Jadwal Liga 1 Jumat 3 September: Tira Persikabo vs Madura United, Live O Channel

Reporter

Nurdin Saleh

Editor

Nurdin Saleh

Jumat, 3 September 2021 06:30 WIB

Logo BRI Liga 1 2021/22. (twitter/@pt_lib)

TEMPO.CO, Jakarta - Lanjutan Jadwal Liga 1 2021-2022 pekan pertama akan bergulir Jumat hari ini, 3 September. Pertandingan Tira Persikabo vs Madura United akan berlangsung di Indomilk Sport Arena, Tangerang.

Pertandingan keempat Liga 1 musim ini akan berlangsung sore hari, mulai 15:15 WIB. Stasiun televisi O Channel akan menayangkannya secara langsung. Pertadingan juga disaksikan lewat streaming di aplikasi Vidio.

Pelatih Tira Persikabo, Igor Kriushenko, menargetkan kemenangan dalam laga ini. "Kami sudah siap dan tak sabar menunggu pertandingan besok. Pemain dalam mood (suasana hati-red) yang bagus. Kami berharap akan kemenangan," kata dia, Kamis.

Adapun pelatih Madura United, Rahmad Darmawan, antusias menghadapi laga perdana timnya ini. "Pertandingan ini menjadi momen yang ditunggu-tunggu pemain. Semoga kami bermain lepas dan gembira," ujar dia, Kamis.

Sebelumnya, tiga laga pekan pertama sudah berhasil digelar dengan mematuhi protokol kesehatan. Bali United mengalahkan Pesik Kediri 1-0, Persita Tangerang menekuk Persipura Jayapura 2-1, dan Bhayangkara FC menghantam Persiraja Banda Aceh 2-1.

Jadwal Liga 1 Jumat, 3 September 2021

15.15 WIB: Tira Persikabo vs Madura United
(Indomilk Sport Centre Tangerang, live O Channel).

Selanjutnya: Jadwal Liga 1 pekan pertama berikutnya dan hasil sebelumnya
<!--more-->


Jadwal Liga 1 Pekan Pertama

Sabtu, 4 September 2021

15.15 WIB: PSIS Semarang vs Persela Lamongan
(Stadion Wibawa Mukti, Indosiar).

18.15 WIB: Borneo FC vs Persebaya Surabaya (Stadion Wibawa Mukti, Indosiar).

20.30 WIB: Persib Bandung vs Barito Putera (Stadion Indomilk Sport Cente Tangerang, Indosiar).

Ahad, 5 September 2021

18.15 WIB: PSM Makassar vs Arema FC (Stadion Pakansari Cibinong, Indosiar).

20.30 WIB: PSS Sleman vs Persija Jakarta (Stadion Pakansari Cibinong, Indosiar).

Hasil Liga 1 pekan pertama:
Bali United vs Pesik Kediri 1-0
Persipura vs Persita 1-2
Bhayangkara FC vs Persiraja 2-1.

Baca Juga: Semua Pemain dan Pelatih Liga 1 Wajib Vaksin Dua Kali

Advertising
Advertising

Berita terkait

Jadwal dan Link Live Streaming Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Piala Asia U-23 2024

10 jam lalu

Jadwal dan Link Live Streaming Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Piala Asia U-23 2024

Berikut jadwal dan link live streaming timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 pda perebutan perinkat ketiga Piala Asia U-23 2024 pada Kamis malam ini.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

18 jam lalu

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

Jadwal bola pada Kamis malam hingga Jumat dinihari, 2-3 Mei 2024: Timnas U-23 di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, dan Liga Conference.

Baca Selengkapnya

Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

1 hari lalu

Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

Bek veteran Persija Jakarta Maman Abdurahman bersyukur mendapat kesempatan bermain bersama putranya, Rafa Abdurrahman, pada pertandingan Liga 1.

Baca Selengkapnya

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

2 hari lalu

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

Seluruh rangkaian Reguler Series Liga 1 telah berakhir. Setelah pertandingan pekan ke-34, Madura United menjadi tim terakhir ke Championship Series.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Jadi Tim Terakhir yang Terdegradasi, Susul Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC

2 hari lalu

Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Jadi Tim Terakhir yang Terdegradasi, Susul Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC

RANS Nusantara FC dipastikan terdegradasi dari Liga 1 setelah kalah 2-3 dari tuan rumah PSM Makassar pada pekan ke-34, Selasa, 30 April 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga 1: Madura United Raih Tiket Terakhir ke Championship Series Usai Seri Lawan Arema FC

2 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga 1: Madura United Raih Tiket Terakhir ke Championship Series Usai Seri Lawan Arema FC

Madura United meraih satu tiket tersisa untuk melangkah ke babak Championship Series Liga 1 2023-2024. Bagaimana rekap hasil pekan terakhir?

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

2 hari lalu

Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

Empat tim masih berjuang menghindari zona degradasi pada pekan terakhir fase reguler Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal Final dan Perebutan Posisi Ketiga Piala Asia U-23 2024: Jepang vs Uzbekistan, Indonesia vs Irak

2 hari lalu

Jadwal Final dan Perebutan Posisi Ketiga Piala Asia U-23 2024: Jepang vs Uzbekistan, Indonesia vs Irak

Timnas Jepang U-23 akan menghadapi Uzbekistan di final Piala Asia U-23 2024. Sedangkan Timnas U-23 Indonesia akan berebut posisi ketiga dengan Irak.

Baca Selengkapnya

Preview Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024 Malam Ini

3 hari lalu

Preview Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024 Malam Ini

Timnas Indonesia bertekad menciptakan lebih banyak sejarah di Piala Asia U-23 2024. Apa komentar pelatih Shin Tae-yong dan Timur Kapadze?

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: Persebaya Surabaya Kalahkan Persik Kediri 2-1

4 hari lalu

Hasil Liga 1: Persebaya Surabaya Kalahkan Persik Kediri 2-1

Persebaya Surabaya berhasil menutup perjalanan di Liga 1 2023-2024 dengan kemenangan atas Persik Kediri.

Baca Selengkapnya