Jadwal Liga Champions Selasa Malam 6 April: Real Madrid vs Liverpool Live SCTV

Reporter

Terjemahan

Editor

Nurdin Saleh

Selasa, 6 April 2021 06:14 WIB

Pemain Real Madrid, Ferland Mendy melakukan selebrasi usai menjebol gawang Getafe dalam Liga Spanyol di Estadio Alfredo Di Stefano, Madrid, Spanyol, 9 Februari 2021. REUTERS/Sergio Perez

TEMPO.CO, Jakarta - Jadwal Liga Champions 2020/21 akan memasuki babak perempat final. Dua pertandingan leg pertama akan tersaji pada Selasa malam ini atau Rabu dinihari WIB, 7 April 2021, yang salah satunya disiarkan SCTV.

Inilah jadwalnya:

Real Madrid vs Liverpool

Pertandingan ini akan berlangsung di Stadion Alfredo di Stafano, Madrid, mulai 02.00 WIB, dengan disiarkan SCTV.

Real Madrid merupakan juara bertahan Liga Spanyol yang kini hanya menempati posisi ketiga klasemen. Liverpool juga juara bertahan Liga Inggris yang kini terpuruk di urutan ketujuh klasemen.

Dalam lima pertemuan terakhir kedua tim, Real menang tiga kali dan Liverpool menang dua kali. Pertemuan terkini mereka di Liga Champions, pada 26 Mei 2018, dimenangi Madradir 3-1.

Baca Juga: Real Madrid vs Liverpool, Zidane Bicara Soal Mohamed Salah

Manchester City vs Dortmund

Pertandingan ini akan berlangsung di Etihad Stadium, mulai 02.00 WIB, dengan disiarkan Vidio.

Advertising
Advertising

Manchester City saat ini merajai klasemen Liga Inggris dengan keunggulan 14 angka dari Manchester United. Dortmund hanya menempati posisi kelima klasemen Liga Jerman dengan nilai 43, terpaut 17 poin dari Bayern Munchen di puncak klasemen.

Dalam lima pertemuan terakhir kedua tim, Dortmund menang tiga kali, termasuk dalam duel terakhir pada 21 Juli 2018, saat mereka menang 1-0 di laga pramusim ICC.

Dua pertandingan leg pertama lainnya akan berlangsung pada Kamis dinihari, yakni Bayern Munchen vs PSG dan FC Porto vs Chelsea.

Selanjutnya: Jadwal selengkapnya
<!--more-->
Jadwal Liga Champions babak perempat final:

Leg 1

Rabu, 07 April 2021
02:00 Real Madrid vs Liverpool (SCTV)
02:00 Manchester City vs Dortmund (Vidio).

Kamis, 08 April 2021
02:00 Bayern Munchen vs PSG (SCTV)
02:00 FC Porto vs Chelsea (Vidio).

Leg 2

Rabu, 14 April 2021
02:00 Chelsea vs FC Porto
02:00 Paris Saint-Germain vs Bayern Munchen.

Kamis, 15 April 2021
02:00 Borussia Dortmund vs Manchester City
02:00 Liverpool vs Real Madrid.

Untuk mendapatkan berita terkini soal Liga Champions terus ikuti di laman Bola Tempo.

Berita terkait

Liga Inggris: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2, Jurgen Klopp Sangat Puas

15 jam lalu

Liga Inggris: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2, Jurgen Klopp Sangat Puas

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp sangat puas dengan kemenangan 4-2 yang diraih timnya dari Tottenham Hotspur dalam lanjutan Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2

15 jam lalu

Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2

Liverpool mengalahkan Tottenham Hotspur dengan skor 4-2 dalam matchday ke-36 Liga Inggris 2023/24.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Juara Liga Spanyol 2023/2024, Carlo Ancelotti Lewati Catatan Zidane dan Incar Rekor Miguel Munoz

18 jam lalu

Real Madrid Juara Liga Spanyol 2023/2024, Carlo Ancelotti Lewati Catatan Zidane dan Incar Rekor Miguel Munoz

Carlo Ancelotti berhasil mengantar Real Madrid menjuarai Liga Spanyol 2023-2024. Incar rekor setelah lewati catatan Zidane.

Baca Selengkapnya

Jadwal Liga Champions Leg Kedua Semifinal: Bayern Munchen Kehilangan 2 Bek Jelang Sambangi Real Madrid

20 jam lalu

Jadwal Liga Champions Leg Kedua Semifinal: Bayern Munchen Kehilangan 2 Bek Jelang Sambangi Real Madrid

Jadwal Liga Champions akan memasuki leg kedua semifinal. Bayern Munchen mendapat pukulan menjelang tampil di markas Real Madrid.

Baca Selengkapnya

Bersiap Hadapi Real Madrid di Leg 2 Semifinal Liga Champions, Begini Kondisi Skuad Bayern Munchen

1 hari lalu

Bersiap Hadapi Real Madrid di Leg 2 Semifinal Liga Champions, Begini Kondisi Skuad Bayern Munchen

Bek Bayern Munchen Raphael Guerreiro diragukan tampil pada pertandingan leg kedua semifinal Liga Champions melawan Real Madrid pada Rabu nanti.

Baca Selengkapnya

Girona Lolos ke Liga Champions Musim Depan, Michel: Kami Telah Mencetak Sejarah

1 hari lalu

Girona Lolos ke Liga Champions Musim Depan, Michel: Kami Telah Mencetak Sejarah

Pelatih Michel Sanchez memuji para pemain Girona yang telah mencetak sejarah karena untuk pertama kalinya berhasil lolos ke Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Profil Marco Reus yang akan Hengkang dari Borussia Dortmund

1 hari lalu

Profil Marco Reus yang akan Hengkang dari Borussia Dortmund

Borussia Dortmund mengumumkan, Marco Reus akan meninggalkan klub akhir musim ini dan berstatus bebas transfer

Baca Selengkapnya

Begini Kata Xavi Hernandez setelah Barcelona Kalah Bersaing dan Real Madrid Menjadi Juara Liga Spanyol 2023/2024

1 hari lalu

Begini Kata Xavi Hernandez setelah Barcelona Kalah Bersaing dan Real Madrid Menjadi Juara Liga Spanyol 2023/2024

Barcelona dipastikan tanpa gelar musim ini setelah Real Madrid menjuarai La Liga 2023/2024 dengan empat laga tersisa. Apa kata Xavi Hernandez?

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Arsenal dan Manchester City Menang, Persaingan Juara Tetap Ketat

1 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Arsenal dan Manchester City Menang, Persaingan Juara Tetap Ketat

Dua klub papan atas Liga Inggris, Manchester City dan Arsenal, tetap bersaing ketat dalam perebutan gelar juara. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024, Ini 5 Faktor Kunci Penentu Keberhasilan Mereka

1 hari lalu

Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024, Ini 5 Faktor Kunci Penentu Keberhasilan Mereka

Real Madrid berhasil merebut gelar juara Liga Spanyol (La Liga) ke-36, Sabtu, 4 Mei 2024. Ini lima faktor kunci penentu keberhasilan mereka.

Baca Selengkapnya