Laga Tottenham Hotspur Vs Fulham Ditunda, Begini Kata Jose Mourinho

Reporter

Terjemahan

Editor

Febriyan

Kamis, 31 Desember 2020 09:07 WIB

Striker Tottenham Hotspur, Harry Kane melakukan selebrasi usai menjebol gawang Fulham dalam laga Piala FA di stadion Craven Cottage di London, Inggris, 19 Februari 2017. Tiga gol Kane, bawa timnya lanjut ke babak perempat final Piala FA. AP Photo

TEMPO.CO, Jakarta - Laga Tottenham Hotspur vs Fulham yang seharusnya digelar pada Kamis dini hari tadi ditunda karena terjadinya penyebaran Covid-19 di tim tamu. Pembatalan yang terkesan mendadak itu pun mendapat sorotan dari Manajer Tottenham Hotspur, Jose Mourinho.

Dalam unggahannya di media sosial Instagram, Mourinho tampak kesal karena laga tersebut sempat bernasib tak jelas hanya beberapa jam sebelum pertandingan. Dia pun menyindir Liga Inggris sebagai liga terbaik di dunia.

"Pertandingan pukul 06.00 sore... Kami masih tak tahu apakah kami akan bisa bermain. Liga terbaik di dunia," tulisnya dalam uketerangan video yang menunjukkan skuad Tottenham telah bersiap di loby hotel tempat mereka menginap.

Pembatalan pertandingan itu memang sangat mendadak, hanya beberapa jam sebelum laga dimulai. Otoritas Liga Inggris menyatakan bahwa mereka terpaksa melakukan pembatalan itu setelah Fulham melaporkan bahwa sejumlah anggota tim mereka dinyatakan positif Covid-19 serta sejumlah lainnya menunjukkan gejala terjangkit virus tersebut.

"Keputusan untuk menunda pertandingan telah diambil sebagai bentuk pencegahan dan karena kesehatan para pemain dan staf merupakan prioritas utama," kata otoritas Liga Inggris dalam pernyataan resminya.

Advertising
Advertising

Laga Tottenham Hotspur vs Fulham menjadi yang ketiga mengalami penundaan dalam kurun waktu sebulan terakhir. Pada awal bulan lalu, laga Newcastle vs Aston Villa juga ditunda karena adanya penularan Covid-19 di kubu tim tuan rumah.

Pada Selasa kemarin, laga Everton vs Manchester City juga mengalami penundaan karena alasan yang sama. Tiga anggota tim Manchester City disebut positif Covid-19, menyusul empat orang yang sudah divonis positif sebelumnya.

FA, PSSI-nya Inggris, menyebutkan bahwa dalam kurun waktu 21-27 Desember lalu saja terjadi peningkatan kasus positif Covid-19 diantara anggota tim-tim Liga Inggris. Mereka mencatat setidaknya 18 orang dinyatakan posiitif dan merupakan angka terbesar musim ini.

SKY SPORTS

Berita terkait

Manchester City dan Arsenal Berebut Gelar Juara Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, Skenario, dan Fakta Menarik

3 jam lalu

Manchester City dan Arsenal Berebut Gelar Juara Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, Skenario, dan Fakta Menarik

Persaingan Manchester City dan Arsenal untuk memperebutkan gelar juara Liga Inggris 2023-2024 akan memuncak pada Minggu malam, 19 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal Liga Inggris Pekan Terakhir Minggu Malam 19 Mei 2024: Simak Hal-hal Menarik untuk Dinantikan

4 jam lalu

Jadwal Liga Inggris Pekan Terakhir Minggu Malam 19 Mei 2024: Simak Hal-hal Menarik untuk Dinantikan

Jadwal Liga Inggris pekan terakhir atau pekan ke-38 akan hadir pada Minggu, 19 Mei 2024. Seluruh pertandingan akan berlangsung serentak mulai 22.00.

Baca Selengkapnya

Jurgen Klopp Jalani Laga Perpisahan di Liga Inggris Minggu Malam Ini 19 Mei, Simak Deretan Prestasinya di Liverpool

5 jam lalu

Jurgen Klopp Jalani Laga Perpisahan di Liga Inggris Minggu Malam Ini 19 Mei, Simak Deretan Prestasinya di Liverpool

Jurgen Klopp akan mengucap salam perpisahan dalam pertandingan pamungkasnya bersama Liverpool di Liga Inggris Minggu malam, 19 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Mengenal Joel Matip yang akan Hengkang dari Liverpool

8 jam lalu

Mengenal Joel Matip yang akan Hengkang dari Liverpool

Bek Liverpool Joel Matip akan hengkang dari Liverpool setelah delapan tahun bermarkas di Anfield

Baca Selengkapnya

Thiago Alcantara akan Hengkang dari Liverpool, Begini Perjalanan Kariernya

9 jam lalu

Thiago Alcantara akan Hengkang dari Liverpool, Begini Perjalanan Kariernya

Thiago Alcantara akan meninggalkan Liverpool pada akhir musim ini

Baca Selengkapnya

Jelang Manchester City vs West Ham, Pep Guardiola Rasakan Kekacauan Serupa Musim 2021-2022

10 jam lalu

Jelang Manchester City vs West Ham, Pep Guardiola Rasakan Kekacauan Serupa Musim 2021-2022

Manajer Manchester City Pep Guardiola mengaku waspada menghadapi permainan West Ham United dan David Moyes di laga pamungkas Liga Inggris musim ini.

Baca Selengkapnya

Terkini: Penjelasan Wamendag Aturan Impor Tiga Kali Direvisi, Derita Warga Sekitar Smelter Nikel PT KFI

11 jam lalu

Terkini: Penjelasan Wamendag Aturan Impor Tiga Kali Direvisi, Derita Warga Sekitar Smelter Nikel PT KFI

Pemerintah telah merevisi kebijakan impor menjadi Peraturan Menteri Perdagangan atau Permendag Nomor 8 Tahun 2024. Wamendag sebut alasannya.

Baca Selengkapnya

Kepergian Jurgen Klopp dari Liverpool dan Warisannya di Anfield

13 jam lalu

Kepergian Jurgen Klopp dari Liverpool dan Warisannya di Anfield

Bagaimana Jurgen Klopp menjadi begitu berpengaruh untuk pendukung Liverpool dan Kota Merseyside?

Baca Selengkapnya

OJK Ungkap Potensi Kredit Bermasalah Perbankan usai Relaksasi Restrukturisasi Pandemi Dihentikan

14 jam lalu

OJK Ungkap Potensi Kredit Bermasalah Perbankan usai Relaksasi Restrukturisasi Pandemi Dihentikan

OJK mengungkap prediksi kredit bermasalah perbankan.

Baca Selengkapnya

Manajer West Ham David Moyes Tidak Akan Bantu Manchester City dan Arsenal Berburu Gelar Liga Inggris

15 jam lalu

Manajer West Ham David Moyes Tidak Akan Bantu Manchester City dan Arsenal Berburu Gelar Liga Inggris

West Ham United punya pengaruh besar dalam perebutan gelar juara Liga Inggris pekan ini. Bagaimana pengaruhnya?

Baca Selengkapnya