Hasil - Klasemen Liga Inggris Pekan 12: Man United vs Tottenham 2-0, Liverpool vs West Ham 1-0, Brentford vs Chelsea 0-0

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

Kamis, 20 Oktober 2022 04:56 WIB

Manchester United. REUTERS/Craig Brough

TEMPO.CO, Jakarta - Hasil Liga Inggris pekan ke-12 hadir pada Kamis dinihari, 20 Oktober 2022. Manchester United dan Liverpool menang, sedangkan Chelsea tertahan.

Manchester United menang 2-0 saat menjamu Tottenham Hotspur. Mereka unggul berkat gol Fred (47) dan Bruno Fernandes (69).

Hasil ini menjadi kebangkitan bagi MU yang pekan lalu ditahan Newcastle 0-0. Mereka kini menempati posisi kelima klasemen dengan nilai 19.

Tottenham Hotspur gagal menjaga tren positifnya setelah terus menang dalam dua laga sebelumnya. Mereka kini berada di posisi ketiga klasemen dengan nilai 23.

Spurs kini unggul tiga poin dari Chelsea, yang berada di urutan keempat dan hanya mampu bermain 0-0 dengan Brentford.

Advertising
Advertising

Dalam laga lainnya, Liverpool menang 1-0 saat menjamu West Ham United. Gol tunggal dalam pertandingan itu diceploskan Darwin Nunez (22).

Kemenangan ini mengantar Liverpool baik ke posisi ketujuh klasemen. Mereka megemas nilai 16, masih tertinggal empat angka dari Chelsea di empat besar. West Ham ada di posisi ke-13 dengan nilai 11.

Dalam partai lain, Bournemouth takluk 0-1 saat menjamu Southampton. Sedangkan Newcastle United mengalahkan Everton dengan skor 1-0.

Sementara itu, laga Arsenal vs Machester City karena The Gunners harus tampil dalam laga tunda Liga Europa.

Selanjutnya: Rekap hasil, klasemen, dan top skor
<!--more-->

Rekap Hasil dan Jadwal Liga Inggris
(Pekan ke-12, live Vidio)

Rabu dinihari, 19 Oktober 2022
Brighton vs Nottingham 2-1
Crystal Palace vs Wolves 0-0.

Kamis dinihari, 20 Oktober 2022
Bournemouth vs Southampton 0-1
Brentford vs Chelsea 0-0
Liverpool vs West Ham 1-0
Newcastle United vs Everton 1-0
Manchester United vs Tottenham 2-0
Arsenal vs Machester City (ditunda).

Jumat dinihari, 21 Oktober 2022
01.30 Fulham vs Aston Villa
02.15 Leicester vs Leeds United.

Klasemen Liga Inggris


Selanjutnya: Top Skor Liga Inggris
<!--more-->

Top Skor Liga Inggris

15 gol:
Erling Haaland (Man City).

9 gol:
Harry Kane (Tottenham).

8 gol:
Ivan Toney (Brentford).

7 gol:
Aleksandar Mitrovic (Fulham).

6 gol:
Phil Foden (Manchester City)
Roberto Firmino (Liverpool).

5 gol:
Gabriel Jesus (Arsenal)
James Maddison (Leicester)
Leandro Tosssard (Brighton).

4 gol:
Rodrigo (Leeds United)
Wilfried Zaha (Crystal Palace)
Alexis Mac Alister (Brighton)
Gabriel Martinelli (Arsenal)
Alexis Mac Allister (Brighton)
Bukayo Saka (Arsenal)
Miguel Almiron (Newcastle).

Baca Juga: Karier Ayah Erling Haaland Berakhir Cepat karena Ulah Roy Keane

Berita terkait

Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Arsenal dan Manchester City Menang, Persaingan Juara Tetap Ketat

15 jam lalu

Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Arsenal dan Manchester City Menang, Persaingan Juara Tetap Ketat

Dua klub papan atas Liga Inggris, Manchester City dan Arsenal, tetap bersaing ketat dalam perebutan gelar juara. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Haaland Borong 4 Gol, Manchester City Kalahkan Wolves 5-1

18 jam lalu

Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Haaland Borong 4 Gol, Manchester City Kalahkan Wolves 5-1

Erling Haaland memboronhg 4 gol saat Manchester City taklukkan Wolves 5-1 di Liga Inggris pekan ke-36.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Arsenal Menang 3-0 atas Bournemouth, Declan Rice Cetak Gol dan Assist

1 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Arsenal Menang 3-0 atas Bournemouth, Declan Rice Cetak Gol dan Assist

Arsenal memetik kemenangan 3-0 atas Bournemouth dalam laga Liga Inggris 2023-2024 pekan ke-36 di Stadion Emirates pada Sabtu, 4 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Manchester City vs Wolves di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Prediksi Manchester City vs Wolves di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Manchester City akan menjamu Wolverhampton Wanderers dalam lanjutan Liga Inggris 2023-2024 di Stadion Etihad pada Sabtu, 4 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Arsenal vs Bournemouth di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Terkini Tim, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Prediksi Arsenal vs Bournemouth di Liga Inggris Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Laga Arsenal vs Bournemouth akan tersaji pada pekan ke-36 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners diunggulkan memetik kemenangan.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Tottenham Hotspur 2-0 dalam Laga Tunda

2 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Kalahkan Tottenham Hotspur 2-0 dalam Laga Tunda

Chelsea mengalahkan Tottenham Hotspur dengan skor 2-0 dalam laga tunda Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

3 hari lalu

Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

Jadwal bola pada Kamis malam hingga Jumat dinihari, 2-3 Mei 2024: Timnas U-23 di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, dan Liga Conference.

Baca Selengkapnya

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

5 hari lalu

Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

Arsenal berpeluang menjadi juara Liga Inggris musim ini. Siapa saja pemain kunci mereka?

Baca Selengkapnya

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

6 hari lalu

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

Kemenangan Arsenal atas Tottenham Hotspur pada pekan ke-35 Liga Inggris menjaga peluang The Gunners meraih gelar Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

6 hari lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

Rangkaian pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24 telah berakhir. Simak rekap hasil dan klasemennya.

Baca Selengkapnya