Hasil Liga Champions: Juventus Menang, FC Porto yang Raih Tiket Perempat Final

Reporter

Terjemahan

Editor

Nurdin Saleh

Rabu, 10 Maret 2021 05:47 WIB

Pemain Porto Manafa dan pemain Juventus Alvaro Morata dalam pertandingan leg kedua babak 16 besar Liga Champions, Rabu dinihari WIB, 10 Maret 2021. REUTERS/Massimo Pinca

TEMPO.CO, Jakarta - Pertandingan Juventus vs FC Porto dalam leg kedua babak 16 besar Liga Champions, Juventus Stadium, Turin, Rabu dinihari, berlangsung hingga babak perpanjangan waktu. Juventus menang 3-2 tapi akhirnya tetap gagal lolos ke babak perempat final. Skor agregat menjadi 4-4 dan Porto melaju berkat keunggulan gol tandang.

Juventus kebobolan lebih dahulu, oleh gol penalti Sergio Oliveira pada menit ke-19. Penalti dihadiahkan wasit pada FC Porto karena Merih Demiral melakukan pelanggaran di kotak terlarang.

Si Nyonya Tua membalas lewat gol Federico Chiesa pada menit ke-49. Gol ini dia cetak setelah memanfaatkan umpan Cristiano Ronaldo.

Pemain Juventus Federico Chiesa saat berselebrasi. REUTERS/Massimo Pinca

Juventus kemudian mendapat keuntungan jumlah pemain. Pada menit ke-54, Mehdi Taremi diusir wasit karena mendapat kartu kuning kedua.

Tak lama berselang, pada menit ke-63, Federico Chiesa kembali mencetak gol buat Juventus . Kali ini ia mendapat assist dari Juan Cuadrado.

Skor 2-1 bertahan hingga babak reguler usai. Skor akhir menjadi 3-3, sehingga harus dilakukan babak perpanjangan waktu.

Pada babak perpanjangan, pemain FC Porto Sergio Oliveira mencetak gol pada menit ke-115, membuat skor menjadi 2-2. Tapi, Adrien Rabiot mampu memastikan kemenangan Juventus dengan golnya pada menit ke-117.

Pemain Porto Sergio Oliveira melakukan selebrasi. Ia menjadi pahlawan timnya dengan memborong dua gol ke gawang Juventus. REUTERS/Massimo Pinca

Advertising
Advertising

Skor akhir di laga itu menjadi 3-2 dan skor agregat menjadi 4-4. FC Porto lolos ke babak perempat final berkat keunggulan gol tandang.

FC Porto lolos menyusul Borussia Dortmud yang berhasil menyingkirkan Sevilla. Dortmund ditahan Sevilla 2-2 pada laga kandangnya, Rabu dinihari tadi, tapi melaju berkat kemenangan agregat 5-4.

Baca Juga: Laporan Pertandingan Liga Champions Borussia Dortmund vs Sevilla

Pada Kamis dinihari nantu akan hadir dua laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions lain. Liverpool akan menjamu RB Leipzig, sedangkan PSG menyambut Barcelona. Kedua tuan rumah sama-sama sudah menang di leg pertama. Liverpool unggul 2-0, sedangkan PSG menang 4-1.

Berita terkait

Prediksi Real Madrid vs Bayern Munchen di Leg 2 Semifinal Liga Champions Rabu Malam Ini

53 menit lalu

Prediksi Real Madrid vs Bayern Munchen di Leg 2 Semifinal Liga Champions Rabu Malam Ini

Simak kabar kedua tim, serta perkiraan susunan pemain dan prediksi pertandingan Real Madrid vs Bayern Munchen di leg kedua semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Jadwal Live Liga Champions Kamis Dinihari 9 Mei 2024: Leg Kedua Semifinal Real Madrid vs Bayern Munchen

58 menit lalu

Jadwal Live Liga Champions Kamis Dinihari 9 Mei 2024: Leg Kedua Semifinal Real Madrid vs Bayern Munchen

Jadwal Liga Champions akan kembali hadir Kamis dinihari, 9 Mei 2024, yakni leg kedua semifinal Real Madrid vs Bayern Munchen.

Baca Selengkapnya

Borussia Dortmund Kalahkan PSG untuk Rebut Tiket Final Liga Champions, Mats Hummels Jadi Pemain Terbaik dan Torehkan Rekor

1 jam lalu

Borussia Dortmund Kalahkan PSG untuk Rebut Tiket Final Liga Champions, Mats Hummels Jadi Pemain Terbaik dan Torehkan Rekor

Mats Hummels menjadi pahlawan saat Borussia Dortmund lolos ke final Liga Champions 2023/2024 dengan menyingkirkan PSG.

Baca Selengkapnya

PSG Disingkirkan Borussia Dortmund di Semifinal Liga Champions, Luis Enrique Lakukan Hal yang Tak Biasa Seusai Laga

2 jam lalu

PSG Disingkirkan Borussia Dortmund di Semifinal Liga Champions, Luis Enrique Lakukan Hal yang Tak Biasa Seusai Laga

Paris Saint-Germain (PSG) gagal lolos ke final Liga Champions 2023/2024 setelah kalah agregat 0-2 dari Borussia Dortmund. Apa kata Luis Enrique?

Baca Selengkapnya

Begini Komentar Edin Terzic setelah Bawa Borussia Dortmund Lolos ke Final Liga Champions dengan Singkirkan PSG

2 jam lalu

Begini Komentar Edin Terzic setelah Bawa Borussia Dortmund Lolos ke Final Liga Champions dengan Singkirkan PSG

Borussia Dortmund menyingkirkan PSG di babak semifinal Liga Champions. Klub Liga Jerman ini lolos ke final dengan mengantongi agregat 2-0.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Champions: Borussia Dortmund Lolos ke Babak Final, Singkirkan PSG dengan Agregat 2-0

3 jam lalu

Hasil Liga Champions: Borussia Dortmund Lolos ke Babak Final, Singkirkan PSG dengan Agregat 2-0

Borussia Dortmund lolos ke final Liga Champions 2023/2024. Mereka menang 1-0 di markas PSG, Rabu dinihari, 8 Mei 2024, dan melaju dengan agregat 2-0.

Baca Selengkapnya

PSG vs Borussia Dortmund: Pelatih Edin Terzic Kembali Menanti Daya Magis Jadon Sancho

15 jam lalu

PSG vs Borussia Dortmund: Pelatih Edin Terzic Kembali Menanti Daya Magis Jadon Sancho

Jadon Sancho diharapkan kembali tampil gemilang pada laga leg kedua Liga Champions antara PSG vs Borussia Dortmund.

Baca Selengkapnya

Duel PSG vs Borussia Dortmund di Semifinal Kedua Liga Champions, Edin Terzic Waspada Rekor Buruk Timnya

17 jam lalu

Duel PSG vs Borussia Dortmund di Semifinal Kedua Liga Champions, Edin Terzic Waspada Rekor Buruk Timnya

Duel Paris Saint-Germain atau PSG vs Borussia Dortmund akan terjadi pada leg kedua babak semifinal Liga Champions 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi PSG vs Borussia Dortmund di Leg 2 Semifinal Liga Champions Selasa Malam Ini

23 jam lalu

Prediksi PSG vs Borussia Dortmund di Leg 2 Semifinal Liga Champions Selasa Malam Ini

Simak kabar terbaru kedua tim serta perkiraan susunan dan prediksi pertandingan PSG vs Borussia Dortmund di leg kedua semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Liga Champions Malam Ini: PSG Usung Misi Bangkit, Luis Enrique Targetkan Gol Cepat vs Borussia Dortmund

1 hari lalu

Liga Champions Malam Ini: PSG Usung Misi Bangkit, Luis Enrique Targetkan Gol Cepat vs Borussia Dortmund

Pelatih PSG Luis Enrique mengatakan timnya harus mencetak gol lebih awal saat melawan Borussia Dortmund pada leg kedua semifinal Liga Champions.

Baca Selengkapnya