Piala AFF U-15, 2 Pemain Timor Leste Harus Diwaspadai Marcel Cs

Reporter

Terjemahan

Editor

Febriyan

Selasa, 30 Juli 2019 13:11 WIB

Tim nasional Indonesia U-15. pssi.org

TEMPO.CO, Jakarta - Timnas U-16 Indonesia akan menghadapi Timor Leste pada laga ketiga babak penyisihan Grup A Piala AFF U-15 Rabu besok. Kedua tim sama-sama meraih dua kemenangan pada laga awal.

Skuad asuhan Bima Sakti mampu meraih kemenangan atas Vietnam dan Singapura dengan skor masing-masing 2-0 dan 3-0. Namun skuad Garuda Asia saat ini masih berada di posisi kedua klasemen karena kalah selisih gol dari Timor Leste.

Calon lawan Timnas U-16 tersebut meraih dua kemenangan meyakinkan 7-1 dan 3-1 atas Filipina dan Myanmar. Dengan catatan sepuluh gol dari dua laga , ketajaman lini depan skuad asuhan Kim Shinwan patut diwaspadai oleh Marcel JP cs.

Dua pemain yang harus diawasi ketat adalah Paulo Domingos Gali Da Costa Freitas dan Alexandro Kefi. Keduanya merupakan top skor sementara Piala AFF U-15 dengan sama-sama telah mencetak empat gol.

Paulo yang juga berperan sebagai kapten tim Timor Leste, mencetak empat gol atau quat-trik pada laga kontra Filipina sementara Alexandro Kefi mencetak satu gol pada laga itu. Kefi menunjukkan tajinya dengan mencetak hat-trick ke gawang Myanmar dan membuat perolehan golnya sejajar dengan Paulo.

Tak hanya dua pemain itu, penyerang Serafin Brito juga bisa menjadi ancaman bagi lini pertahanan Timnas U-16. Pemain yang satu ini sudah mencetak satu gol pada laga kontra Filipina.

Advertising
Advertising

AFF

Berita terkait

Nova Arianto Puas dengan Kualitas Pemain Timnas U-16 Indonesia yang Ikuti Seleksi Tahap 4

28 hari lalu

Nova Arianto Puas dengan Kualitas Pemain Timnas U-16 Indonesia yang Ikuti Seleksi Tahap 4

Pelatih Timnas U-16 Indonesia, Nova Arianto, puas dengan kualitas pemain yang mengikuti seleksi tahap keempat untuk skuad Piala AFF U-16 dan U-17.

Baca Selengkapnya

Nova Arianto Panggil 36 Pemain untuk Seleksi Kedua Timnas Indonesia U-16, Bhayangkara FC Mendominasi

31 hari lalu

Nova Arianto Panggil 36 Pemain untuk Seleksi Kedua Timnas Indonesia U-16, Bhayangkara FC Mendominasi

Nova Arianto resmi memanggil 36 pemain untuk mengikuti seleksi tahap kedua Timnas Indonesia U-16 atau Timnas U-16.

Baca Selengkapnya

Erick Thohir Bertemu Nova Arianto, Bicarakan Rencana Timnas U-16 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025

40 hari lalu

Erick Thohir Bertemu Nova Arianto, Bicarakan Rencana Timnas U-16 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025

Ketua Umum PSSI Erick Thohir bertemu dengan pelatih Timnas U-16 Indonesia Nova Arianto untuk merancang rencana masuk ke Piala Dunia U-17 2025 Qatar.

Baca Selengkapnya

Nova Arianto Berburu Pemain di Elite Pro Academy Liga 1, Segera Bentuk Kerangka Timnas Indonesia U-16

53 hari lalu

Nova Arianto Berburu Pemain di Elite Pro Academy Liga 1, Segera Bentuk Kerangka Timnas Indonesia U-16

Pelatih Timnas Indonesia U-16 atau Timnas U-16, Nova Arianto, akan berburu pemain di Elite Pro Academy atau EPA Liga 1 untuk membentuk kerangka tim.

Baca Selengkapnya

Wawancara Pelatih Timnas U-16 Nova Arianto: Saya Mau Indonesia Bermain seperti Mali di Piala Dunia U-17

55 hari lalu

Wawancara Pelatih Timnas U-16 Nova Arianto: Saya Mau Indonesia Bermain seperti Mali di Piala Dunia U-17

Nova Arianto resmi menjadi pelatih Timnas Indonesia U-16 atau Timnas U-16. Berikut wawancara Tempo di sela-sela proses seleksi pemain.

Baca Selengkapnya

3 Penyebab Nova Arianto Belum Puas dengan Seleksi Timnas U-16 Indonesia Tahap Pertama

59 hari lalu

3 Penyebab Nova Arianto Belum Puas dengan Seleksi Timnas U-16 Indonesia Tahap Pertama

Mulai fisik hingga cara bermain menjadi beberapa kekurangan dari peserta seleksi pemain timnas U-16 Indonesia tahap pertama.

Baca Selengkapnya

Nova Arianto Belum Puas dengan Seleksi Tahap Pertama Pemain Timnas U-16

28 Februari 2024

Nova Arianto Belum Puas dengan Seleksi Tahap Pertama Pemain Timnas U-16

Pelatih Timnas U-16 Nova Arianto mengaku tidak terlalu puas dengan hasil seleksi pemain tahap pertama yang baru rampung pada Rabu, 28 Februari 2024.

Baca Selengkapnya

Nova Arianto Kantongi 37 Nama Pemain Diaspora untuk Timnas U-16, Hanya 9 yang Potensial Dipanggil

27 Februari 2024

Nova Arianto Kantongi 37 Nama Pemain Diaspora untuk Timnas U-16, Hanya 9 yang Potensial Dipanggil

Nova Arianto mengaku ada beberapa pemain diaspora yang menarik perhatiannya untuk dipanggil mengikuti seleksi timnas U-16 Indonesia.

Baca Selengkapnya

Seleksi Timnas U-16, Nova Arianto Pasang Music Box untuk Atasi Kecemasan Para Pemain

27 Februari 2024

Seleksi Timnas U-16, Nova Arianto Pasang Music Box untuk Atasi Kecemasan Para Pemain

Nova Arianto berharap diputarnya musik saat latihan dapat membuat calon pemain timnas U-16 Indonesia lebih rileks.

Baca Selengkapnya

Seleksi Timnas U-16 Tahap Pertama Selesai, Nova Arianto Soroti Perbedaan Kualitas Pemain pada 3 Gelombang

27 Februari 2024

Seleksi Timnas U-16 Tahap Pertama Selesai, Nova Arianto Soroti Perbedaan Kualitas Pemain pada 3 Gelombang

Nova Arianto belum menentukan siapa saja pemain yang diambil dari seleksi timnas U-16 Indonesia tahap pertama. Tahap kedua akan dimulai akhir Maret.

Baca Selengkapnya