Piala Menpora 2021: Lawan Persija di Perempat Final, Barito Putera Siap Tempur

Reporter

Tempo.co

Minggu, 4 April 2021 11:52 WIB

Barito Putera menjadi runner up Grup A yang lolos ke perempat final Piala Menpora 2021. Instagram

TEMPO.CO, Jakarta - Barito Putera akan menghadapi Persija Jakarta di perempat final Piala Menpora 2021. Pertarungan kedua tim akan berlangsung di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, pada Sabtu, 10 April 2021, mulai 18.15 WIB dan disiarkan live di Indosiar.

Pelatih Barito Putera, Djadjang Nurdjaman mengatakan timnya dalam kondisi siap tempur. Djanur, biasa dia disapa, menegaskan timnya selalu siap bermain di mana saja dan tak gentar dengan tren bagus Persija saat bermain di Malang.

"Kami sudah terbiasa main di mana saja, jadi enggak ada masalah," kata mantan pelatih Persib Bandung dan Persebaya Surabaya ini.

Baca Juga: Piala Menpora 2021: Jadwal Perempat Final Persija Jakarta vs Barito Putera

Pelatih Barito Putera, Djadjang Nurdjaman alias Djanur. (liga-indonesia.id)

Pelatih berusia 62 tahun itu mengakui pertandingan melawan Persija yang memiliki keunggulan materi pemain, merupakan laga yang cukup berat. Namun, ia meminta kepada para penggawa Laskar Antasari untuk memiliki motivasi dan semangat yang tinggi saat menghadapi tim Macan Kemayoran.

"Pertandingan yang cukup berat karena Persija secara materi baik sekali, pemain top kelas satu. Tapi kami punya semangat dan siap tempur,” kata Djadjang.

Advertising
Advertising

Bayu Pradana dan rekan-rekannya hanya mendapat libur selama dua hari setelah memastikan lolos ke perempat final Piala Menpora 2021 usai bermain imbang 2-2 melawan Tira Persikabo di laga terakhir babak penyisihan grup, Selasa pekan lalu.

Menurut Djadjang, libur dua hari yang diberikan kepada pemainnya untuk untuk recovery. Ia mengatakan, langkah persiapan akan terus dimatangkan sebelum skuad Barito Putera berangkat ke Malang. Babak perempat final Piala Menpora 2021 akan berlangsung pada 9-12 April 2021.

LIGA INDONESIA BARU

Berita terkait

Klasemen Liga 1 dan Rekap Hasil Pekan Ke-33 Usai Persija Jakarta Kalahkan RANS Nusantara FC 1-0

1 hari lalu

Klasemen Liga 1 dan Rekap Hasil Pekan Ke-33 Usai Persija Jakarta Kalahkan RANS Nusantara FC 1-0

RANS Nusantara FC harus menerima kekalahan dari Persija Jakarta pada pekan ke-33 Liga 1. Terancam degradasi.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: Bhayangkara FC Menang Telak 5-1 atas Barito Putera, Matias Mier Cetak Hattrick

3 hari lalu

Hasil Liga 1: Bhayangkara FC Menang Telak 5-1 atas Barito Putera, Matias Mier Cetak Hattrick

Bhayangkara FC mengalahkan Barito Putera pada pekan ke-33 Liga 1 2024-2024.

Baca Selengkapnya

Rizky Ridho Belum Puas Timnas U-23 Indonesia Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024

5 hari lalu

Rizky Ridho Belum Puas Timnas U-23 Indonesia Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024

Rizky Ridho dan para pemain timnas U-23 Indonesia akan berjuang keras mengalahkan Korea Selatan di perempat final Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: Bermain Imbang Lawan Barito Putera, Persija Jakarta di Peringkat 10 Klasemen

6 hari lalu

Hasil Liga 1: Bermain Imbang Lawan Barito Putera, Persija Jakarta di Peringkat 10 Klasemen

Persija Jakarta unggul lebih dulu lewat gol Ryo Matsumura, sebelum akhirnya laga berakhir imbang 2-2 melawan Barito Putera di pekan ke-32 Liga 1.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: Diwarnai Dua Kartu Merah, Persija Jakarta vs Persis Solo Berakhir dengan Skor 1-0

10 hari lalu

Hasil Liga 1: Diwarnai Dua Kartu Merah, Persija Jakarta vs Persis Solo Berakhir dengan Skor 1-0

Marko Simic mencetak gol kemenangan saat Persija Jakarta menjamu Persis Solo pada pekan ke-31 Liga 1 pada Rabu, 17 April 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal dan Prediksi Rans Nusantara FC vs Barito Putera pada Pekan ke-31 Liga 1 Rabu 17 April 2024

11 hari lalu

Jadwal dan Prediksi Rans Nusantara FC vs Barito Putera pada Pekan ke-31 Liga 1 Rabu 17 April 2024

Pertandingan Rans Nusantara FC vs Barito Putera akan hadir pada pekan ke-31 Liga 1. Simak H2H, fakta menarik, perkiraan pemain, dan prediksinya.

Baca Selengkapnya

Prediksi Persija Jakarta vs Persis Solo di Pekan Ke-31 Liga 1 Rabu 17 April: Jadwal Live, H2H, Fakta Penting, Perkiraan Pemain

11 hari lalu

Prediksi Persija Jakarta vs Persis Solo di Pekan Ke-31 Liga 1 Rabu 17 April: Jadwal Live, H2H, Fakta Penting, Perkiraan Pemain

Pertandingan Persija Jakarta vs Persis Solo akan hadir pada pekan ke-31 Liga 1, Rabu malam ini. Simak H2H, perkiraan pemain, dan prediksinya.

Baca Selengkapnya

Liga 1: Hadapi Persis Solo Malam Ini, Persija Jakarta Hanya Miliki 15 Pemain

11 hari lalu

Liga 1: Hadapi Persis Solo Malam Ini, Persija Jakarta Hanya Miliki 15 Pemain

Persija Jakarta hanya memiliki 15 pemain yang siap dimainkan menjelang pertandingan Liga 1 2023/2024 melawan Persis Solo Rabu malam ini.

Baca Selengkapnya

FIFA Jatuhi Sanksi Larangan Transfer Pemain untuk PSM Makassar dan PSS Sleman, Susul Persija Jakarta

12 hari lalu

FIFA Jatuhi Sanksi Larangan Transfer Pemain untuk PSM Makassar dan PSS Sleman, Susul Persija Jakarta

PSM Makassar dan PSS Sleman menyusul Persija Jakarta serta empat klub Indonesia lainnya yang terkena hukuman FIFA soal larangan transfer pemain.

Baca Selengkapnya

Cerita Rayhan Hannan Ikut TC Timnas U-23 Indonesia di Dubai: Latihannya Keras

20 hari lalu

Cerita Rayhan Hannan Ikut TC Timnas U-23 Indonesia di Dubai: Latihannya Keras

Rayhan Hannan mengatakan akan memaksimalkan kesempatan berlatih bersama timnas U-23 Indonesia asuhan Shin Tae-yong untuk mengembangkan kemampuannya.

Baca Selengkapnya