Rekap Hasil Liga 1 Pekan Ke-13, Jadwal Live Pekan Ke-14, Top Skor, dan Klasemennya

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

Selasa, 26 September 2023 06:15 WIB

Logo BRI Liga 1 2023-2024.

TEMPO.CO, Jakarta - Rangkaian pertandingan Liga 1 2023/2024 pekan ke-13 sudah tuntas digelar. Jadwal pekan berikutnya akan berlangsung akhir minggu ini.

Sejumlah hasil menarik tersaji pada pekan ke-13. Juara bertahan PSM Makassar kalah 0-1 dari Borneo FC. Penguasa klasemen Madura United hanya bermain imbang, seperti juga Persija Jakarta. Sedangkan Persib Bandung dan Persebaya Surabaya sama-sama menang.

Simak Rekap Hasil Liga 1 Pekan Ke-13

Jumat, 22 September 2023
Rans Nusantara vs Persis Solo 1-2
Persita Tangerang vs Dewa United 1-0
PSIS Semarang vs Barito Putera 1-0.

Sabtu, 23 September 2023
Persikabo vs Persik 2-3
Persebaya Surabaya vs Arema FC 3-1
Bhayangkara FC vs Persib Bandung 1-2.

Minggu, 24 September 2023
PSS Sleman vs Madura United 1-1
Persija vs Bali United 1-1.

Senin, 25 September 2023
Borneo FC vs PSM Makassar 1-0.

Advertising
Advertising

Jadwal Liga 1 Pekan Ke-14

Persaingan klub-klub peserta akan kembali berlangsung pada pekan ke-14. Rangkaian pertandingannya akan berlangsung Jumat hingga Minggu, 29 September - 1 Oktober 2023.

Simak jadwal selengkapnya:

Jumat, 29 September 2023
15.00 Barito Putera vs RANS Nusantara (Vidio)
19.00 Bali United vs Persikabo (Indosiar, Vidio).

Sabtu, 20 September 2023
15.00 Dewa United vs Persebaya (Indosiar, Vidio)
15.00 Arema FC vs PSS (Vidio)
15.00 PSIS vs PSM (Vidio)
19.00 Persik vs Bhayangkara FC (Vidio)
19.00 Persis Solo vs Persija (Indosiar, Vidio).

Minggu, 1 Oktober 2023
15.00 Madura United vs Borneo FC (Indosiar, Vidio)
19.00 Persib vs Persita (Indosiar, Vidio).

Klasemen Liga 1



Selanjutnya: Top skor Liga 1
<!--more-->
Daftar Top Skor Liga 1 2023-2024

9 Gol:
Gustavo Almeida dos Santos (Arema FC)

7 gol:
Alex Martins (Dewa United)
Junior Brandao (Madura United)
Carlos Fortes (PSIS Semarang).

6 Gol:
Gustavo Tocantins (Barito Putera)
Murilo (Barito Putera)
Kenzo Nambu (PSM Makassar)
Gali Freitas (PSIS).

5 gol:
Stafeno Lilipaly (Borneo FC)
Fernando Rodriguez (Persis Solo)
Bruno (Persebaya)
Jefferson de Assis (Bali United)
Ramadhan Sananta (Persis)
Ciro Alves (Persib)
David da Silva (Persib).

Pilihan Editor: Jadwal Babak 16 Besar Asian Games 2023: Timnas U-24 Indonesia Hadapi Uzbekistan

Berita terkait

Jadwal Final Championships Series Liga 1 2023/2024: Persib Bandung vs Madura United

4 jam lalu

Jadwal Final Championships Series Liga 1 2023/2024: Persib Bandung vs Madura United

Tiket final Championships Series Liga 1 2023/2024 telah diraih Persib Bandung dan Madura United.

Baca Selengkapnya

Jadwal Final Championship Series Liga 1 Digelar 2 Leg: Persib Bandung vs Madura United

7 jam lalu

Jadwal Final Championship Series Liga 1 Digelar 2 Leg: Persib Bandung vs Madura United

Simak jadwal final Championship Series Liga 1 antara Persib Bandung vs Madura United, serta perebutan posisi ketiga Bali United vs Borneo FC.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: Hajar Borneo FC 3-2, Madura United Tantang Persib Bandung di Final Championship Series

12 jam lalu

Hasil Liga 1: Hajar Borneo FC 3-2, Madura United Tantang Persib Bandung di Final Championship Series

Malik Risaldi dan Francisco Rivera berperan penting dalam kemenangan Madura United atas Borneo FC di leg kedua semifinal Championship Series Liga 1.

Baca Selengkapnya

Persib Bandung Lolos ke Final Championship Series Liga 1, Ciro Alves: Kami Merayakan tapi Harus Tetap Lapar

20 jam lalu

Persib Bandung Lolos ke Final Championship Series Liga 1, Ciro Alves: Kami Merayakan tapi Harus Tetap Lapar

Ciro Alves tak mau terlalu tenggelam dalam euforia keberhasilan Persib Bandung lolos ke final Championship Series Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Prediksi Borneo FC vs Madura United di Championship Series Liga 1: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

23 jam lalu

Prediksi Borneo FC vs Madura United di Championship Series Liga 1: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Borneo FC diprediksi akan tampil menyerang habis-habisan menghadapi Madura United di leg kedua semifinal Championship Series Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Bojan Hodak: Bobotoh Berperan Penting Bantu Persib Bandung lolos ke Final Championship Series Liga 1

1 hari lalu

Bojan Hodak: Bobotoh Berperan Penting Bantu Persib Bandung lolos ke Final Championship Series Liga 1

Bojan Hodak mengatakan kehadiran suporter berperan penting dalam kemenangan Persib Bandung atas Bali United pada leg kedua semifinal Liga 1.

Baca Selengkapnya

Bali United Gagal Lolos ke Babak Final Championship Series Liga 1 2023-2024, Apa Kata Stefano Cugurra?

1 hari lalu

Bali United Gagal Lolos ke Babak Final Championship Series Liga 1 2023-2024, Apa Kata Stefano Cugurra?

Pelatih Bali United Stefano 'Teco' Cugurra mengomentari kekalahan timnya dari Persib Bandung di leg kedua semifinal Championship Series Liga 1.

Baca Selengkapnya

Persib Bandung Lolos ke Final Championship Series Liga 1, Bojan Hodak: Kami Pantas Lolos

1 hari lalu

Persib Bandung Lolos ke Final Championship Series Liga 1, Bojan Hodak: Kami Pantas Lolos

Persib Bandung melaju ke babak final Championship Series Liga 1 setelah menaklukkan Bali United dengan skor 3-0. Simak komentar Bojan Hodak.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: Persib Bandung ke Final Championship Series Usai Kalahkan Bali United 3-0

1 hari lalu

Hasil Liga 1: Persib Bandung ke Final Championship Series Usai Kalahkan Bali United 3-0

Persib Bandung melenggang ke babak final Championship Series Liga 1 usai mengalahkan Bali United 3-0 pada leg kedua semifinal.

Baca Selengkapnya

Persib Bandung vs Bali United: Bojan Hodak Percaya Diri, Stefano Cugura Antisipasi Adu Penalti

1 hari lalu

Persib Bandung vs Bali United: Bojan Hodak Percaya Diri, Stefano Cugura Antisipasi Adu Penalti

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, mengakui mengalahkan Bali United bukanlah hal mudah. Bagaimana siasat kedua pelatih?

Baca Selengkapnya