Aubameyang Minta Maaf ke Penggemar Arsenal Usai Gagal ke Final Liga Europa

Reporter

Terjemahan

Minggu, 9 Mei 2021 22:31 WIB

Pemain Arsenal Pierre-Emerick Aubameyang. Justin Tallis/Pool via REUTERS

TEMPO.CO, Jakarta - Pierre-Emerick Aubameyang meminta maaf kepada para penggemar Arsenal untuk musim yang sulit setelah The Gunners gagal melaju ke final Liga Europa.

Aubameyang dan rekan-rekannya gagal mengejar defisit 1-2 dari Villarreal di leg kedua semifinal. Bermain di Emirates Stadium, Kamis malam, tim asuhan Mikel Arteta hanya bisa bermain imbang tanpa gol.

Kompetisi tersebut adalah kesempatan terakhir Arsenal untuk menyelamatkan musim mereka setelah kampanye domestik yang tidak konsisten. Namun, Villarreal yang kini ditangani bekas bos The Gunners, Unai Emery, mengkandaskannya.

Terhentinya Arsenal di kompetisi Eropa itu terjadi di tengah munculnya aksi penggemar setelah klub terlibat dalam rencana pembentukan Liga Super Eropa.

Pierre-Emerick Aubameyang meminta maaf karena mereka tidak bisa meraih prestasi apapun. "Kami kesulitan menemukan ritme di babak pertama dan tidak memberikan cukup banyak masalah kepada Villarreal," tulisnya dalam program pertandingan resmi The Gunners.

Advertising
Advertising

"Dan, ketika kami memiliki peluang, keberuntungan tidak berpihak kepada kami, ketika bola tendangan voli saya dan hasil dundulan di babak kedua, semuanya membentur tiang."

"Saya pikir kami memulai babak kedua dengan lebih banyak energi dan menempatkan mereka di bawah tekanan, tetapi kami tidak dapat mempertahankan dorogan itu dan pada akhirnya kami tidak menemukan cara untuk mengungguli Villarreal."

"Saya pikir sundulan saya masuk ketika membentur tiang tetapi itu tidak terjadi."

"Seperti yang saya katakan, kami benar-benar kesal keluar dari kompetisi pada tahap ini, untuk diri kami sendiri, klub, dan yang paling penting untuk Anda para penggemar."

"Ini musim yang sulit bagi para penggemar dan kami sangat ingin memberi Anda sesuatu yang positif, saya sangat menyesal kami tidak dapat melakukannya untuk Anda."

Pemilik Arsenal, Stan Kroenke bersikukuh dia tidak akan menjual klub meski dia terus menerus diminta untuk melakukannya. CEO Spotify Daniel Ek secara terbuka mengisyaratkan keinginannya mengajukan tawaran dan mendapatkan duungan dari beberapa legenda klub.

MIRROR

Baca Juga: Arsenal Gagal ke Final Liga Europa, Gooners Serbu Stadion Emirates

Berita terkait

Jadwal dan Preview Liga Inggris Pekan Terakhir, Mengapa Manchester City Lebih Difavoritkan Meraih Gelar?

6 jam lalu

Jadwal dan Preview Liga Inggris Pekan Terakhir, Mengapa Manchester City Lebih Difavoritkan Meraih Gelar?

Arsenal setidaknya telah membawa perburuan gelar Liga Inggris musim ini hingga pekan terakhir. Bagaimana peluangnya?

Baca Selengkapnya

Jadwal Liga Inggris Pekan Terakhir dan Klasemennya: Simak Skenario Juara, Peta Persaingan ke Kompetisi Eropa, dan Top Skor

1 hari lalu

Jadwal Liga Inggris Pekan Terakhir dan Klasemennya: Simak Skenario Juara, Peta Persaingan ke Kompetisi Eropa, dan Top Skor

Jadwal Liga Inggris akan memasuki pekan terakhir. Simak klasemen, top skor, peta persaingan juara dan perebutan tiket Eropa.

Baca Selengkapnya

Tottenham Hotspur Dikalahkan Manchester City, Pelatih Ange Postecoglou Pertanyakan Mentalitas Pemainnya

2 hari lalu

Tottenham Hotspur Dikalahkan Manchester City, Pelatih Ange Postecoglou Pertanyakan Mentalitas Pemainnya

Manajer Tottenham Hotspur Ange Postecoglou marah besar ketika para pemainnya menelan kekalahan dari Manchester City di Tottenham Hotspur Stadium.

Baca Selengkapnya

Skenario Arsenal Juara Liga Inggris, Butuh Bantuan Tottenham Hotspur Nanti Malam

3 hari lalu

Skenario Arsenal Juara Liga Inggris, Butuh Bantuan Tottenham Hotspur Nanti Malam

Pertandingan Tottenham Hotspur vs Manchester City dalam laga tunda Liga Inggris akan mempengaruhi peluang Arsenal jadi juara.

Baca Selengkapnya

2 Legenda Barcelona yang Juga Pemilik Como 1907

3 hari lalu

2 Legenda Barcelona yang Juga Pemilik Como 1907

Tak hanya dimiliki Hartono bersaudara, Como 1907 juga dimiliki dua legenda Barcelona.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris Masuki Pekan Terakhir: Simak Jadwal Sisa, Klasemen, dan Peta Persaingan Perebutan Gelar Juara

3 hari lalu

Liga Inggris Masuki Pekan Terakhir: Simak Jadwal Sisa, Klasemen, dan Peta Persaingan Perebutan Gelar Juara

Kompetisi Liga Inggris memasuki pekan terakhir. Persaingan berebut gelar juara masih berlangsung sengit antara Manchester City dan Arsenal.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris Malam Ini: Ange Postecoglou Heran Ada Fans yang Harapkan Tottenham Hotspur Kalah dari Manchester City

3 hari lalu

Liga Inggris Malam Ini: Ange Postecoglou Heran Ada Fans yang Harapkan Tottenham Hotspur Kalah dari Manchester City

Pelatih Tottenham Hotspur Ange Postecoglou mengatakan bahwa ia tidak dapat memahami fans yang mengharapkan kekalahan dari Manchester City,

Baca Selengkapnya

Tottenham Hotspur vs Manchester City: Pemain Arsenal Kai Havertz Mendadak Jadi Pendukung Spurs, Paul Merson Bahkan Janjikan Tato

3 hari lalu

Tottenham Hotspur vs Manchester City: Pemain Arsenal Kai Havertz Mendadak Jadi Pendukung Spurs, Paul Merson Bahkan Janjikan Tato

Arsenal, yang biasanya menjadi rival terberat Tottenham Hotspur, akan berubah menjadi pendukung berat saat Spurs melawan Manchester City malam ini.

Baca Selengkapnya

Hadapi Man City di Liga Inggris Malam Ini, Banyak Pendukung Tottenham Hotspur Tak Mau Timnya Menang karena Takut Arsenal Juara

3 hari lalu

Hadapi Man City di Liga Inggris Malam Ini, Banyak Pendukung Tottenham Hotspur Tak Mau Timnya Menang karena Takut Arsenal Juara

Pendukung Tottenham Hotspur berada dalam dilema berat saat timnya menjamu Manchester City dalam laga tunda Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Arsenal Masih Berpeluang Juara Liga Inggris, Mikel Arteta Berharap Keajaiban pada Pekan Terakhir

4 hari lalu

Arsenal Masih Berpeluang Juara Liga Inggris, Mikel Arteta Berharap Keajaiban pada Pekan Terakhir

Arsenal meraih hasil positif saat bertandang ke markas Manchester United, Old Trafford, pada Minggu, 12 Mei 2024. Bagaimana optimisme Mikel Arteta?

Baca Selengkapnya