Jurgen Klopp Mau Pensiun dari Liverpool, Begini Rencananya

Reporter

Tempo.co

Editor

Hari Prasetyo

Rabu, 21 Agustus 2019 14:20 WIB

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp. REUTERS/Albert Gea

TEMPO.CO, Jakarta – Jurgen Klopp mengatkan bahwa dalam dua hingga tiga tahun mendatang, dirinya mungkin sudah tidak bersama Liverpool lagi. Hal tersebut ia ungkapkan saat menghadiri sebuah acara penghargaan pelatih terbaik tahun ini dari sebuah surat kabar berpengaruh di Jerman. “Saya berharap untuk terus seperti ini, tetapi dalam dua, tiga tahun saya tidak tahu apa yang akan terjadi. Mungkin saya akan pensiun, “katanya.

Pernyataan tersebut seperti menjawab pernyataan yang sebelumnya ia ungkapkan di awal tahun lalu bahwa ia berencana untuk pensiun dini. "Ada kemungkinan bahwa saya akan mengakhiri karir saya jauh lebih awal daripada yang biasanya dilakukan oleh pelatih,” kata pria 52 tahun itu. Walaupun hal tersebut menurutnya kemungkinan tidak akan terjadi, namun ia ingin publik tidak perlu kaget manakala itu benar terjadi.

Jurgen Klopp saat ini masih tercatat sebagi pelatih Liverpool dengan kontrak yang berlaku hingga 2022. Dilansir dari Mirror.co.uk, pemilik klub ini dikabarkan sangat ingin mengikatnya dengan kontrak baru. Tetapi, Klopp sejauh ini menolak tawaran tersebut. Dengan adanya dua hingga tiga musim tersisa, Liverpool harus segera mencari pengganti dari Klopp untuk mempertahankan prestasi yang telah mereka raih sejauh ini.

Beralih dari Brendan Rodgers pada 2015, Klopp telah menjadi saksi adanya perubahan performa The Reds dan menjadi kunci adanya berbagai prestasi yang diraih oleh klub asuhannya. Salah satu pencapaian yang patut diapresiasi adalah saat pada musim lalu The Reds berhasil menempati posisi kedua setelah terpaut satu angka dari Manchester City.

Walaupun gagal menempati peringkat pertama, namun performa Liverpool pada musim lalu sangat baik. Bahkan, dilansir Anfield-online.co.uk, musim kemarin menjadi perolehan terbaik mereka sejak 10 tahun terakhir. Selama menjalani musim 2018/2019, mereka hanya kalah satu kali dan seri sebanyak tujuh kali.

Advertising
Advertising

Kekalahan tersebut didapat saat pertandingan melawan Manchester City yang digelar di kandang The Citizens pada pekan ke 21 Liga Primer Inggris. Saat itu Liverpool hanya berhasil mencetak satu gol. Sedangkan City berhasil melesakkan dua gol kedalam gawang Liverpool lewat Sergio Aguero dan Leroy Sane.

RIDWAN KUSUMA AL-AZIZ

Berita terkait

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

1 hari lalu

Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

Hasil seri 2-2 yang diderita Liverpool di kandang West Ham pada Liga Inggris pekan ke-35 diwarnai perselisihan Mo Salah dan Jurgen Klopp.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

1 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

Hasil Liga Inggris pekan ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea bermain seri. Sedangkan Sheffield United kalah dan terdegradasi.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

1 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

Liverpool ditahan imbang 2-2 oleh West Ham dalam pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Arne Slot Dikabarkan Sudah Sepakat untuk Jadi Pelatih Liverpool, Gantikan Jurgen Klopp Musim Depan

2 hari lalu

Arne Slot Dikabarkan Sudah Sepakat untuk Jadi Pelatih Liverpool, Gantikan Jurgen Klopp Musim Depan

Pelatih Feyenoord Arne Slot dikabarkan akan menjadi pengganti Jurgen Klopp di Liverpool untuk musim depan.

Baca Selengkapnya

Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

4 hari lalu

Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

Liverpool melirik pelatih Feyenoord Arne Slot untuk menggantikan Jurgen Klopp

Baca Selengkapnya

Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

4 hari lalu

Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

Kapten Liverpool Virgil van Dijk mendesak para pemain untuk segera bangkit setelah kekalahan Derby Merseyside melawan Everton.

Baca Selengkapnya

Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

4 hari lalu

Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

Manajer Liverpool Jurgen Klopp meminta maaf kepada para penggemar setelah kekalahan 2-0 dari Everton dalam Derby Merseyside.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

4 hari lalu

Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

Manajer Liverpool, Jurgen Klopp, meminta maaf kepada para penggemar setelah timnya kalah 2-0 dari Everton dalam derby Merseyside Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

4 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

Hasil Liga Inggris pada Kamis dinihari, 25 April 2024: Liverpool kalah dari Everton, sedangkan Manchester United mengalahkan Sheffield United.

Baca Selengkapnya

Everton vs Liverpool, Jurgen Klopp Ingin Jaga Peluang Juara Liga Inggris

4 hari lalu

Everton vs Liverpool, Jurgen Klopp Ingin Jaga Peluang Juara Liga Inggris

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp mengatakan pertandingan bertajuk Derby Merseyside melawan Everton pada pekan ke-34 Liga Inggris penting.

Baca Selengkapnya