Tenggat Transfer, Arsenal Buru Bek Tengah, Abaikan Coutinho?

Reporter

Terjemahan

Editor

Hari Prasetyo

Rabu, 7 Agustus 2019 09:23 WIB

Pemain Juventus Daniele Rugani, berduel dengan pemain Atalanta Alejandro Gomez pada pertandingan Liga Italia di Juventus Arena, Turin, 3 Desember 2016. Valerio Pennicino/Getty Images

TEMPO.CO, Jakarta - Arsenal sekarang lebih memprioritaskan mendapatkan bek tengah yang baru. Hal itu terjadi setelah pada Selasa, 6 Agustus 2019, Laurent Koscielny dinyatakan resmi dalam proses kepindahan ke Bordeaux di Liga 1 Prancis.

Perburuan pemain yang dipicu dari proses kepindahan Koscielny –bek tengah kawakan yang sebenarnya masih punya sisa satu tahun kontrak di Arsenal- menggeser prioritas Gunners yang sebelumnya melirik pemain lini tengah Phillipe Countinho dari Barcelona.

Perwakilan Countinho, Giuliano Bertolucci dan Kia Joorabchian, dikabarkan sudah menghubungi Arsenal untuk membicarkan peluang meminjam gelandang Brasil itu dari Barcelona.

Coutinho sendiri membuka pintu untuk hengkang dari Barcelona pada musim panas 2019 ini setelah 18 bulan tak jadi pemain starter di raksasa La Liga Spanyol tersebut.

Tapi, kemudian, manajemen Arsenal dikabarkam sudah mengatakan kepada perwakilan Coutinho bahwa untuk saat ini Gunners berfokus untuk mendapatkan seorang bek tengah yang baru.

Advertising
Advertising

Untuk sementara buat menghadapi pertandingan perdana Liga Primer Inggris di kandang Newcastle United, Minggu, 11 Agustus 2019, Manajer Arsenal, Unai Emery, diperkirakan akan menurunkan Sokratis Papastathopoulos dan Calum Chambers sebagai duet bek tengah. Emery juga punya Shkodran Mustafi, meski pemain ini disiapkan Arsenal untuk dijual. Adapun Rob Holding masih pemulihan cedera.

Arsenal tertarik kepada pemain belakang RB Leipzig, Dayot Upamacano, dan bek Juventus, Daniele Rugani. Tapi, harganya belum cocok. Leipzig minta 70 juta pound sterling atau sekitar Rp 1,2 trilun buat pemain Prancis berusia 20 tahun itu. Juventus mematok 50 juta pound buat pemain Italia berumur 25 tahun tersebut.

Berita terkait

Begini Kata Xavi Hernandez setelah Barcelona Kalah Bersaing dan Real Madrid Menjadi Juara Liga Spanyol 2023/2024

1 hari lalu

Begini Kata Xavi Hernandez setelah Barcelona Kalah Bersaing dan Real Madrid Menjadi Juara Liga Spanyol 2023/2024

Barcelona dipastikan tanpa gelar musim ini setelah Real Madrid menjuarai La Liga 2023/2024 dengan empat laga tersisa. Apa kata Xavi Hernandez?

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Arsenal dan Manchester City Menang, Persaingan Juara Tetap Ketat

1 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Arsenal dan Manchester City Menang, Persaingan Juara Tetap Ketat

Dua klub papan atas Liga Inggris, Manchester City dan Arsenal, tetap bersaing ketat dalam perebutan gelar juara. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024, Ini 5 Faktor Kunci Penentu Keberhasilan Mereka

1 hari lalu

Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024, Ini 5 Faktor Kunci Penentu Keberhasilan Mereka

Real Madrid berhasil merebut gelar juara Liga Spanyol (La Liga) ke-36, Sabtu, 4 Mei 2024. Ini lima faktor kunci penentu keberhasilan mereka.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Jadi Juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona Kalah 2-4 dari Girona

1 hari lalu

Real Madrid Jadi Juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona Kalah 2-4 dari Girona

Real Madrid dipastikan menjadi juara La Liga Spanyol 2023/2024 setelah Barcelona kalah 2-4 dari Girona dalam dalam laga ke-34.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Arsenal Menang 3-0 atas Bournemouth, Declan Rice Cetak Gol dan Assist

1 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Arsenal Menang 3-0 atas Bournemouth, Declan Rice Cetak Gol dan Assist

Arsenal memetik kemenangan 3-0 atas Bournemouth dalam laga Liga Inggris 2023-2024 pekan ke-36 di Stadion Emirates pada Sabtu, 4 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Arsenal vs Bournemouth di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Terkini Tim, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Prediksi Arsenal vs Bournemouth di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Laga Arsenal vs Bournemouth akan tersaji pada pekan ke-36 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners diunggulkan memetik kemenangan.

Baca Selengkapnya

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

5 hari lalu

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

Arsenal berpeluang menjadi juara Liga Inggris musim ini. Siapa saja pemain kunci mereka?

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-33 dan Skenario Perebutan Juara setelah Barcelona Kalahkan Valencia 4-2

6 hari lalu

Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-33 dan Skenario Perebutan Juara setelah Barcelona Kalahkan Valencia 4-2

Trigol (hatrick) Robert Lewandowski membawa Barcelona menang 4-2 atas 10 pemain Valencia dalam pertandingan pekan ke-33 Liga Spanyol.

Baca Selengkapnya

5 Destinasi Wisata yang Jadi Sarang Copet di Eropa Menurut Survei Baru, Turis Harus Hati-hati

6 hari lalu

5 Destinasi Wisata yang Jadi Sarang Copet di Eropa Menurut Survei Baru, Turis Harus Hati-hati

Atraksi terkenal adalah salah satu tempat beraksi bagi pencopet karena perhatian wisatawan cenderung terganggu.

Baca Selengkapnya

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

6 hari lalu

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

Kemenangan Arsenal atas Tottenham Hotspur pada pekan ke-35 Liga Inggris menjaga peluang The Gunners meraih gelar Liga Inggris.

Baca Selengkapnya