Harry Maguire Tetap Jadi Kapten Manchester United

Reporter

Terjemahan

Minggu, 13 September 2020 04:54 WIB

Ekspresi Manchester United Harry Maguire, setelah timnya ditahan imbang Club Brugge dalam pertandingan leg pertama babak 32 besar Liga Europa di Stadion Jan Breydel, Bruges, Belgia, 21 Februari 2020. REUTERS/Francois Lenoir

TEMPO.CO, Jakarta - Harry Maguire akan tetap menjadi kapten Manchester United. Kasus yang menimpanya di Mykonos Yunani awal musim panas ini tidak membuat bek asal Inggris itu kehilangan ban kapten di timnya.

Manajer Man United Ole Gunnar Solskjaer mengkonfirmasi mengenai hal itu saat berbicara kepada MUTV, seperti dikutip dari Mirror.

Bulan lalu, Maguire ditangkap dan didakwa di Pulau Mykonos. Dia dijatuhi hukuman penjara menyusul terjadinya pertengkaran di pulau itu. Namun hukuman itu ditangguhkan.

Baca juga: Berita MU: Harry Maguire Divonis Bersalah di Yunani, Langsung Banding

Maguire bersikeras dirinya tidak bersalah dan mengajukan banding setelah dinyatakan bersalah atas tuduhan penyerangan, menolak penangkapan dan percobaan penyuapan. Nantinya akan ada persidangan ulang.

Karena kasus yang menimpanya itu, Maguire dicoret dari Timnas Inggris melawan Islandia dan Denmark. Berbeda dengan di timnas, Solskjaer tidak melepas ban kapten dari lengannya setelah kasus tersebut.

Baca juga: Skuad Timnas Inggris: Harry Maguire Dicoret karena Kasus Hukum di Yunani

Advertising
Advertising

"Harry tentu mengalami musim panas yang sulit," kata Solskjaer kepada MUTV.

"Dia tidak mendapat istirahat lama. Istirahatnya berbeda dengan yang lain, karenanya kami memberinya waktu beberapa hari lagi dan setelah itu dia kembali dan tampak baik-baik saja."

Solskjaer menambahkan, "Bagi saya, dia pemain top, top yang sesungguhnya, seseorang dan selalu menjadi laki-laki tegas dengan nilai-nilai yang benar. Jadi saya sangat berharap kita dapat melihat Harry melakukan yang terbaik."

Harry Maguire tak pernah absen membela Manchester United di Liga Premier lalu, serta tampil 17 kali di kompetisi lain selama musim lalu.

MIRROR

Berita terkait

Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

51 menit lalu

Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

Dalam wawancara dengan DAZN pekan lalu, Bruno Fernandes mengatakan dia akan mempertimbangkan masa depannya di Manchester United setelah Euro 2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Crystal Palace vs Manchester United di Liga Inggris: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

8 jam lalu

Prediksi Crystal Palace vs Manchester United di Liga Inggris: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Pertandingan Crystal Palace vs Manchester United akan tersaji pada pekan ke-36 Liga Inggris atau Premier League musim 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

8 hari lalu

Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

Erik ten Hag meminta maaf kepada pendukung tim setelah Manchester United ditahan Burnley di pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

8 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea Seri; Sheffield United Terdegradasi

Hasil Liga Inggris pekan ke-35: Liverpool, Manchester United, dan Chelsea bermain seri. Sedangkan Sheffield United kalah dan terdegradasi.

Baca Selengkapnya

Wonderkid Manchester United, Mengenal Ethan Wheatley

10 hari lalu

Wonderkid Manchester United, Mengenal Ethan Wheatley

Ethan Wheatley debut pertamanya di bawah asuhan Erik ten Hag dalam tim senior Manchester United menghadapi Sheffield Rabu, 24 April 2024

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

11 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

Hasil Liga Inggris pada Kamis dinihari, 25 April 2024: Liverpool kalah dari Everton, sedangkan Manchester United mengalahkan Sheffield United.

Baca Selengkapnya

Manchester United Lolos ke Final Piala FA, Kalahkan Coventry Lewat Adu Penalti

14 hari lalu

Manchester United Lolos ke Final Piala FA, Kalahkan Coventry Lewat Adu Penalti

Manchester United (MU) melaju ke final Piala FA seusai menyingkirkan Coventry City lewat drama adu penalti.

Baca Selengkapnya

Pengakuan Bos Manchester United Erik ten Hag, Hanya Sekali Punya Tim Terkuat dalam 18 Bulan Terakhir

15 hari lalu

Pengakuan Bos Manchester United Erik ten Hag, Hanya Sekali Punya Tim Terkuat dalam 18 Bulan Terakhir

Menjelang laga semifinal Manchester United melawan Coventry City di semifinal Piala FA, Erik ten Hag mengungkapkan pengakuan mengejutkan.

Baca Selengkapnya

Prediksi Duel Semifinal Piala FA Coventry City vs Manchester United Malam Ini

15 hari lalu

Prediksi Duel Semifinal Piala FA Coventry City vs Manchester United Malam Ini

Pemenang duel Coventry City vs Manchester United ini akan berhadapan dengan Manchester City yang sudah memastikan lolos final Piala FA.

Baca Selengkapnya

Coventry City vs Manchester United, Erik Ten Hag Akui Bakal Jadi Laga Berat di Piala FA

16 hari lalu

Coventry City vs Manchester United, Erik Ten Hag Akui Bakal Jadi Laga Berat di Piala FA

Manchester United membidik trofi Piala FA untuk mengobati kekecewaan buruknya penampilan tim di Liga Inggris musim ini.

Baca Selengkapnya