Barcelona Diminta Selesaikan Kesepakatan Pertukaran Arthur Melo

Jumat, 26 Juni 2020 20:15 WIB

Pesepak bola asal Brasil, Arthur Melo, berpose mengenakan kostum berlogo Barcelona di Stadion Camp Nou, Barcelona, Spanyol, 11 Juli 2018. Arthur Melo didatangkan dari Gremio. REUTERS/Albert Gea

TEMPO.CO, Jakarta - Klub raksasa Juventus meminta Barcelona segera menyelesaikan kesepakatan dalam pertukaran dua gelandang Arthur Melo dan Miralem Pjanic pada bursa transfer mendatang. Dilaporkan Marca, 26 Juni 2020, penyelesaian kesepatakan disebut-sebut bisa membantu La Blaugrana menyeimbangkan pambukuan laporan keuangan sebelum masuk ke musim kompetisi mendatang. .

Arthur akan bergabung dengan juara bertahan Serie A dengan kesepakatan 70 juta euro atau setara Rp 1,2 triliun. Sedangkan, Juventus mematok harga 60 juta euro untuk transfer Pjanic. Pemain internasional Bosnia itu dilaporkan telah menolak tawaran dari Chelsea dan Paris Saint-Germain untuk mencapai kesepakatan kontrak dengan klub Catalan.

Pjanic, 30, bergabung dengan Bianconeri dari Roma pada musim panas 2016 dan telah mencatat 170 penampilan dalam jangka waktu itu, mencetak 22 gol. Arthur bergabung dengan Blaugrana pada 2018 dalam kesepakatan dari Gremio senilai awal 31 juta euro. Dikutip dari Football Espana, Arthur memiliki kontrak dengan klub sampai musim panas 2024 dengan klausul rilis 400 juta euro, sementara transfermarkt memberinya nilai pasar dari 55 juta euro.

Sementara itu, Arthur Melo akan melakukan perjalanan ke Turin akhir pekan ini untuk menjalani pemeriksaan medis menjelang kepindahannya ke Juventus. Kesepakatan itu didapatkan setelah Barcelona akan menghadapi Celta Vigo, akhir pekan ini. Ia masih masuk dalam rencana Setien untuk memburu gelar juara La Liga, terlebih lagi ketika Frenkie de Jong dan Sergio Busquets masih cedera.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Real Madrid di Ambang Juara Liga Spanyol, Carlo Ancelotti Segera Lewati Catatan Prestasi Zinedine Zidane

1 hari lalu

Real Madrid di Ambang Juara Liga Spanyol, Carlo Ancelotti Segera Lewati Catatan Prestasi Zinedine Zidane

Real Madrid selangkah lagi menjadi juara Liga Spanyol 2023-2024. Pelatih Carlo Ancelotti segera bisa melewati catatan prestasi Zinedine Zidane.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Spanyol: Kalahkan Sociedad 1-0, Kapan Real Madrid Juara?

2 hari lalu

Klasemen Liga Spanyol: Kalahkan Sociedad 1-0, Kapan Real Madrid Juara?

Real Madrid kian kokoh di puncak klasemen Liga Spanyol setelah mengalahkan Real Sociedad 1-0 pada pekan ke-33. Simak skenario juara dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Xavi Hernandez Berubah Pikiran, Putuskan Tetap Bertahan di Barcelona pada Musim Depan

4 hari lalu

Xavi Hernandez Berubah Pikiran, Putuskan Tetap Bertahan di Barcelona pada Musim Depan

Xavi Hernandez berubah pikiran dan memutuskan untuk tetap menjadi pelatih Barcelona pada musim depan.

Baca Selengkapnya

Juventus Tetap Lolos ke Final Copa Italia 2023/2024 meski Ditekuk Lazio di Leg Kedua

5 hari lalu

Juventus Tetap Lolos ke Final Copa Italia 2023/2024 meski Ditekuk Lazio di Leg Kedua

Juventus lolos ke final Copa Italia 2023/2024 meski kalah 1-2 oleh Lazio dalam laga semifinal leg kedua. Melaju dengan agregat 3-2.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-32: Real Madrid Kalahkan Barcelona 3-2 di El Clasico

7 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-32: Real Madrid Kalahkan Barcelona 3-2 di El Clasico

Real Madrid memenangi laga El Clasico melawan Barcelona pada pekan ke-32 Liga Spanyol. Mereka mengalahkan rivalnya dengan skor 3-2.

Baca Selengkapnya

Prediksi Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico Pekan 32 Liga Spanyol Malam Ini

7 hari lalu

Prediksi Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico Pekan 32 Liga Spanyol Malam Ini

Duel Real Madrid vs Barcelona dalam El Clasico pekan ke-32 ini akan jadi laga penting dalam penentuan gelar juara Liga Spanyol musim ini.

Baca Selengkapnya

Jadwal El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Malam Ini, Ancelotti: Kemenangan Akan Dekatkan Kami dengan Gelar Juara

8 hari lalu

Jadwal El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Malam Ini, Ancelotti: Kemenangan Akan Dekatkan Kami dengan Gelar Juara

Real Madrid akan menghadapi rival abadi mereka, Barcelona, pada pertandingan El Clasico pekan ke-32 Liga Spanyol. Ancelotti targetkan kemenangan.

Baca Selengkapnya

Berita Liga 1: Persebaya Surabaya Perpanjang Kontrak Bruno Moreira hingga 2026

8 hari lalu

Berita Liga 1: Persebaya Surabaya Perpanjang Kontrak Bruno Moreira hingga 2026

Klub Liga 1 Persebaya Surabaya memperpanjang kontrak pemain asingnya, Bruno Moreira selama dua tahun.

Baca Selengkapnya

Mengenal Nacho yang Dikabarkan akan Hengkang dari Real Madrid

8 hari lalu

Mengenal Nacho yang Dikabarkan akan Hengkang dari Real Madrid

Nacho Fernandez dikabarkan akan meninggalkan Real Madrid pada akhir musim 2023-2024

Baca Selengkapnya

Barcelona Hapus Rute Bus dari Peta Online, Ini Alasannya

9 hari lalu

Barcelona Hapus Rute Bus dari Peta Online, Ini Alasannya

Selama bertahun-tahun, penduduk lingkungan La Salut di Barcelona harus berebut bus dengan banyak wisatawan.

Baca Selengkapnya