Bek Berdarah Indonesia Jayden Oosterwolde Dipastikan Gabung Parma

Reporter

Tempo.co

Minggu, 30 Januari 2022 03:00 WIB

Jayden Oosterwolde segera bergabung ke Parma. (Foto: Instagram/@jayden_oosterwolde)

TEMPO.CO, Jakarta - Pemain berdarah Indonesia, Jayden Oosterwolde dilaporkan segera merampungkan transfernya ke Parma pada bursa transfer musim dingin ini. Nantinya, bek berusia 20 tahun itu akan tampil di Serie B Italia dengan status pinjaman.

Situasi ini membuat sang pemain bakal mendapatkan kesempatan bermain bersama legenda sepak bola Italia, Gianluigi Buffon. Tak hanya itu, ia juga berpeluang menghadapi tim Kurniawan Dwi Yulianto di Serie B, Cormo 1907.

Menurut laporan Football Oranje, Oosterwolde saat ini berada di Italia untuk menyelesaikan proses peminjamannya ke Parma. Dalam kontraknya, Parma dikabarkan mencantumkan opsi pembelian permanen di akhir musim 2021/22.

Ini pun menjadi perpisahan pertamanya dengan FC Twente, setelah menjalani kurang lebih enam musim di Liga Belanda. Oosterwolde diketahui merupakan pemain akademi FC Twente, yang akhirnya mendapatkan promosi ke tim senior pada musim ini.

Transfermarkt melaporkan bahwa bek kiri tersebut telah memainkan 14 pertandingan bersama FC Twente di Liga Belanda musim ini. Dalam jumlah tersebut, Ia mampu mengantongi enam kemenangan, lima hasil imbang dan menelan kekalahan dua kali.

Advertising
Advertising

Kepergian Oosterwolde ini membuat FC Twente mengalami krisis bek kiri. Pasalnya, saat ini mereka hanya memiliki satu pemain tersisa untuk mengisi slot tersebut, yakni Gijs Smal.

Terlepas dari kabar bergabungnya ke Parma, Oosterwolde nyatanya sempat menolak untuk bermain di Timnas Indonesia U-19. Ia sebelumnya sempat masuk dalam daftar yang dirpoyeksikan Shin Tae-yong jelang Piala Dunia U-20 2021.

Baca: Duet Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaeman di FK Senica Tak Berbuah Manis

FOOTBALL ORANJE

Berita terkait

Ekonom Sebut Ekonomi Indonesia Terlalu Bergantung pada Sumber Daya Alam

1 hari lalu

Ekonom Sebut Ekonomi Indonesia Terlalu Bergantung pada Sumber Daya Alam

Ekonom Universitas Paramadina Wijayanto Samirin kondisi ekonomi Indonesia dalam masalah karena terlalu tergantung pada sumber daya alam.

Baca Selengkapnya

Mengintip Vila Mewah yang Diinapi Taylor Swift dan Travis Kelce di Danau Como

1 hari lalu

Mengintip Vila Mewah yang Diinapi Taylor Swift dan Travis Kelce di Danau Como

Taylor Swift dan Travis Kelce menginap di vila dari abad ke-16 saat liburan singkat di Danau Como Italia

Baca Selengkapnya

PBB Sahkan Resolusi Indonesia soal Penanganan Anak yang Terasosiasi Kelompok Teroris

1 hari lalu

PBB Sahkan Resolusi Indonesia soal Penanganan Anak yang Terasosiasi Kelompok Teroris

PBB melalui UNODC mengesahkan resolusi yang diajukan Indonesia mengenai penanganan anak yang terasosiasi dengan kelompok teroris.

Baca Selengkapnya

Malaysia Tangkap 20 Anggota Jamaah Islamiyah Pascaserangan Kantor Polisi di Johor Bahru

2 hari lalu

Malaysia Tangkap 20 Anggota Jamaah Islamiyah Pascaserangan Kantor Polisi di Johor Bahru

Lebih dari 20 orang yang diyakini anggota kelompok teroris Jamaah Islamiyah (JI) telah ditangkap polisi Malaysia.

Baca Selengkapnya

Daftar Negara yang Mendukung Palestina, Ada Indonesia

2 hari lalu

Daftar Negara yang Mendukung Palestina, Ada Indonesia

Mulai dari Indonesia hingga Afrika Selatan, berikut ini adalah negara yang mendukung Palestina melawan agresi Israel

Baca Selengkapnya

Indonesia Kutuk Blokade Bantuan Kemanusiaan Gaza oleh Warga Israel

3 hari lalu

Indonesia Kutuk Blokade Bantuan Kemanusiaan Gaza oleh Warga Israel

Indonesia mengecam perintangan pengantaran bantuan kemanusiaan dari masyarakat internasional untuk masyarakat Palestina di Gaza oleh warga Israel

Baca Selengkapnya

5 Kota Terindah Menurut Traveler dari Florence hingga Kota Kecil di Portugal

4 hari lalu

5 Kota Terindah Menurut Traveler dari Florence hingga Kota Kecil di Portugal

Jawaban dari pengguna Reddit ini menunjukkan kota yang indah yang menarik dikunjungi

Baca Selengkapnya

Tingkat Perekonomian Indonesia Turun, Ada Dampak dari Perlambatan di Cina

5 hari lalu

Tingkat Perekonomian Indonesia Turun, Ada Dampak dari Perlambatan di Cina

Perlambatan perekonomian di Cina memberi dampak ke Indonesia. Sebab sasaran pasar terbesar untuk kegiatan ekspor komoditas alam berada di Cina

Baca Selengkapnya

Beberapa Kali Ganti Nama, Ini Profil Klub Como 1907 yang Dimiliki Orang Indonesia sejak 2019

5 hari lalu

Beberapa Kali Ganti Nama, Ini Profil Klub Como 1907 yang Dimiliki Orang Indonesia sejak 2019

Como 1907 diakuisisi oleh perusahaan hiburan asal Inggris, SENT Entertainment Ltd, yang dimiliki Hartono bersaudara dari Grup Djarum.

Baca Selengkapnya

Indonesia-Kazakhstan Segera Rampungkan Perjanjian Kerja Sama Promosi dan Perlindungan Investasi

6 hari lalu

Indonesia-Kazakhstan Segera Rampungkan Perjanjian Kerja Sama Promosi dan Perlindungan Investasi

Pemerintah Indonesia dan Kazakhstan merencanakan kelanjutan proses negoisasi terkait promosi dan investasi pada Juni 2024.

Baca Selengkapnya