atau sekitar Rp 7,3 miliar per pekan," tulis situs berita TalkSport, Jumat 14 Desember 2018.

Menurut laporan The Sun, benteng pertahanan terakhir Spanyol ini sudah berada di ambang kontrak baru jangka panjang. Persoalan tersebut sudah dibicarakan berbulan-bulan antara perwakilan De Gea dengan manajemen klub. "De Gea dikontrak hingga 2020," tulis The Sun dalam laporannya, Jumat.

De Gea, 28 tahun, mengaku kepada teman-temannya bahwa dia dalam waktu dekat akan teken kontrak baru dengan Manchester United hingga usianya mencapai 30 tahunan.

Kesepakatan yang dicapai antara pihak De Gea dengan United antara lain kontrak baru senilai 400 ribu pounsterling atau setara dengan Rp 7,3 miliar per minggu. Gaji sebesar itu sudah termasuk bonus.

Advertising
Advertising

Kabar ikatan kontrak baru tersebut tidak hanya membuat manajer Jose Mourinho tenang, melainkan juga pendukung klub berjuluk Manchester United. Sebaliknya bagi Paris Saint-Germain, kesepakatan pihak De Gea dengan klub membuat peluangnya tertutup.

Berita terkait

PSG vs Borussia Dortmund: Pelatih Edin Terzic Kembali Menanti Daya Magis Jadon Sancho

22 jam lalu

PSG vs Borussia Dortmund: Pelatih Edin Terzic Kembali Menanti Daya Magis Jadon Sancho

Jadon Sancho diharapkan kembali tampil gemilang pada laga leg kedua Liga Champions antara PSG vs Borussia Dortmund.

Baca Selengkapnya

Tahukah Anda, Bruno Fernandes Baru Pertama Kali Absen karena Cedera saat Manchester United Kalah 0-4 dari Crystal Palace?

1 hari lalu

Tahukah Anda, Bruno Fernandes Baru Pertama Kali Absen karena Cedera saat Manchester United Kalah 0-4 dari Crystal Palace?

Kapten Manchester United Bruno Fernandes mengalami cedera untuk pertama kali sepanjang kariernya saat MU dipermalukan Palace di Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

1 hari lalu

Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

Simak komentar Erik ten Hag setelah Manchester United dipermalukan 0-4 di markas Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

1 hari lalu

Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

Manchester United terancam tak lolos ke kompetisi Eropa musim depan setelah kalah 0-4 dari Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Manchester United Kalah 0-4 di Markas Crystal Palace, Christian Eriksen Sebut Sebuah Kekecewaan Besar

1 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Manchester United Kalah 0-4 di Markas Crystal Palace, Christian Eriksen Sebut Sebuah Kekecewaan Besar

Manchester United mendapat malu dan kalah 0-4 di kandang Crystal Palace pada pertandingan pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

1 hari lalu

Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

Dalam wawancara dengan DAZN pekan lalu, Bruno Fernandes mengatakan dia akan mempertimbangkan masa depannya di Manchester United setelah Euro 2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Crystal Palace vs Manchester United di Liga Inggris: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

2 hari lalu

Prediksi Crystal Palace vs Manchester United di Liga Inggris: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Pertandingan Crystal Palace vs Manchester United akan tersaji pada pekan ke-36 Liga Inggris atau Premier League musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

10 hari lalu

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

Erik ten Hag meminta maaf kepada pendukung tim setelah Manchester United ditahan Burnley di pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

10 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

Hasil Liga Inggris pekan ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea bermain seri. Sedangkan Sheffield United kalah dan terdegradasi.

Baca Selengkapnya

Wonderkid Manchester United, Mengenal Ethan Wheatley

11 hari lalu

Wonderkid Manchester United, Mengenal Ethan Wheatley

Ethan Wheatley debut pertamanya di bawah asuhan Erik ten Hag dalam tim senior Manchester United menghadapi Sheffield Rabu, 24 April 2024

Baca Selengkapnya